Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN

RUMAH PRODUKSI FLAVA


CREPES BASAH DAN MARTABAK SAYUR

Disusun Oleh :
Putri Efina T.R

132210101027

Maulida Agustinawati

132210101036

Istiyam Pebriani

132210101051

Renova Rizky Putri

132210101057

Muflikhatun Nisa

132210101061

Muhimmatul Fitria K 132210101071


Laili Nurul D.S

132210101103

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS JEMBER
2015

BAB 1. PENDAHULUAN
1.1.

Latar Belakang
Bisnis makanan ringan dalam beberapa tahun

belakangan ini mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Selain


makanan berat manusia juga membutuhkan makanan ringan untuk
menahan lapar, misalnya ketika mereka berada di saat-saat tidak dalam
jam makan. Biasanya yang dipilih untuk menahan lapar tersebut adalah
roti, snack, atau cemilan yang bisa dinikmati langsung rasanya. Begitu
banyak ragam sajian makanan ringan yang bisa kita dapatkan. Bisa
dibilang bisnis ini cukup menjanjikan. Alasannya, semua orang menyukai
makanan, dan berbisnis di bidang ini tidak ada patokan usia. Dari mulai
anak-anak, remaja, dewasa dapat menikmatinya. Karena segmentasi
pasarnya pun mencakup berbagai kalangan.
Martabak tipis renyah alias crepes semakin banyak peminatnya.
Makanan Perancis ini mulai familiar di Indonesia sejak akhir 1990. Kudapan
asal Eropa ini cukup popular, lantaran memiliki beragam pilihan rasa, dan
harganya relatif terjangkau serta di daerah Jember crepes masih jarang
dijumpai. Oleh karena itu rumah produksi Flava berinovasi untuk
memproduksi Crepes Basah dan Martabak Sayur sebagai camilan ringan
yang rasanya cukup lezat dan kami ingin memopulerkan rumah produksi
Flava yang belum terlalu dikenal di daerah Jember ini. Harga produk yang
murah dan sehat, seharusnya akan mampu menarik banyak pelanggan.
Selain itu, rumah produksi Flava rencananya akan dipasarkan di
Universitas Jember karena peluang penjualannya disekitar kampus masih
sangat terbuka dan kampus merupakan populasi mahasiswa dan
mahasiswi yang notabene menyukai cemilan makanan ringan. Rencana
jangka menengah dari rumah produksi Flava yaitu melakukan penjualan di
sekitar kampus Universitas Jember khususnya di Fakultas Farmasi dan
rencana jangka panjangnya adalah membuka gerai Flava (Crepes Basah
dan Martabak Sayur) di wilayah Jember.
Dahulu orang membeli makanan cenderung berpedoman pada
rasanya yang enak dan murah, hal ini biasa terjadi terutama bagi
kalangan masyarakat menengah kebawah, dua hal inilah yang menjadi
prioritas utama dalam membeli makanan. Mereka tidak begitu memikirkan
kandungan gizi dan nutrisi yang terkandung di dalam makanan yang

