Anda di halaman 1dari 10

SAP

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN


PENYULUHAN KESEHATAN

Cabang Ilmu

: Keperawatan Komunitas

Topik

: Imunisasi

Hari/Tanggal

: Rabu, 5 November 2003

Waktu

: 30 menit

Tempat

: Mesjid Jabal Rahma Dusun Bontojai

Sasaran

: Ibu yang mempunyai Bayi dan Balita

Metode

: Ceramah, tannya jawab

Media

: Leaflet.

Materi

: Terlampir

Tujuan Umum
Setelah dilakukan penyuluhan kesehatan ini diharapkan ibu yang
mempunyai bayi/balita mau melaksanakan/membawa anaknya untuk di
imunisasi
Tujuan Khusus
Setelah dilakukan penyuluhan ini diharapkan ibu yang mempunyai
bayi/balita
Dapat :
1. Menyebutkan pengertian Imunisasi
2. Menyebutkan tujuan pemberian imunisasi
3. Mengetahui jadwal pemberian imunisasi
4. Mengetahui macam-macam vaksin dan kegunaannya.
5. Memahami proses yang terjadi didalam tubuh setelah pemberian imunisasi

Materi Penyuluhan
Pengertian Imunisasi
Imunisasi adalah suatu usaha unutk memberikan kekebalan kepada bayi dan
anak terhadap penyakit tertentu
Vaksin adalah kuman atau racun kuman yang dimasukan kedalam tubuh
bai/balita yang disebut dengan antigen,Dalam tubuh antigen akan bereaksi
dengan antibody sehingga akan terjadi kekebalan.
Tujuan pemberian imunisasi
1. Mencegah penyakit infeksi tertentu
2. Apabila terjadi penyakit tidak akan terlalu parah dan dapat mencegah

terjadinya gejala yang dapat menimbulkan kecacatan/kematian.


Jadwal pemberian Imunisasi
Semua anak yang berumur 0 12 bulan harus mendapat imunisasi.
Umur 0 1 bulan : BCG , Polio , Hepatitis B1
Umur 2 bulan

: DPT 1, Polio 2 , Hepatitis B2

Umur 3 bulan

: DPT 2, dan Polio 3

Umur 4 Bulan

: DPT 3 dan Polio 4

Umur 9 Bulan

: Campak, Hepatitis B3.

Macam-macam Vaksin
1. Vaksin BCG
Imunisasi BCG tujuannya untuk memberikan kekebalan aktif kepada bayi
dan anak terhadap penyakit TBC ( kanker Paru-paru )
2. Vaksin DPT ( Dipteri, Pertusis, Tetanus )
Imunisasi DPT tujuannya untuk memberikan kekebalan aktif yang bersamaan
terhadap penyakit Dipteri, Pertusis dan Tetanus.

3. Vaksin Polio
Imunisasi Polio tujuannya untuk memberikan kekebalan kepada anak dan
balita terhadap penyakit poliomielitis atau kelumpuhan.
4. Vaksin Hepatitis B
Imunisasi Hepatits B tujuannya untuk memberikan kekebalan terhadap
penyakit Hepatitis B atau penyakit kuning.
Beberapa hal yang harus diperhaitkan dalam pemberian Imunisasi
pada bayi/anak.
1. Imunisasi diberikan pada bayi/anak yang sehat.
2. Pada anak yang sakit tidak boleh diberikan
a.

seperti :

Sakit keras

b.

Dalam masa tunas suatu penyakit.

c.

Defisiensi Imunologis.

Proses terjadinya Reaksi pada tubuh bayi/anak setelah di Imunisasi yaitu


terjadinya reaksi lokal : biasanya terlihat pada tempat penyuntikan misalnya
terjadi pembengkakan yang kadang-kadang disertai demam, agak sakit.
Terhadap reaksi ini ibu tidak perlu panik sebab panas akan sembuh dan itu
berarti kekebalan sudah dimiliki oleh bayi /anak .Reaksi Umum : Dapat terjadi
kejang-kejang, shock dan ini perlu penanganan dokter atau bidan secepatnya.
Tempat memperoleh Imunisasi
1. Posyandu terdekat.
2. Puskesmas
3. Puskesmas Keliling
4. Rumah Sakit.

SAP
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
PENYULUHAN KESEHATAN

1. Topik Penyuluhan

: Nutrisi bagi ibu hamil

2. Waktu

: 15 menit

3. Sasaran

: warga masyarakat dusun X (Ibu ibu hamil)

4. Lokasi

: Balai Desa A

5. Tanggal Pelaksanaan

2004

Tujuan Umum
Setelah dilakukan penyuluhan kesehatan ini diharapkan ibu ibu hamil
mau untuk memanfaatkan sumber-sumber Nutrisi.
Tujuan Khusus
Setelah dilakukan penyuluhan ini diharapkan ibu-ibu hamil akan dapat :
1. Menyebutkan pengertian Nutrisi
2. Menyebutkan manfaat Nutrisi
3. Mengetahui sumber-sumber nutrisi
4. Mengetahui akibat/pengaruh kekurangan nutrisi.
5. Metode

: Ceramah, tanya jawab

6. Media

: Flip Cart.

