Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA PALOPO

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 PALOPO
Alamat:Jl.AndiDjemma No.52 Telp./Fax. (0471) 21306 Palopo 91921
Website : http//www.sman3-palopo.sch.id Email : sman3-palopo@telkom.net

SURAT KEPUTUSAN
Nomor :
TENTANG
PEMBENTUKAN PENGURUS FORUM ANAK SEKOLAH
SMA NEGERI 3 PALOPO
TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017
KEPALA SMA NEGERI 3 PALOPO
MENIMBANG :

a. Bahwa untuk melaksanakan tugas Forum Anak yaitu menjadikan sekolah


SMA Negeri 3 Palopo Menjadi Sekolah Layak Anak maka perlu Membentuk
Pengurus Forum Anak SMA Negeri 3 Palopo Tahun Pelajaran 2016-2017.
b. Bahwa penanggung jawab pembinaan Forum Anak disekolah ini adalah
kepala sekolah, wakil kepala sekolah dan dibantu oleh Pembina Forum
Anak.
c. Bahwa agar Forum Anak dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, maka
perlu mengesahkan dan melantik pengurus Forum Anak, dan Pembina
Forum Anak untuk masa jabatan tahun ajaran 2016-2017.
MENGINGAT :

1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;


2. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional nomor : 053/U/2001 Tentang
Penyelenggaraan Pendidikan Dasar dan Menengah;
3. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional nomor : 097/U/2002 Tentang
Pengawasan Pendidikan, Pembinaan Pemuda dan Olah raga;
4. Peraturan Pemerintah nomor 19tahun 2005 tentang standar Nasional
Pendidikan;
5. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 1979 tentang
Kesejahteraan Anak (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3143);
6. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2002 tentang
Perlindungan Anak (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4235)
sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 35 Tahun 2014
tentang Perlindungan Anak;

PEMERINTAH KOTA PALOPO


DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 PALOPO
Alamat:Jl.AndiDjemma No.52 Telp./Fax. (0471) 21306 Palopo 91921
Website : http//www.sman3-palopo.sch.id Email : sman3-palopo@telkom.net

7. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2004 tentang


Penghapusan Kekerasan Dalam Tumah Tangga ( Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 95, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4419);
8. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 13 tahun 2006 tentang
Perlindungan Saksi dan Korban (Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4635);
9. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2012 tentang Sistem
Peradilan Anak (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 153 Tahun
2012, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5332);
10. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomr 36 Tahun 1990 tentang
Pengesahan Convetion on rightsof the Child (Konvensi Hak-Hak Anak);
11. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 87 Tahun 2002 tentang
Rencana Aksi Nasional Penghapusan Ekploitasi Seksual komersial Anak
(RAN PESKA);
12. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 88 Tahun 2002 tentang
Standar Pelayanan Minimal (SPM) Bidang Layanan Terpadu bagi Perempuan
dan Anak Korban Kekerasan.
MEMPERHATIKAN :

Hasil Sosialisasi Forum Anak Kota Palopo Sekaligus Membentuk


Forum Anak Sekolah pada hari Jumat tanggal 12 Februari 2016 di
SMA Negeri 3 Palopo.

PEMERINTAH KOTA PALOPO


DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 PALOPO
Alamat:Jl.AndiDjemma No.52 Telp./Fax. (0471) 21306 Palopo 91921
Website : http//www.sman3-palopo.sch.id Email : sman3-palopo@telkom.net

MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
KESATU

: Membentuk Forum Anak Sekolah SMA Negeri 3 Palopo Tahun 2016


sebagaimana Tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.

KEDUA

: Menegaskan kepada mereka yang tersebut pada lampiran keputusan ini


untuk melaksanakan tugasnya dengan penuh tanggung jawab.

KETIGA

: Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan pada Bantuan
Operasional Sekolah (BOS) Tahun Anggaran dan APBD Kota Palopo
Tahun anggaran 2016, pada pos Anggaran Badan Pemberdayaan
Masyarakat, Perempuan dan Kelurga Berencana Kota Palopo.

KEEMPAT

: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan


apabila terdapat kekeliuran didalamnya akan diperbaiki sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Palopo
Pada Tanggal :
Februari 2016
Kepala Sekolah,

MUHAMMAD ARSYAD, S.Pd


NIP. 19700223 199803 1 006

PEMERINTAH KOTA PALOPO


DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 PALOPO
Alamat:Jl.AndiDjemma No.52 Telp./Fax. (0471) 21306 Palopo 91921
Website : http//www.sman3-palopo.sch.id Email : sman3-palopo@telkom.net

Lampiran

: Surat Keputusan Kepala SMA Negeri 3 Palopo

Nomor

: 421/0380/SMAN.03/III/2016

Tanggal

: 16 Maret 2016

SUSUNAN PENGURUS FORUM ANAK SEKOLAH


SMA NEGERI 3 PALOPO
TAHUN PELAJARAN 2016-2017
I.

II.

III.
IV.

Pengarah

: 1. Walikota Palopo
2. Wakil Walikota Palopo
3. Sekeretaris Daerah Kota Palopo
4. Kepala Badan BPMP & KB Kota Palopo

Penanggung Jawab

: 1. Kepala Bidang Pemberdayaan Perempuan dan


Perlindungan Anak BPMP & KB Kota Palopo
2. Kepala Sekolah SMA Negeri 3 Palopo
3. Guru Bimbingan Konseling

Pembina

: Hj. Haslia Ilyas, S.Pd

Susunan Pengurus
1. Ketua
2. Wakil Ketua
3. Sekretaris
4. Wakil Sekretaris
5. Bendahara
6. Wakil Bendahara
7. Cluster - Cluster

: Rusdan Chaerul Cora


: Khasmaroeddin
: Baso Patisangguru
: Yusfi Tsabita Nanda Yusuf
: Pujiardianti Wulandari
: Wahyuni Amalia
:

A. Cluster Hak Sipil dan Kebebasan


Koordinator : Andi Astri Citra Syahputri
Anggota
: - Muh. Nurwan Fauzan
- Andi Fidhia Astri
- St. Aisyah
- Fadiah
- Muh. Zuhal Jaya
- Muh. Ihram As-siddiq

PEMERINTAH KOTA PALOPO


DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 PALOPO
Alamat:Jl.AndiDjemma No.52 Telp./Fax. (0471) 21306 Palopo 91921
Website : http//www.sman3-palopo.sch.id Email : sman3-palopo@telkom.net

B. Cluster Lingkungan Keluarga dan Pengetahuan Alternatif


Koordinator :
Anggota
:
1.
2.
3.
4.
5.
C. Cluster Kesehatan Dan Kesejahteraan Dasar
Koordinator :
Anggota
:
1.
2.
3.
4.
5.
D. Cluster Kesejahteraan Pendidikan Pemanfaatan Waktu Luang dan Kegiatan Budaya
Koordinator :
Anggota
:
1.
2.
3.
4.
5.
E. Cluster Perundingan Khusus
Koordinator :
Anggota
:
1.
2.
3.
4.
5.
Palopo,

Februari 2016

Kepala Sekolah,

MUHAMMAD ARSYAD, S.Pd


NIP. 19700223 199803 1 006

Anda mungkin juga menyukai