Anda di halaman 1dari 3

A.

Proses Pembuatan e KTP


1. Tata Cara Pembuatan e - KTP
1. Permohonan e-KTP Baru
a. Menyerahkan form .. yang telah diisi lengkap dan diketahui/ditandatangani
desa/kelurahan.
b. Berusia 17 tahunatau lebih atau telah kawin
c. Pas Photo 3x4 2 lembar
d. Fotokopi kartu keluarga
e. Menunjukkan surat pengantar dari kepala desa/kelurahan.
2. Permohonan Penggantian e-KTP Dikarenakan Hilang
a. Menyerahkan form yang telah diisi lengkap dan diketahui/ditandatangani
desa/kelurahan.
b. Foto kopi kartu keluarga.
c. Surat keterangan kehilangan dari kepolisian setempat.
3. Permohonan Penggantian e-KTP Dikarenakan Rusak/Salah
a. Menyerahkan form .. yang telah diisi lengkap dan diketahui/ditandatangani
desa/kelurahan.
b. Fotokopi kartu keluarga.
* Sebelum mengajukan permohonan penggantian e-KTP, apabila ada
kesalahan data diharuskan memperbaiki Kartu Keluarga (KK) terlebih dahulu
di kecamatan.
c. Menyerahkan e-KTP sebelumnya.
d. Melampirkan fotokopi dokumen pendukung (akta kelahiran, ijazah, akta
nikah).

2. Prosedur Pembuatan e KTP

Bagan prosedur pembuatan e-KTP


1. Pemohon datang ketempat pelayanan membawa surat panggilan
2. Pemohon menunggu pemanggilan nomor antrean
3. Pemohon menuju keloket yang telah ditentukan
4. Petugas melakukan verifikasi data penduduk dengan basis data
5. Petugas mengambil foto pemohon secara langsung
6. Pemohon membubuhkan tanda tangan pada alat perekam tandatangan
7. Selanjutnya dilakukan perekaman sidik jari dan pemindaian retina mata
8. Petugas membubuhkan tandatangan dan stempel pada surat panggilan yang sekaligus
sebagai bukti bahwa penduduk telah melakukan perekaman foto,tanda tangan dan
sidik jari
9. Pemohon dipersilahkan pulang untuk menunggu hasil proses pencetakan 2 minggu
setelah pembuatan
B. Faktor Penyebab Buruknya Pelayanan Pembuatan e-KTP
1. Kurangnya maintenance alat dalam pelayanan pembuatan E-KTP
2. Kurangnya kepingan e-KTP (pempus disduk kota bandung kecamatan antapani)
2

3. Jaringan offline
4.
Proses pembuatan e-ktp di kecamatan antapani
Ambil nomor antrean
Tunggu pemanggilan nomor antrean
Menuju ke loket 1 untuk verifikasi
Menunggu antrean untuk perekaman data
Menuju petugas verifikasi persyaratan dan data yang dr loket 1
Tunggu pemanggilan untuk perekaman data
Petugas melakukan verifikasi data penduduk dengan database
Foto (digital)
Tandatangan (pada alat perekam tandatangan)
Perekaman sidik jari (pada alat perekam sidik jari) & scan retina mata
Petugas membubuhkan TTD dan stempel pada surat panggilan yang sekaligus sebagai
tandabukti bahwa penduduk telah melakukan perekaman foto tandatangan sidikjari.
Penduduk dipersilahkan pulang untuk menunggu hasil PROSES PENCETAKAN 8
hari setelah Pembuatan.

sellasuhardi@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai