Anda di halaman 1dari 2

PELATIHAN NASIONAL

PEDOMAN PELAKSANAAN PENGADAAN TANPA LELANG


DENGAN ERA E-PURCHASING & E-KATALOG BERDASARKAN PERPRES NO.4 TH 2015
BAGI PENYEDIA BARANG/JASA DISERTAI PENYUSUNAN KONTRAK

Nomor
Lampiran
Perihal

: 160/PN/LMPI/IV/2016
: Susunan Acara
: Undangan Pelatihan e-Purchasing & e-Katalog

Jakarta, 15 April 2015

Kepada Yth.
Panitia Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
UP/ Unit Layanan Pengadaan ( ULP )
di,
Tempat
Dengan Hormat,
Kebijakan pengadaan barang/jasa pemerintah dilakukan tanpa lelang melainkan dapat langsung
dibeli setelah mlihat daftar yang terdapat di database situs. daftar inilah yang dinamakan e-catalog dengan
adanya e-catalog yang tayang disitus, pemerintah biasa langsung membeli tanpa proses lelang seperti yang
dilakukan selama ini sistem e-catalog ini memiliki akun tabilitas yang kuat menggantikan system
pengadaan terdahulu tujuan akhirnya agar tata kelola pengadaan lebih tertata dan baik efeknya
"Kongkalikong" dapat dihindarkan karena harga sudah pasti Balai LPSE akan merubah system pengadaan
lelang menjadi e-catalog bagi yang ingin mendapatkan pengadaan tinggal memilih saja karena harga dan
spesifikasinya sudah tertera jelas, sistem e-catalog dapat diikuti oleh siapa saja, baik dari kalangan
Penyedia, konsumen, produsen maupun distributor sehingga lebih fair. Sehubungan dengan hal tersebut
maka kami dari Lembaga Masyarakat Profesi Indonesia mengundang Bapak/ Ibu/ Saudara, untuk
mengikuti kegiatan Pelatihan e-Purchasing & e-Katalog yang dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal
Kamis Jumat
19 20 Mei 2016

Waktu
08.30 16.00

Tempat
Hotel Oasis Amir
Jl. Raya Senen Kav.135 137 Jakarta Pusat

Pelatihan ini disesuaikan dengan standar kompetensi Nasional serta mengacu kepada pengadaan
barang dan jasa pemerintah, maka kami mengharapkan bapak/ibu/Sdr (i) serta instansi / perusahaan
terkait lainya untuk ikut serta pada kegiatan tersebut. Untuk informasi pendaftaran silahkan menghubungi
Arie Prasetya. HP. 0813 5669 3636
Demikian undangan ini disampaikan, atas perhatian dan kehadirannya diucapkan terima kasih.
LEMBAGA MASYARAKAT PROFESI INDONESIA

( Mochtar Umar, B.Sc )


Ketua Pelaksana

Sekretariat:
Jl. Walang Sari I No. 10 Jakarta 14260 Indonesia
Telp. 021- 4307204 Fax. 021- 29467645 e-mail: lmpi.indonesia@gmail.com

Hari pertama : Kamis, 19 Mei 2016


Waktu
08.30 12.00
12.00 13.00

13.00 16.30

08.00 12.00
12.00 13.00
13.00 16.00
Narasumber

Registrasi peserta & distribusi makalah


Kebijakan Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah dapat dilakukan secara elektronik
dengan cara e-Tendering atau e-Purchasing berdasarkan Perpres No.4/2015
Pengadaan Barang Jasa melalui LPSE dan ULP
Kebijakan Pengadaan melalui e-Purchasing
ISHOMA
Ketentuan pelaksanaan e-Purchasing (kendala off line purchasing/manual)
(a) Penggunaan e-Katalog oleh PPK
(b) Pelaksanaan pengadaan e-Katalog oleh Panitia
Satuan Kerja Pelaksana Pengadaan
Hak dan kewajiban kedua bela pihak termasuk sanksi/denda jika salah satu
menginkari kewajibannya
Hari kedua : Jumat, 20 Mei 2016
Praktek e-Katalog bagi PPK; Praktek e-Katalog bagi panitia
Pemahaman e-Katalog bagi Penyedia; Permasalahan dalam Praktek e-Katalog
ISHOMA
Kontrak Payung Pengadaan dalam e-Katalog ; Kontrak Pengadaan dengan PPK
Hal-hal Penting dalam Kontrak e-Katalog ; Pembahasan Kontrak e-Katalog
Team LKPP Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/ Jasa

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA


Perusahaan

: ................

Alamat

: ................

Telp Kantor

: Fax ..

e-mail

: ..

NAMA LENGKAP PESERTA

JABATAN

NO. HP

BIAYA KONTRIBUSI PESERTA


Formulir ini diisi dan di fax ke 021 29467645
e-mail ke lmpi.indonesia@gmail.com
CP. Arie Prasetya
HP. 0813 5669 3636

Rp. 3.750.000,-/Peserta meliputi : Modul,


Sertifikat, Tas , dan Alat Tulis, Makan Siang,
coffee & snack selama 2 hari kegiatan.
PEMBAYARAN
Tunai saat registrasi

Anda mungkin juga menyukai