Anda di halaman 1dari 3

Kelompok 2 : 1.

Dwi Dendi Azhari


2. Ertati Hanifah
3. M. Arzaki Ramadani
4. Nur Intan
5. Putri Aulia
6. Susritasari
7. Yulianto
A. Definisi Edukator atau Pendidik
Pendidik adalah orang yang memberikan ilmu pengetahuan kepada anak didik. Sementara
dalam konsep keperawatan, perawat sebagai pendidik yakni membantu klien dalam
meningkatkan tingkat pengetahuan kesehatan, gejala penyakit bahkan tindakan yang
diberikan, sehingga terjadi perubahan perilaku dari klien setelah dilakukan pendidikan
kesehatan.
B. Tugas Perawat sebagai Edukator
1. Meningkatkan tingkat pengetahuan kesehatan dan kemampuan klien dalam mengatasi
kesehatannya
2. Memberikan pendidikan kesehatan kepada kelompok keluarga yang beresiko tinggi, kader
kesehatan, dan lain sebagainya
3. Perawat mendidik klien untuk meningkatkan perubahan perilaku yang sehat
C. Fungsi dan Kompetensi Perawat sebagai Edukator
Lokakarya Nasional keperawatan (1983)
1. Fungsi I

Mengkaji kebutuhan pasien, keluarga, kelompok dan masyarakat akan pengetahuan tentang
kesehatan suatu penyakit.

Kompetensi :

1) Mengumpulkan data
2) Menganalisis dan menginterpretasikan data
2. Fungsi II

Merencanakan tindakan dan tujuan penkes sesuai dengan keadaan pasien.

Kompetensi :

1) Mengembangkan rencana keperawatan (penkes)


3. Fungsi III

Melaksanakan rencana keperawatan berupa penkes

Kompetensi :

1) Menggunakan dan menerapkan konsep serta prinsip ilmu perilaku, ilmu sosial budaya,
dan ilmu biomedik.
2) Menerapkan keterampilan keperawatan untuk memenuhi kebutuhan manusiawi melalui
penkes pada klien.
4. Fungsi IV

Mengevaluasi hasil penkes yang diberikan pada klien

Kompetensi :

1) Menentukan kriteria
2) Menilai tingkat pengetahuan pasien setelah dilakukan penkes
3) Mengidentifikasi perubahan perilaku
5. Fungsi V

Mendokumentasikan penkes yang telah diberikan

Kompetensi :

1) Mengevaluasi data
2) Mencatat data
6. Fungsi VI

Mengelola institusi pendidikan kep.

Kompetensi :

1) Mengembangkan & mengevaluasi kurikulum


2) Menyusun rencana fasilitas pendidikan
3) Menyusun kebijaksanaan institusi pend.
4) Menyusun uraian kerja karyawan
5) Menetapkan fasilitas belajar mengajar
6) Menyusun rencana dan jadwal rotasi
7) Memprakarsai prog. Pengembangan staff
8) Kepemimpinan

CONTOH NYATA PERAN PERAWAT SEBAGAI EDUKATOR DI DALAM PELAYANAN


KESEHATAN KERJA :
Peran perawat sebagai edukator yaitu menjalankan salah satu tugasnya yaitu promosi kesehatan. Di
dalam kesehatan kerja, perawat juga memberikan pendidikan kesehatan atau penyuluhan pada para
pekerja seperti menjaga personal hygiene,

Anda mungkin juga menyukai