Anda di halaman 1dari 23

RENCANA PELAKSAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah

: SMPN 3 MATARAM

Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas/Semester

: VII/Ganjil

Alokasi Waktu

: 3 x 40 menit

A. Kompetensi Inti
KI 1

: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

KI 2

: Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,


peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.

KI 3

: Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)


berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

KI 4

: Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,


mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam
sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Menjelaskan

pengertian

himpunan,

himpunan

bagian,

komplemen

himpunan, operasi himpunan dan menunjukkan contoh dan bukan contoh


C. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.1 Mampu menyatakan pengertian himpunan semesta dengan tepat.
3.2.2 Mampu menentukan himpunan semesta dari suatu himpunan dengan tepat.
3.2.3 Mampu menggambarkan himpunan dengan diagram venn dengan tepat.
I.

Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 5 :
Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui pengamatan, bertanya,
mengumpulkan

informasi/eksplorasi,

bernalar,

mengasosiasi,

mengkomunikasikan diharapkan peserta didik dapat:


1. Menyatakan pengertian himpunan semesta dengan tepat.

dan

II.

III.

IV.

2. Menentukan himpunan semesta dari suatu himpunan dengan tepat.


3. Menentukan himpunan kosong
4. Menggambarkan himpunan dengan diagram venn dengan tepat.
Materi Pembelajaran
1. Himpunan Semesta
2. Himpunan Kosong
3. Memahami Diagram Venn.
Metode/model/pendekatan pembelajaran
Pendekatan : Saintifik (scientific).
Model
: Pembelajaran Langsung
Metode
: Diskusi kelompok
Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan

Pendahulua
n

Inti

Deskripsi Kegiatan

Alokas
i
Waktu

1. Guru menyiapkan siswa untuk siap menerima pelajaran ( memberi salam, 10


berdoa, mengabsen)
menit
2. Guru mengajukan tanya jawab untuk mengingat kembali pelajaran
sebelumnya
3. Dengan menggunakan tayangan gambar, siswa mengamati contoh
pengelompokan hewan-hewan mamalia berdasarkan huruf awal nama
hewan tersebut
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar
5. Siswa diminta untuk membentuk kelompok seperti yang ditentukan guru
Mengamati :
6. Secara berkelompok, siswa mengamati hal 126 tentang penyajian
diagram venn
Menanya:
7. Secara berkelompok, siswa
menyajikan diagram venn.

termotivasi

menanyakan

bagaimana

Mengumpulkan Informasi/ mengeksplorasi:


8. Siswa mendiskusiksn hal 128 ( Ayo Kita Menggali Informasi) dengan
teman sebangkunya.
Mengasosiasi
9. Secara berkelompok siswa berdiskusi mengisi LLK
10. Setiap siswa mencatat informasi yang diperoleh ketika mengisi LLK

60
menit

maupun dalam mengerjakan soal latihan.


Mengkomunikasikan:
11. Dengan bimbingan guru, sebagian kelompok, mempresentasikan hasil
LLK nya di depan dan yang lain menanggapi.
12. Secara individu siswa mengerjakan soal evaluasi
Penutup

V.

13. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang konsep 10
himpunan semesta, himpunan kosong dan diagram venn.
menit
14. Siswa melakukan refleksi dengan dipandu oleh Guru.
15. Guru memberikan PR terkait himpunan semesta, himpunan kosong dan
diagram venn kepada siswa.
16. Guru menginformasikan materi berikutnya yaitu kardinalitas himpunan
bagian

Sumber, Media, Alat dan Bahan Pembelajaran


1. Alat Belajar
-

Spidol

Papan Tulis

LCD dan Laptop

2. Sumber Pembelajaran :
-

Asari, A.R. dkk. 2013. Matematika Buku Guru/Kementerian Pendidikan


dan Kebudayaan (edisi revisi 2014). Jakarta : Politeknik Negeri Media
Kreatif

LKS (terlampir)

Lembar penilaian

Buku referensi lain

3. Media Pembelajaran
VI.

Gambar hewan-hewan mamalia

Penilaian
Penilaian Sikap
pembelajaran
Penilaian pengetahuan
Penilaian Keterampilan
No

: Teknik Non Tes, Bentuk Pengamatan sikap dalam


: Teknik Tes Tertulis, Bentuk Uraian
: Teknik Non Tes, Bentuk Kinerja dalam diskusi

Aspek yang dinilai

Teknik

Waktu Penilaian

1.

