Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP 11)
Nama Sekolah
Kelas/ semester
Mata Pelajaran
Waktu
Hari/Tanggal

I.

Standar Kompetensi
-

II.

:
: II C/ 2
: Bhs. Indonesia
: 1 x pertemuan (2x30 menit)
:

Mendengarkan dongeng

Kompetensi Dasar
Menyimak dongeng
-

Mendengarkan kalimat sederhana menyimak dongeng

III. Indikator
-

Mendengarkan isi dongeng

Menyebutkan tokoh-tokoh dalam dongeng

Menyimpulkan isi dongeng

IV. Tujuan Pembelajaran


Setelah pembelajaran berlangsung, siswa dapat :

V.

Mendengarkan isi dongeng

Menyebutkan tokoh-tokoh dalam dongeng

Menyimpulkan isi dongeng

Materi Pokok
- Lirik lagu air
Diobok-obok airnya diobok-obok
ada ikannya kecil-kecil pada mabok
Disemprot-semprot airnya disemprot-semprot
kena mukaku aku jadi mandi lagi,
dingin-dingin dimandiin nanti masuk angin
Diobok-obok airnya diobok-obok

ada ikannya kecil-kecil pada mabok


Diputar-putar krannya diputar-putar
airnya banjir aku jadi mandi lagi,
dingin-dingin dimandiin nanti masuk angin

Menceritakan isi dongeng Ikan Mas Ajaib secara lisan


Ikan mas ajaib
Seekor ikan mas dipelihara oleh putri
Ikan mas ajaib bisa bernyanyi untuk putri
Putri sangat sayang pada ikan mas
Suatu hari ikan mas putri mati
Putri sedih sekali, lalu menguburnya
Esok hari, kuburan ikan mas telah berubah,
menjadi bunga yang harum

VI. Metode Pembelajaran


a. Ceramah
b. Tanya jawab
c. Demonstrasi
VII. Langkah-Langkah Pembelajaran
1)

Kegiatan Awal (10 menit)


-

Mengkondisikan siswa pada situasi belajar

Salam, berdoa dan sapa

Bernyanyi lagu Air sambil bertepuk

Mengantarkan anak dan apersepsi

2) Kegiatan Inti (40 menit)


a. Peserta didik mendengarkan dongeng yang diceritakan guru
b. Peserta didik dengan bimbingan guru, menceritakan tokoh dongeng
dengan melihat bentuk gambar yang dibuat dari sterofrom
c. Peserta didik dengan bimbingan guru, menyebutkan tokoh-tokoh
yang ada dalam dongeng dengan menunjukan gambar yang dibuat
dari sterofrom

d. Peserta didik dengan bimbingan guru, dapat menyimpulkan isi


dongeng
e. Guru melakukan Tanya jawab mengenai tokoh dan isi dongeng
3) Kegiatan Akhir (10 menit)
-

Melaksanakan Evaluasi

Guru menyimpulkan materi yang telah disampaikan

Guru memberikan penguatan

Berdoa.

VIII. Alat, Bahan dan Sumber


Alat

: Gambar

Bahan

: Steroform, doble tip

Sumber

: Buku KTSP SDLB C, Buku Bhs. Indonesia SDLB C Kelas II


penerbit Bintang Putra Perdana Bandung, Kreasi guru

IX. Penilaian
Penilaian dilaksanakan dengan :
a. Jenis Tes

: Tes lisan

b. Bentuk tes

: Jawaban singkat

c. Instrumen
Pertanyaan :
1. Siapakah yang memelihara ikan mas dalam dongeng itu?
2. Apakah Ikan Mas itu bisa bernyanyi?
3. Hewan apa yang mati dalam dongeng itu?
4. Setelah Ikan mas itu mati, diapakan ikan mas itu oleh tuan puteri?
5. Setelah dikubur, berubah jadi apakah kuburan ikan mas itu?
Jawaban :
1. Tuan putri
2. Bisa bernyanyi
3. Ikan mas ajaib
4. Di kubur
5. berubah jadi bunga yang harum

Kriteria Penilaian :
Nilai

= jawaban yang benar x 2

10 = Baik sekali
8 = Baik
6 = Cukup
<4 = kurang

Anda mungkin juga menyukai