Anda di halaman 1dari 1

TUGAS BAHASA INDONESIA

JUDUL. TUJUAN DAN RUMUSAN MASALAH


Nama : Desy Ari Susanti
Nim

: 135130101111037

Kelas : 2013-B
1. Judul
Pengaruh Pemberian Ekstrak Jintan Hitam (Nigella sativa linn) Terhadap Aktivitas
Protease dan Gambaran Histopatologi Trakhea pada Hewan Model Tikus Putih
(Rattus norvegicus) yang Diberi Papara Asap Rokok
2. Rumusan Masalah
1) Apakah ekstrak jintan hitam (Nigella sativa linn) dapat menghambat peningkatan
aktivitas protease pada trakhea tikus putih (Rattus norvegicus) hasil paparan asap
rokok?
2) Apakah ekstrak jintan hitam (Nigella sativa linn) dapat menghambat kerusakan
histologi trakhea pada tikus (Rattus norvegicus) hasil paparan asap rokok?
3. Tujuan Penelitian
1) Mengetahui pengaruh ekstrak jintan hitam (Nigella sativa linn) terhadap
pencegahan peningkatan aktivitas protease trakhea tikus (Rattus norvegicus) hasil
paparan asap rokok.
2) Mengetahui pengaruh ekstrak jintan hitam (Nigella sativa linn) terhadap
pencegahan kerusakan histologi trakhea tikus (Rattus norvegicus) hasil paparan
asap rokok.

Anda mungkin juga menyukai