Penilaian
Pengamatan

Sikap
a. Menunjukkan rasa ingin tahu

Selama pembelajaran dan


saat diskusi

dalam melakukan diskusi tentang


1. Mampu menyatakan pengertian
himpunan semesta dengan tepat.
2. Mampu menentukan himpunan
semesta dari suatu himpunan
dengan tepat.
3. Mampu

menentukan

konsep

himpunan kosong
4. Mampu

menggambarkan

himpunan dengan diagram venn


dengan tepat.
b. Bertanggung
2.

jawab

dalam

kelompok belajarnya.
Pengetahuan

Pengamatan

1. Mampu menyatakan pengertian dan


himpunan semesta dengan tepat.

Penyelesaian
tugas individu dan

Tes

kelompok

Pengamatan

Penyelesaian tugas (baik

2. Mampu menentukan himpunan


semesta dari suatu himpunan
dengan tepat.
3. Mampu

menentukan

konsep

himpunan kosong
4. Mampu

menggambarkan

himpunan dengan diagram venn


3.

dengan tepat.
Keterampilan
1. Mampu menyatakan pengertian
himpunan semesta dengan tepat.
2. Mampu menentukan himpunan
semesta dari suatu himpunan
dengan tepat.

individu
maupun kelompok) dan
saat diskusi

3. Mampu

menentukan

konsep

himpunan kosong
4. Mampu

menggambarkan

himpunan dengan diagram venn


dengan tepat.

2. Instrumen penilaian
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Materi ajar ( lampiran 1)


Lembar penilaian sikap (lampiran 2)
Lembar penilaian pengetahuan (lampiran 3)
Lembar kunci jawaban dan rubrik penskoran (lampiran 4)
Lembar penilaian keterampilan (lampiran 5)
Lembar kerja siswa (lampiran 6)

Mengetahui

Mataram,17 -9- 2016

Kepala SMPN 3 Mataram

Guru Mata Pelajaran

Dra Hj. Indah Deporawati M.MPd

H j.Taqdisi Fatihah S.pd

MATERI AJAR

10

11

12

Lampiran 2
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP
Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas/Semester

: VII/1

Tahun Pelajaran

: 2016/2017

Materi Pokok

: Himpunan

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran :


1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam
pembelajaran.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran
tetapi belum ajeg/konsisten .
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas
kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok :
1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok tetapi masih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan
kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif :
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum
ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap
proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan
ajeg/konsisten.

13

Berikan tanda pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.


Sikap
No

Nama Peserta didik

Aktif
KB

SB

Bekerjasama

Toleran

KB

KB

SB

1
2
3
4
5

Dst ...

Keterangan:
____________

_____________,

KB

: Kurang baik

Guru Matematika

: Baik

SB

: Sangat baik

14

SB

Lampiran 3
Instrumen Pengetahuan
Nama Siswa :
Kelas

: VII.

Waktu

: 10 menit
EVALUASI

Soal !
1. Tentukan sebuah himpunan semesta yang mungkin untuk himpunan-himpunan
berikut.
a. U={kerbau, sapi, kamping}
b. J = {2, 3, 5, 7}
c. C = {x 2 < x < 10, x adalah bilangan asli}.