mereka beli. Akan tetapi akhir-akhir ini masyarakat sudah cenderung


memperhatikan rasa, gizi yang terkandung dalam makanan tersebut, baru
memikirkan harganya. Oleh karena itu olahan Crepes Basah dan Martabak
Sayur dapat menjadi pilihan sebagai makanan ringan dimana dari segi
rasa, olahan dari rumah produksi Flava menawarkan rasa yang enak dan
tentunya memiliki nilai gizi yang diharapkan. Kandungan yang terdapat
pada Crepes Basah berasal dari buah-buahan (strawberry dan pisang) dan
greentea yang kami olah sedemikian rupa sesuai kandungan yang
diharapkan . Sedangkan kandungan yang terdapat pada Martabak Sayur
yaitu sudah sangat jelas ada pada sayuran yang secara umum dibutuhkan
oleh tubuh seseorang. Martabak Sayur juga merupakan salah satu pilihan
makanan ringan untuk orang orang yang tidak suka dengan sayur, karena
kami mengolah martabak sayur dengan sedemikian agar rasa sayuran
tidak begitu menonjol dan kandungan gizinya tetap terjaga. Dari segi
harga, harga Crepes Basah dan Martabak Sayur mudah dijangkau semua
kalangan masyarakat.
Bisa dibilang bisnis ini cukup menjanjikan, alasannya karena semua
orang menyukai makanan terutama makanan yang bergizi, dan berbisnis
di bidang ini tidak bergantung pada patokan usia serta segmentasi
pasarnya mencakup berbagai kalangan dari mulai anak-anak, remaja, dan
dewasa dapat menikmati makanan ini.
1.2. Rumusan Masalah
a. Apakah produksi Crepes Basah dan Martabak Sayur dapat
dipasarkan kepada semua kalangan masyarakat?
b. Apakah Crepes Basah dan Martabak Sayur yang diproduksi dapat
meningkatkan pendapatan produsen dan mencapai target penjualan
?
c. Apakah produksi Crepes Basah dan Martabak Sayur dapat
menambah daya tarik konsumen di daerah Jember ?
1.3. Tujuan
a. Mampu memasarkan produksi Crepes Basah dan Martabak Sayur
kepada semua kalangan masyarakat
b. Mampu meningkatkan pendapatan produsen dan mencapai target
penjualan
c. Mampu menambah daya tarik konsumen terutama di daerah Jember
1.4.

Luaran yang diharapkan

a. Dapat mengembangkan rumah produksi Flava menjadi suatu


produk yang bermanfaat bagi semua kalangan dan berdaya jual
tinggi
b. Dapat meningkatkan variasi dan inovasi baru dalam produksi
makanan yang sehat dan bergizi,serta terjangkau bagi masyarakat
1.5.

Manfaat
Adapun kegunaan dari bisnis ini sebagai berikut :
1. Bagi Masyarakat
a. Meningkatkan pendapatan masyarakat dengan adanya peluang
usaha baru yaitu pembuatan Crepes Basah dan Martabak Sayur
b. Menciptakan lapangan kerja baru dan meningkatkan nilai ekonomi
dengan membuka peluang produksi Crepes Basah dan Martabak
Sayur di daerah Jember
c. Menambah nilai gizi dan sebagai makanan alternatif bagi
kalangan masyarakat
2. Bagi Mahasiswa
a. Mengembangkan jiwa wirausaha, kreatifitas dan kemandirian
mahasiswa
b. Melatih mahasiswa agar dapat menciptakan usaha kreatif
c. Menambah pengetahuan dan pengalaman
d. Meningkatkan semangat entrepreneur mahasiswa

BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA


2.1.

Kondisi Umum Lingkungan


Kondisi lingkungan perusahaan secara umum dibagi menjadi dua

bagian. Salah satunya yaitu aspek internal yang mencakup kinerja


karyawan, persediaan bahan baku, atau yang lain. Adanya aspek internal
dalam lingkungan perusahaan juga mempengaruhi kinerja perusahaan
secara umum, serta menjadi salah satu alat penentu kebijakan strategis
untuk mencapai kesuksesan. Selain aspek internal, masih ada juga aspek
lingkungan eksternal.
Aspek potensi sumber daya sumber daya dari usaha rumah produksi
FLAVA antara lain :
a. Bahan bahan yang digunakan untuk membuat Crepes Basah dan
Martabak Sayur mudah ditemukan.
b. Isi untuk Crepes basah yang berupa buah buahan (strawberry dan
pisang) dan isi untuk Martabak sayur yang berupa sayuran yang
mudah dicari dan pengolahannya tidak terlalu sulit.
c. Belum banyaknya produk Crepes Basah dan Martabak Sayur yang
dijual dipasaran di daerah jember.
2.2. Pemasaran
a. Produk
Rumah Produksi Flava memproduksi dua produk yaitu Crepes Basah
dan Martabak Sayur. Keduanya memiliki tampilan dan cita rasa
yang unik. Produk dari rumah produksi Flava masih jarang dijual
didaerah Jember, sehinngga dapat meningkatkan daya tarik
konsumen.
b. Harga
Rumah Produksi Flava menjual produknya dengan harga Rp.5000
untuk Crepes Basah original, Rp.6000 untuk Crepes Basah greentea
dan Rp.3000 untuk Martabak Sayur. Rumah Produksi Flava menjual
produknya dengan haraga yang sangat menjangkau semua
kalangan. Sehingga semua orang mampu merasakan hasil produksi
Flava.
c. Promosi
Metode promosi Flava ini melalui mulut ke mulut dan social media
(BBM, Instagram Line, Whatsapp,dll)
2.3.

