Anda di halaman 1dari 4

CARA KERJA MESIN CUCI

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Isi tabung dengan air, 1/2 dari ukuran tabung.


Tambahkan deterjen kedalam tabung mesin cuci.
Masukkan linen kotor yang telah dipilah-pilah kedalam tabung mesin cuci
Pilihlah jenis putaran pencucian dan durasinya.
Sesuai proses pencucian, keluarkan linen dan bilas.
Masukkan linen yang sudah dibilas kedalam tabung pemeras.
Putar timer pemeras sesuai yang diinginkan.

CARA KERJA MESIN CUCI


1. Masukkan linen kotor yang sudah dipilah-pilah kedalam tabung mesin cuci.

2. Tambahkan deterjen kedalam tabung mesin cuci.


3. Tambahkan air secara manual kedalam mesin cuci (catatan tabung harus dikosongkan 25%
dari kapasitas tabung).
4. Pilihlah jenis putaran pencucian dan durasinya.
5. Sesuai proses pencucian, keluarkan linen dan bilas.
6. Masukkan linen yang sudah dibilas kedalam tabung pengering.
7. Putar timer pengering sesuai yang diinginkan.

CARA KERJA MESIN PENGERING


1.
2.
3.
4.

Naikkan tuas NCB


Hidupkan stop kontak
Buka regulator gas
Masukkan linen

5. Tekan tombol Start


6. Setelah mesin berhenti digunakan, bersihkan debu yang ada di dalam mesin pengering. Buka
pintu mesin bawah, bersihkan kemudian tutup kembali.
7. Matikan stop kontak
8. Tutup gas kembali

CARA KERJA FLATWORK ROLLER IRON (MESIN SETRIKA ROLLER)


1.
2.
3.
4.
5.
6.

Hidupkan stop kontak


Hidupkan pemanas
Tunggu panas sampai 1400C
Masukkan linen yang sudah dilipat menjadi bagian
Lipat linen
Setelah selesai memakai mesin matikan pemanas

7. Matikan stop kontak

Anda mungkin juga menyukai