2. Diketahui S={0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9}
A = Himpunan bilangan prima kurang dari 10.
B = Himpunan bilangan ganjil antara 1 dan 10.
Gambarlah diagram vennya!
3. Berilah contoh 5 himpunan kosong

15

Penilaian pengetahuan
No

Penyelesaian

Sko
r

a. S={binatang } atau
15

S={binatang berkaki empat} atau


S={binatang memamah biak}

15

b. S={2, 3, 5, 7, 9} atau
S={bilangan asli}atau
S={bilangan cacah}atau

15

S={10 bilangan asli yang pertama}


2

c. S={10 bilangan asli yang pertama}atau


S={bilangan asli}
25
S
.6
.2

.3
.5

.9
.4

.7

.1

.8

30
1. Himpunan bilangan ganjil habis di bagi 2
2. Himpunan bilangan cacah kurang dari 0
3. Himpunan bilangan asli kurang dari 1
4. Himpunan temanku yang berusia lebih dari 20 tahun
5. Himpunan bilangan prima genap selain 2

Total Skor
Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 , dengan pedoman sebagai berikut

16

100

Lampiran 4
INSTRUMEN PENILAIAN KINERJA
Nama Sekolah

: SMPN 3 MATARAM

Kelas / Semester

: VII/1

Materi

: Himpunan

N Kompetensi Dasar

Materi

Indikator

Tekhnik

o
1

penilaian
Menjelaskan

pengertian Memahami

himpunan,

himpunan Konsep

pengertian himpunan

komplemen Himpunan

semesta dengan tepat.

bagian,
himpunan,
himpunan

operasi semesta

1. Mampu

dan

dan diagram venn

2. Mampu

menyatakan kinerja

menentukan

himpunan

semesta

menunjukkan contoh dan

dari suatu himpunan

bukan contoh

dengan tepat.

2.1.1

3. Mampu
menggambarkan
himpunan

dengan

diagram venn dengan


tepat.

TUGAS PENILAIAN KINERJA :


Agar siswa dapat mensimulasikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
himpunan, lakukanlah kegiatan berikut secara individu .

17

1. Amatilah daerah sekitaran kalian di luar kelas dan kelompokkan beberapa


benda/objek tesebut sesuai dengan jenis,ciri,sifat/karakteristiknya dan tuliskan
contoh himpunan kosong yang ada disekitar kalian !
2. Kemudian tentukan himpunan semesta dan himpunan kosong dari benda atau
objek yang telah dikelompokkan dan sajikan dalam bentuk diagram venn.
3. Buatlah kesimpulan dari kegiatan yang dilakukan

RUBRIK PENSKORAN PENILAIAN KINERJA


N Aspek

Deskripsi

Skor

O
1

1
Sistematika

1. Pelaksanaan kegiatan tidak runtut

kegiatan

2. Pelaksanaan kegiatan kurang runtut


3. Pelaksanaan kegiatan cukup runtut

Analisis
Data

4. Pelaksanaan kegiatan sangat runtut


1. Analisis data tidak menjawab
permasalahan
2. Analisis data kurang

menjawab

permasalahan
3. Analisis

data

cukup

menjawab

permasalahan
4. Analisis

data

sangat

menjawab

permasalahan
3

Penarikan
Kesimpulan

1. Kesimpulan

tidak

berdasarkan

kurang

berdasarkan

cukup

berdasarkan

sangat

berdasarkan

perolehan data
2. Kesimpulan
perolehan data
3. Kesimpulan
perolehan data
4. Kesimpulan
perolehan data

18

Nilai=

Skor Perolehan
x 100
9x4

19

INSTRUMEN PENILAIAN PROYEK

No

Nama Sekolah

: SMPN 3 MATARAM

Kelas / Semester

: VII/1

Materi

: Himpunan

Kompetensi Dasar

Materi

Indikator

Tekhnik
penilaian

Menjelaskan

pengertian Memahami

1. Mampu

menyatakan Proyek

himpunan, himpunan bagian, Konsep

pengertian

komplemen

semesta dengan tepat.

operasi

himpunan, Himpunan
himpunan

menunjukkan

contoh

dan semesta

dan

dan Diagram Venn

bukan contoh

2. Mampu

himpunan

menentukan

himpunan

semesta

dari

suatu himpunan dengan


tepat.

