Anda di halaman 1dari 2

LAMPIRAN

Lampiran 1. KUESIONER TANGGAPAN PENDENGAR


TERHADAP PROGRAM SIARAN ENCYCLOPEDIA OF ICT DI
RADIO KOMUNITAS DWIJENDRA 107.7 FM (Studi Kasus
Siswa SMP Dwijendra Denpasar)

Responden yang terhormat,


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tanggapan pendengar terhadap program
siaran Encyclopedia of ICT pada Radio Komunitas Dwijendra. Kesediaan mengisi
kuesioner ini dengan benar akan sangat membantu kelancaran penelitian ini.
Terima kasih

Hormat saya,

Ni Putu Yutika Budiari


__________________________________________________________________
Jenis Kelamin :
o Laki-laki
o Perempuan
Apakah Anda mengetahui Radio Komunitas Dwijendra?
o Ya
o Tidak
Rutinitas anda mendengar Radio Komunitas Dwijendra?

o Sering
o Jarang
Apakah anda mengetahui acara Encyclopedia of ICT?
o Ya
o Tidak
Apakah yang mendorong anda mendengar acara tersebut?
o Ikut-ikutan
o Ingin tahu
o Memperdalam ICT
Media apa yang dipergunakan untuk mendengar acara tersebut?
o Radio analog/offline
o Radio online
Berikan tanda (x) pada kolom yang dianggap sesuai.
SS

: Sangat Setuju

TS

: Tidak Setuju

: Setuju

STS

: Sangat Tidak Setuju

Pertanyaan
Apakah anda setuju bahwa isi acara Encyclopedia of
ICT bagus untuk menambah pengetahuan terhadap ICT?
Apakah anda setuju dengan metode-metode
penyampaian informasi pada acara Encyclopedia of
ICT?
Apakah anda setuju bahwa acara Encyclopedia of ICT
mempermudah anda dalam belajar teknologi informasi
dan komunikasi?

SS

TS

STS

Anda mungkin juga menyukai