Anda di halaman 1dari 2

Orang menyembah berhala

lahir Muhammad 12 Rab Awal


saat 40tn nabi Muhammad mendapat
wahyu dari jibril di Gua Hiro
Setelah itu nabi Muhammad
mengajarkan islam secera tertutup
kepada sahabatnya
setelah 3 th islam disampaikan
secara terbuka
Pada th 622 masehi Muhammad dan
pengikutnya berpindah ke Madinah
(Hijrah) dasar perhitungan kalender
Islam
Persatuan orang orang anshor dan
muhajirin
Peperangan islam selalu menang
keunngulan
diplomasi
nabi
Muhammad
pada
perjanjian
Hudaibiyah
ketika Nabi Muhammad wafat
hampir seluruh jazirah arab telam
memeluk agama islam
Kepemimpinan
Abu
bakar
memperkuat agama islam dan
mengatasi pemberontakan beberapa
suku Arab
Ummar bin Khattab,Utsman bin
Affan dan Ali bin Abu Thalib
berhasil memimpin balatentara kaum
muslimin
masa khalifah selanjutnya berganti
dan kadang disebut khalifah / sultan
ada periode ini khalifah tidak lagi
ditentukan berdasarkan orang yang
terbaik di kalangan umat Islam,
melainkan secara turun-temurun
dalam satu dinasti (bahasa Arab:
bani) sehingga banyak yang
menyamakannya dengan kerajaan
Besarnya kekuasaan kekhalifahan
Islam telah menjadikannya salah
satu kekuatan politik yang terkuat
dan terbesar di dunia pada saat itu.
Timbulnya
tempat-tempat
pembelajaran ilmu-ilmu agama,
filsafat, sains, dan tata bahasa Arab
di berbagai wilayah dunia Islam
telah mewujudkan satu kontinuitas
kebudayaan Islam yang agung.
Banyak ahli-ahli ilmu pengetahuan
bermunculan dari berbagai negerinegeri Islam, terutamanya pada
zaman keemasan Islam sekitar abad
ke-7 sampai abad ke-13 masehi.
Pada kurun ke-18 dan ke-19 masehi,
banyak kawasan-kawasan Islam
jatuh ke tangan penjajah Eropa.
-

Kaum Muslim percaya bahwa Allah


mewahyukan al-Qur'an kepada
Muhammad sebagai Khataman
Nabiyyin (Penutup Para Nabi) dan
menganggap bahwa al-Qur'an dan
Sunnah (setiap perkataan dan
perbuatan Muhammad) sebagai
sumber fundamental Islam.
Fungsi
Edukatif
(Pendidikan)
:
menyuruh/mengajak dan melarang yang
harus dipatuhi agar pribagi penganutnya
menjadi baik dan benar, dan terbiasa
dengan yang baik dan yang benar
menurut ajaran agama masing-masing.

Fungsi Penyelamat : Keselamatan yang


diberikan oleh agama meliputi kehidupan
dunia dan akhirat

Fungsi Perdamaian. Melalui tuntunan


agama seorang/sekelompok orang yang
bersalah
atau
berdosa
mencapai
kedamaian batin dan perdamaian dengan
diri sendiri, sesama, semesta dan Alloh.
Tentu dia/mereka harus bertaubat dan
mengubah cara hidup.

Fungsi Kontrol Sosial. Ajaran agama


membentuk penganutnya makin peka
terhadap masalah-masalah sosial seperti,
kemaksiatan, kemiskinan, keadilan,
kesejahteraan
dan
kemanusiaan.
Kepekaan ini juga mendorong untuk
tidak bisa berdiam diri menyaksikan
kebatilan
yang
merasuki
sistem
kehidupan yang ada.

Fungsi Pemupuk Rasa Solidaritas.


Bila fungsi ini dibangun secara serius
dan tulus, maka persaudaraan yang
kokoh akan berdiri tegak menjadi pilar
"Civil Society" (kehidupan masyarakat)
yang memukau.

Fungsi Pembaharuan. Ajaran agama


dapat mengubah kehidupan pribadi
seseorang atau kelompok menjadi
kehidupan baru. Dengan fungsi ini
seharusnya
agama
terus-menerus
menjadi agen perubahan basis-basis nilai
dan
moral
bagi
kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

Fungsi Kreatif. Fungsi ini menopang


dan mendorong fungsi pembaharuan
untuk mengajak umat beragama bekerja
produktif dan inovatif bukan hanya bagi
diri sendiri tetapi juga bagi orang lain.

Fungsi Sublimatif (bersifat perubahan


emosi). Ajaran agama mensucikan segala
usaha manusia, bukan saja yang bersifat
agamawi, melainkan juga bersifat
duniawi. Usaha manusia selama tidak
bertentangan
dengan
norma-norma
agama, bila dilakukan atas niat yang
tulus, karena untuk Alloh, itu adalah
ibadah.

Aqidah menurut bahasa berasal


dari kata , ,,, yang artinya
simpul, ikatan, perjanjian dan kokoh.
Sedangkan menurut Istilah Aqidah
adalah keyakinan teguh yang tidak
tercampur keraguan dengan sesuatu
apapun..

iman adalah sesuatu yang diyakini


di dalam hati, diucapkan dengan lisan,
dan diamalkan dengan anggota tubuh)
maka iman dan aqidah tentu tidak persis
sama.

Anda mungkin juga menyukai