2.2.1

3. Menentukan

konsep

himpunan kosong
4. Mampu

menggambarkan

himpunan dengan diagram


venn dengan tepat.
TUGAS PENILAIAN PROYEK :
1. Lakukanlah kegiatan menggambar dan membuat poster tentang himpunan
semesta yang sesuai dengan keadaan di sekitar kalian
2. Kumpulkan data tentang
-

Anggota himpunan

Penentuan semesta himpunan

Menentukan himpunan kosong

Menyajikan himpunan dalam bentuk diagram venn

3. Buatlah laporan kegiatan yang meliputi tahap perencanaan, pelaksanaan, dan


pelaporan

20

RUBRIK PENSKORAN PENILAIAN PROYEK


N Aspek

Deskripsi

Skor

O
1

1
Perencanaan
a. Persiapan

1. Rencana kegiatan tidak matang


2. Rencana kegiatan kurang matang
3. Rencana kegiatan cukup matang
4. Rencana kegiatan sangat matang

b. Rumusan
judul

1. Judul tidak sesuai dengan isi


2. Judul kurang sesuai dengan isi
3. Judul cukup sesuai dengan isi

Pelaksanaan
a. Sistematika
kegiatan

4. Judul sangat sesuai dengan isi


1. Pelaksanaan kegiatan tidak runtut
2. Pelaksanaan kegiatan kurang runtut
3. Pelaksanaan kegiatan cukup runtut
4. Pelaksanaan kegiatan sangat runtut

b. Keakuratan 1. Data informasi tidak sesuai sumber


data
informasi

2. Data

informasi

kurang

sesuai

informasi

cukup

sesuai

informasi

sangat

sesuai

sumber
3. Data
sumber
4. Data
sumber

c. Kualitas
sumber
data

1. Sumber data tidak berdasar sumber


yang jelas
2. Sumber data hanya

dari satu

sumber
3. Sumber data dari dua sumber
4. Sumber data dari dua atau lebih
sumber

21

d. Analisis
data

1. Analisis

data

tidak

menjawab

2. Analisis data kurang

menjawab

permasalahan
permasalahan
3. Analisis data cukup

menjawab

permasalahan
4. Analisis data sangat menjawab
permasalahan
e. Penarikan
3

Kesimpulan
Laporan
1. Laporan tidak lengkap
proyek

2. Laporan kurang lengkap

a) Perfor

3. Laporan cukup lengkap

4. Laporan sangat lengkap


man
b) Pengua 1. tidak menguasai kegiatan
saan

2. kurang menguasai kegiatan


3. cukup menguasai kegiatan
4. sangat menguasai kegiatan

Nilai=

Skor Perolehan
x 100
9x4

22

Lampiran 6
LEMBAR LATIHAN KELOMPOK
Tujuan

: Memahami konsep himpunan semesta, himpunan

Alokasi Waktu
Kelas
Nama Anggota Kelompok

kosong dan diagram venn


: 20 menit
: VII .....
: 1. ................................................
2.
3.
4.

Latihan 1
Sebutkan himpunan semesta yang mungkin untuk masing-masing himpunan berikut ini.
1. A = {1, 2, 3}
.
2. C = {1, 3, 5, 7, 9, }
..
3. E = {n n < 11, n adalah bilangan prima}
..
4. O = {Juni, Juli}
..
5. K = {merpati, elang, cendrawasih}
..
Latihan 2
Gambarlah diagram Venn dari himpunan-himpunan berikut.
1. S = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10}
A = {3, 5, 7}
2. S = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10}
A = Himpunan bilangan prima yang tidak lebih dari 10
B = Himpunan bilangan genap antara 1 dan 10
Latihan 3
1. Di antara himpunan-hinpunan berikut ini coba sebutkan mana yang merupakan
himpunan kosong dan mana yang bukan.
a. Himpunan mata pelajaran yang diajarkan di kelas VII SMPN 3 MTRM.
b.

Himpunan teman sekelasmu yang usianya lebih dari 20 tahun.

23

Anda mungkin juga menyukai