Analisis Usaha

Produk Flava merupakan bisnis yang menjanjikan. Dengan biaya


produksi yang diusahakan seminimal mungkin namun mendapatkan
keuntungan yang semaksimal mungkin, tapi tanpa mengurangi rasa
maupun gizinya. Flava mampu mengambil keuntungan bersih sekitar 35%
dari total penjualan selama satu bulan.
2.4.

Desain Logo

BAB 3. METODE PELAKSANAAN


3.1. Waktu dan Tempat Pembuatan Produk
Waktu : Setiap diadakan Open Order (1 minggu sekali )
Tempat : Jalan Kaliurang Perumahan Taman Kampus Blok A3 No.29
Sumbersari- Jember
3.2.

Persiapan Produksi
Bahan-bahan yang digunakan untuk memenuhi proses produksi
a. Crepes Basah
Bahan
Baku
Tepung
Terigu

Peralatan
Panci adonan

Pembungku
san
Kertas
minyak

Pemasaran
Sosial Media
Buku catatan

Telur

Mixer

Dus kue

pengeluaran dan
pemasukan

Susu
Gram dan
Gula
Baking
Powder
Mentega
Greentea
Keju
Coklat
Pisang
Butter
Cream
Strawberry
Gula Salju
Selai Jelly
Greentea

Sendok
tuang
Teflon
Spatula
Pisau
Tabung Gas
Kompor gas
Parut

Logo Produk
Tusuk

b. Martabak Sayur
Bahan Baku Peralatan
Tepung
Penggorenga
terigu

n yang ada

Telur

cetakannya
Garpu

Pembungkus Pemasaran
Mika plastik
Sosial media

Tusuk

Buku catatan
pengeluaran dan
pemasukan

Tahu
Brokoli
Wortel
Mentega
Garam
Daun

Sendok
Mangkuk
piring
Pisau
Tabung gas
Kompor

Logo Produksi

bawang
Saus Sambel
3.3. Cara Pembuatan Produk Flava
a. Crepes Basah
Proses pembuatan Flava Crepes Basah melalui beberapa tahapan,
antara lain :
1. Menyiapkan alat dan bahan
2. Membuat adonan dari telur, gula, mentega, tepung terigu, susu
bubuk (yang di cairkan dalam 500 cc air) dan baking powder
3.
4.
5.
6.

dalam panci adonan


Menambahkan greentea dan aduk adonan
Menuangkan adonan 3 sendok tuang dalam teflon panas
Mengangkat kulit crepes dan dibiarkan dingin
Setelah dingin, tata isian crepes berupa butter cream, pisang, dan

strawberry lalu gulung crepes


7. Potong-potong dan dimasukkan dalam dus crepes yang sudah
diberi tempelan logo produk
8. Memberi topping berupa gula salju, parutan coklat, parutan keju,
potongan strawberry, dan selai jelly.
b. Martabak Sayur
Proses pembuatan Flava Martabak Sayur melalui beberapa
tahapan, antara lain :
1. Sayuran sebagai isi untuk martabak sayur dipotong kecil kecil
terlebih dahulu kemudian berbagai potongan sayuran.

