Anda di halaman 1dari 6

SMK NASIONAL MALANG

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Nama Sekolah

: SMK NASIONAL MALANG

Mata Pelajaran

: Kopetensi Kejuruan

Kelas/semester

: XII Tpm 1/ 6

Pertemuan ke

:9

Alokasi waktu

: 4 jam @45 menit

Standar Kompetensi

: Memprogram mesin NC/CNC

Kometensi Dasar

: Memprogram mesin NC/CNC


menggunakan prosedur CAD/CAM (dengan
softwere mastercam).

Indikator

: Keterampilan menggambar 2D dan


memprogram dengan mastercam benda
perkakas komplek dapat dikuasai (prog. mill).

Tujuan Pembelajaran

a. Siswa mampu menggambar kontur komplek dengan baik dan benar.

Gambar rectangle dan lingkaran.

Memprogram contour

Materi Ajar
1. Mengambar rectangle (segi empat), langkah-langkah:

Pada menu utama mastercam klik create.

Klik rectangle.

Klik 2 option.

Klik koordinat (0,0) pada command lower left corner.

Ketik koordinat (80,80) pada command umper right corner.

2. Menggambar lingkaran, Langkah-langkah:

Pada menu utama klik create.

Kemudian klik arc.

Klik circ pt+rad.

Ketikkan 20 pada command enter radius.

Ketik koordinat (-10,40)

3. Memfillet sudut, langkah-langkah:

Pada menu utama klik create.

Klik fillet kemudian klik radius.

Klik 10 pada radius lalu klik 2 garis yang bersinggungan

4. membuat offset contour, Langkah-langkah:

Pada menu utama klik Xform.

Kemudian klik Ofs ctour.

Klik Chain.

Klik sisi kiri bawah benda kemudian Done.

Pilih Copy, lalu isikan 1 pada number of step, dan 5 pada distance OK

5. Memprogram Contour, langkah-langkah:

Pada menu utama klik toolpaths.

Kemudian klik Job setup pilih tab


bounding box.

Klik chain, lalu klik kiri bawah kontur


luar lalu done 2x.

Isikan 20 pada kolom Z.

Klik tab select. Pada pilihan material

Pilih Mill library pilih bahan lalu OK

6. Me-contour benda,, Langkah-langkah:

Pada menu utama klik Toolpats.

Klik Contour, kemudian klik Chain.

Klik kiri bawah kontur dalam, done.

Klik kanan pada kolom kosong,


pilih create new tool.

Klik gambar endmill lalu klik tab


tool flat endmill

Ketik 16 pada kolom diameter, klik


tab save to library, klik save OK

Klik tab calc.speed/feet lalu ketikan lagi 16 pada kolom diameter OK

Kemudian:

Klik tab contour parameter

Ketik 50 pada kolom clereance dan 20 pada entry depth.

Klik tab multi passes dan ketikan 1 pada kolom numbers.

Pilih final depth dan keep tool down OK

Klik tab lead in/out lalu klik tangent pada pilihan line entry

Ketik 100 pada kolom length. OK

Klik tab depth cuts ketik 2 pada kolom max rough steps.

Klik keep tool OK

7. Mensimulasikan program, langkah-langkah:

Pada menu utama klik Toolpath.

Kemudian klik operation.

Tandai tool path group lalu klik tab verify

Klik tombol

, untuk memulai

Metode Pembelajaran
1. Ceramah dan demonstrasi:
Pada penjelasan fungsi menu dan aplikasi dalam menggambar obyek.
2. Pemberian latihan
Agar siswa mampu mengulang ketrampilan yang sudah didemonstrasikan.
3. Pemberian tugas.
Agar siswa mampu secara mandiri menggunakan gambar benda 2D dan
memprogam contour.
Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
Awal
1.
2.
3.
Inti

a.

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Guru
Siswa
Menjelaskan
1. Mendengarkan
tujuan pembelajaran.
penjelasan guru
Menjelaskan
cakupan materi.
Memberikan
motivasi.
Eksplorasi
4. Menjawab pertanyaan

Waktu
15

Kegiatan
1.
2.
3.
b.
1.
2.
c.
1.

2.
3.
Penutup

1.
2.
3.

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Guru
Siswa
Mengajukan pertanyaan untuk
guru.
menggali pengetahuan siswa. 5. Mendengarkan
Memberikan penjelasan
penjelasan guru.
tentang fungsi menu untuk
6. Jmemperhatikan
menggambar obyek.
demonstrasi guru.
Mendemonstrasikan
menggambar obyek/kontur
komplek.
Elaborasi
Memberi kesempatan latihan
1. Menggambar obyek
menggambar obyek.
yang didemokan.
Memberikan tugas.
2. Mengerjakan /
menggambar tugas.
Konfirmasi
Memberikan umpan balik
1. Menerima umpan balik.
positif terhadap keberhasilan
2. Bersama guru
siswa.
memecahkan kesulitan
(jika ada).
Membantu siswa
3. Memperhatikan refleksi
memecahkan persoalan /
guru.
kesulitan.
Membantu siswa melakukan
refleksi pengalaman belajar.
Membuat rangkuman /
1. Bersama guru membuat
simpulan.
rangkuman/simpulan
Memberikan umpan balik
2. Memperhatikan umpan
terhadap proses pembelajaran.
balik guru.
Menyampaikan pembelajaran 3. Menyimak rencana
berikutnya
pembelajaran
berikutnya.

Alat/ Bahan/ Sumber Belajar


a. Alat yang diperlukan untuk menunjang proses pembelajaran adalah:
-

Laptop / PC

Lcd projector (kondisional)

b. Bahan
-

Modul mastercam frais cnc.

Penilaian
Penilaian yang digunakan untuk mengukur tiga tujuan pembelajaran adalah tes
unjuk kerja (performance) disertai lembar observasi.
SOAL
1. Gambarlah metris dibawah menggunakan mastercam.

Waktu

30

125

10

LEMBAR OBSERVASI
No

Waktu

Nama
Mulai

Akhir

Organisasi
file
Total

Atribute
Gambar

Presi
si

Skor
1

2 3

Ket
4

1
2

Keterangan :
Skor 4: langkah benar, tanpa melihat modul.
Skor 3: langkah benar, dengan melihat modul.
Skor 2: langkah benar, disertai bertanya kepada guru.
Skor 1: langkah salah.

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs. Hadi Suanto


NIP. 19640605 198903 1 024

Malang, 2010
Guru Pembina

(..)

Anda mungkin juga menyukai