Anda di halaman 1dari 2

Umum :

Kegiatan kontruksi pemeliharaan berkala jalan jalan batu nongsa, batam


merupakan suatu kegiatan yang selalu diperhatikan , perpaduan antara kondisi
lingkungan dan tuntutan untuk mempertahankan kondisi jalan sesuai tingkat
pelayanan dan kemampuannya pada saat jalan tersebut selesai dikerjakan dan
dioperasikan sampai dengan tercapainya rencana yang telah ditentukan.
Pemeliharaan berkala jalan harus selalu diperhatikan guna mengatasi adanya
kerusakan - kerusakan yang ada dijalan.
Oleh karenanya, perlu dilakukan upaya pencegahan sejak dini sebagai langkah
berikutnya untuk meminimalisir adanya kerusakan yang akan terjadi, serta
meningkatkan kualitas jalan yang baik dan aman.
Pra rencana keselamatan dan kesehatan kerja kontrak (pra- rk3k) pengerjaan
pemeliharaan berkala jalan batu besar nongsa batam, adalah dokumen prarencana penyelengara k3 kontruksi pada kegiatan pemeliharaan berkala jalan
tersebut, yang disusun oleh penyedia jasa yang dilakukan dan diajukan guna
disetujui oleh penguna jasa, untuk selanjutnya akan dijadikan sebagai sarana
interaksi antara penyedia jasa dengan penguna jasa dalam penyelengaran k3
kontruksi dalam kegiatan pemeliharaan berkala jalan batu nongsa, batam.
Gambaran umum :
Data umum proyek
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
h.
i.
j.

Nama proyek
Lokasi
Kegiatan
Penyedia jasa
Nomor kontrak
Tanggal kontrak
Nilai kontrak
Waktu pelaksanaan
Waktu pemeliharaan
Volume

Jenis jenis pengerjaaan

: Pemeliharaan berkala jalan batu nongsa


:
: Peningkatan kapasitas jalan nasional
: PT. DEVA KARYA
: 002/DK-BTM/PRK3K/I/2011
: 21, januari 2011
: 465.700.000,00 (APBN)
: 850 hari kalender
: 365 hari kalender
: 9 kilo meter

- Perkerasan jalan
1. Hotmix, HRS, sand sheel, aspal beton
2. Penetrasi
3. Pelapisan aspal (surface dreesing)
4. Butas
5. Beton semen
6. Blok terkunci
7. Tanah
8. Krikil
-

Bahu jalan
Jembatan
Oprit jembatan
Drainase
Tembok penahan tanah (retaining wall)
Talud samping (side slopes)

Anda mungkin juga menyukai