2. Bikin adonan sebagai pelekat sayuran tersebut. Adonannya


berasal dari telur,tahu dan tepung serta garam secukupnya yang
dicampur dan diaduk jadi satu di tambahkan air .
3. Memanaskan penggorengan yang berbentuk cetakan lalu diberi
mentega disetiap cetakan dan memasukkan sayuran wortel dan
brokoli
4. Dituangkan adonan kedalam cetakan yang sudah berisi sayuran
dan ditunggu sampai matang
5. Jika sudah matang, angkat dan tiriskan.
6. Packing martabak sayur yang sudah jadi pada mika plastik.

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN


d.1. Biaya
a. Bahan Bahan 20 gulung Crepes Basah
Justifikas
No
.

Bahan Baku

i
Pemakai

Jumlah

Harga/satu
an

Biaya

Keterang
an

an
1
2
3
4

Tepung
Segitiga
Gula
Telur
Baking
Powder

1x

200 gr

10000/kg

Rp.2000

1x
1x

50 gr
1

Rp. 600
Rp.1500

1x

1 sdt

12000/kg
18000/kg
2000/bung

Susu

1x

3 sdm

6
7

Mentega
Butter Cream

1x
1x

2 sdm
75 gr

Keju

1x

30 gr

9
10

Coklat
Pisang

1x
1x

11

Strawberry

1x

12
13
14

GreenTea
Gula Halus

1x
1x

Selai jelly

1x

kus
6000/kalen
g
25000/kg
18000/kg
17000/pac

k
100 gr 17000
5 buah 8000/sisir
15
5000/pack
buah
3 sdm 15000
1 sdm 5000
4000/250g
50 gr
r

Jumlah

Rp. 250
Rp.1000
Rp.1500
Rp.1000
Rp.2000
Rp.2000
Rp.4000
Rp.3000
Rp.1000
Rp. 250
Rp. 250
Rp.20.3
50

1 gulung crepes basah dipotong menjadi 3.


1 dus crepes basah berisi 5 potongan.
20 gulung bisa jadi 13 dus crepes basah
Target yang akan kita buat selama 1 bulan = 80 dus Crepes Basah
Total biaya keseluruhan 1 bulan produksi = Rp 125. 230

Packing Flava Crepes Basah


No

Bahan

Justifika

Pembungkus

si

Jumlah

Harga/Sat

Biaya

uan

Keterang
an

Pemakai
1

Logo produk

Dus Kue

Kertas Minyak

Tusuk

an
1x
1x
1x
1x

13

7000/25

Rp.364

13

15000/50b

0
Rp.390

iji
2000/10bij

0
Rp.

13

i
8000

400
Rp.100
0
Rp.894

Jumlah

0
Target yang akan kita buat selama 1 bulan = 80 dus Crepes Basah
Total biaya keseluruhan 1 bulan =80/13x Rp 8940 =Rp 55.000
b. Bahan untuk membuat 8 Martabak Sayur
Justifikas
No
.

Bahan Baku

i
Pemakai

Jumlah

Harga/satu
an

Biaya

Keterang
an

an
100

Tepung terigu

1x

Tahu

1x

2 biji

3
4
5

Telur
Brokoli
Wortel

1x
1x
1x

Daun bawang

1x

2
200 gr
100 gr
0,5

7
8

Mentega
Garam

1x
1x

Jumlah

gr

helai
100 gr
1 sdt

10.000/kg
2.500/10bi
ji
18.000/kg
6.000/kg
12.000/kg

Rp.1000
Rp. 500
Rp.3000
Rp.1200
Rp.1200

1.000/helai Rp. 500


25.000/kg
3.000

Rp.2500
Rp. 300
Rp.10.2

00
1 mika isi 2 martabak sayur, sekali produksi 8 mika martabak sayur
Target yang akan kita buat selama 1 bulan = 80 mika martabak sayur

