Anda di halaman 1dari 1

BAB IPENDAHULUAN1.

1
Latar Belakang
Kehamilan merupakan proses alami dan normal. Masa ini merupakansalah satu fase kehidupan
wanita pada masa reproduksi. Wanita akan mengalamisekali, dua kali, bahkan mungkin berkalikali hamil dalam kehidupannya.Kehamilan melibatan aspek fisik dan psikis. Secara fisik
kehamilan merupakanhal yang menakjubkan terjadi selama sembilan bulan. Diperkirakan lebih
dari50% wanita hamil mengalami mual, hanya sebagian dari mereka berakhir dengan muntah.
1
Mortalitas dan morbiditas pada wanita hamil dan bersalin adalah masalah besar bagi negaranegara berkembang. Menurut data statistik yang dikeluarkan
Word Healt Organization (WHO)
sebagai badan Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB)yang menangani masalah bidang kesehatan,
tercatat Angka Kematian Ibu (AKI)dalam kehamilan dan persalinan di dunia mencapai 585.000
jiwa setiap tahun.Wanita hamil umumnya akan mengalami mual dan muntah selama beberapa
bulan pertama kehamilan, walaupun ada juga beberapa wanita hamil yang tidak mengalami mual
selama kehamilan pertama mereka, tetapi merasa mual dengankehamilan berikutnya. Mual
(nausea) dan muntah (emesis) merupakan gangguanyang paling sering kita jumpai pada
kehamilan muda dan dikemukakan oleh 50-70% wanita hamil dalam 16 minggu pertama.
Kurang lebih 66% wanita hamiltrimester pertaa mengalami mual-mual dan 44% mengalami
muntah-muntah.
2
Di Amerika kehamilan menimbulkan dampak besar pada kesehatan bangsa. Data dari berbagai
sumber digunakan untuk memberikan gambaransekilas. Wanita Amerika rata-rara mengalami 3,2
kehamilan sepanjang usiamereka, 1,8 dari kehamilan dianggap kehamilan yang diinginkan.
3
Setelah mengamati 2.400 wanita hamil di Amerika hasil penelitianmenemukan 89% diketahui
mengalami berbagai gejala morning sickness selamatrimester pertama kehamilannya dengan
gejala paling umum yakni mual danmuntah

Anda mungkin juga menyukai