(10 X produksi )
Total biaya keseluruhan 1 bulan produksi = 10 X Rp. 10.200 =
Rp102.000

Packing Flava martabak sayur


No

Bahan

Justifika

Pembungkus

si

Jumlah

Harga/Sat

Biaya

uan

Keterang
an

Pemakai
1

Logo produk

an
1x

7000/A3

Rp.224

Mika

1x

3500/100b

0
Rp. 280

Kertas kue

1x

iji
1500/100b

Rp. 120

1x

iji
8000

4
Tusuk
Jumlah

Rp. 800
Rp3.44

0
Target yang akan kita buat selama 1 bulan = 80 mika Martabak Sayur
Total biaya keseluruhan 1 bulan = Rp.34.400
c. Lain Lain
No Keperluan

Justifika

si

Biaya

Keterangan

Pemakai
1

Proposal

an
2x

Rp.29.37 Awal Kegiatan


0

dan akhir
kegiatan

Gas

Rp.33.40

Transportasi

Jumlah

0
Rp.50.00
0
Rp.112.7
70

Ringkasan Biaya Produksi selama 1 bulan


No

Jenis Pengeluaran

Biaya

.
1

Biaya Produksi Flava Crepes

Rp 125. 230 + Rp.55.000= Rp

Basah
Biaya Produksi Flava

180.230
Rp102.000 + Rp.34.400 = Rp.

Martabak Sayur
3
Lain Lain
Jumlah

136.400
Rp 112.770
Rp 429.400

Ringkasan Pengeluaran dan Pemasukan selama 1 bulan


No

Jenis Pemasukan

Rincian

Total

.
1

Penjualan Flava Crepes

60 x 5000

Rp. 300000

Basah Original
Penjuaan Flava Crepes

20 x 6000

Rp.120000

Basah Greentea
Penjualan Flava

80 x 3000

Rp.240000

Martabak Sayur
Jumlah
Pemasukan = Rp 660.000
Pengeluaran = Rp.429.400
Laba = 230.600 (35%)

Rp.660.000

Rincian Perlengkapan yang digunakan


Peralatan Crepes

Peralatan

Basah
Panci adonan

Martabak Sayur
Penggorengan

yang ada
Mixer
Sendok tuang
Teflon
Spatula
Pisau
Tabung Gas
Kompor gas
Parut

cetakannya
Garpu
Sendok
Mangkuk
Piring
Pisau
Tabung gas
Kompor

d.2. Jadwal kegiatan


No

Kegiatan

.
1

Promosi dan

Pemasaran
Pembuatan/Prod

3
4

uksi
Evaluasi Hasil
Laporan Akhir

Minggu keBulan 1
1 2 3 4

Bulan 2
1 2 3

Bulan 3
1 2 3

BAB 5. PENUTUP
Usaha mandiri yang paling menjanjikan, dimana makanan adalah kebutuhan primer
dari setiap manusia. Serta tidak dapat dipungkiri pula, di zaman modern ini, mayoritas orang
lebih menyukai konsumsi makanan matang dan praktis. Namun beberapa makanan yang
beredar di pasaran tidak higienis dan justru mendekatkan kita dengan penyakit. Sehingga
kami memanfaatkan hal ini dan menciptkan olahan pangan yang sehat.
Keunggulan produk kami yaitu makanan ringan yang dapat kita gunakan sebagai
pengganjal perut dengan kandungan gizi yang tetap ada didalamnya. Selain itu produk kami
mampu masuk pada semua kalangan. Semua orang dapat mencoba dan membeli nya. Produk
kami dipasarkan melalui media sosial dan melalui mulut ke mulut. Untuk rencana jangka
panjangnya jelas ada. Kami akan membuka gerai yang nantinya berisikan produk Flava.

LAMPIRAN
Martabak Sayur

Crepes Basah

Anda mungkin juga menyukai