7. Kegiatan Belajar :
No
Kegiatan Penyuluhan
1. Membuka Pengajaran
(5-10 menit )

Kegiatan Penyuluh
Kegiatan Peserta
Memperkenalkan diri dan Duduk
dan
membuka penyuluhan.

mendengarkan

2.

Penyajian materi 20

30 Ceramah

Mendengarkan

menit
3.

Menutup Pelajaran 5 10 Tanya jawab, evaluasi dan Aktif


menit

menutup penyuluhan

mengikuti

bertanya,
arahan

untuk evaluasi.

8. Evaluasi
9. Sumber

: Mood meter
:

a. Panitia /penanggung jawab

: Mahasiswa Keperawatan UNHAS

b. Dana

: Swadana Masyarakat

C.Pengerahan Masyarakat

:Tokoh masyarakat (Kades)

10. Daftar Pustaka :


1. Depkes.RI dan JICA, Buku kesehatan Ibu dan Anak, Jakarta, 1997.
2. Pincus C. & Ian R., Kapita selekta pediatrik, Edisi II, EGC, Jakarta, 1992.
3. Panduan Panum Keperawatan Komunitas, Tim penyusun Keperawatan komunitas
keperawatan UNHAS
4. Staf Pengajar Ilmu Kesehatan Anak FKUI, Bahan kuliah ilmu Kesehatan anak,
edisi 3 jilid 2, media aeusculapius, Jakarta, 1995.

Materi Penyuluhan
PENGERTIAN

Nutrisi adalah semua zat-zat gizi yang terdapat dalam makanan, dalam jumlah
yang cukup, yang diperlukan ibu maupun janin pada masa kehamilan.

MANFAAT NUTRISI

Berguna bagi pertumbuhan dan perkembangan janin.


Memelihara kesehatan ibu.
Untuk persiapan masa menyusui (laktasi)

ZAT GIZI YANG DIBUTUHKAN

1. Kalori
Sumber zat kalori adalah :
- Jagung

- Kentang

- Nasi beras

- Pisang

- Nasi jagung

- Margarine

- Ubi kayu

- Gula pasir

- Ubi jalar

- Minyak goreng

- Mie

- Roti

2. Protein
a. Protein Hewani

b. Protein Nabati

- Daging ayam

- Tahu / tempe

- Daging sapi

- Kacang merah

- Telur

- Kacang tanah

- Susu sapi

- Kacang hijau

- Ikan

- Susu kedelai

3. Lemak
Lemak merupakan sumber kalori.
4. Mineral
a. Kalsium :
Untuk pertumbuhan tulang dan gigi.
Sumber : Garam dapur, susu, ikan teri, kacang-kacangan, daun
melinjo, bayam dll.
b. Zat Besi :
Untuk pembentukan sel-sel darah merah.
Sumber :
Hewani : Telur, hati, ginjal sapi, daging.
Nabati : Kacang-kacangan dan sayur hijau.

5. Vitamin
a. Vitamin A
Guna :
-

Untuk pertumbuhan tulang dan gigi.

Meningkatkan daya tahan terhadap infeksi.

Untuk memelihara kesehatan mata.

Sumber :
Minyak ikan, kuning telur, wortel, sayur hijau, tomat dan pepaya.
b. Vitamin B
Guna :
-

Mencegah penyakit beri-beri

Mencegah terjadinya kurang darah (anemia)

Sumber :
-

Telur, hati sapi, otak ikan, kacang-kacangan, sayur bayam, kacang


panjang, beras merah.

Vit. B1 , B6, B12 dan B kompleks.

c. Vitamin C
Guna :
-

Meningkatkan daya tahan tubuh.

Mencegah terjadinya gusi berdarah / sariawan.

Sumber
-

Buah-buahan berwarna kuning, misalnya : Jeruk, mangga, nenas


dll.

Sayur-sayuran segar.

AKIBAT / PENGARUH

KEKURANGAN NUTRISI PADA IBU HAMIL DAN MENYUSUI

1. Persalinan kurang bulan.


2. Tejadi kurang darah (anemia)
3. Pertumbuhan dan perkembangan janin terhambat
4. Tulang menjadi rapuh.
5. Daya tahan tubuh menurun.

EVALUASI PASCA PENYULUHAN


1. Metode
2. Aturan

: Mood meter
: Membagi 3 klasifikasi berdasarkan pemahaman dari materi yang

deberikan :
a. Klisifikasi I

: Bila peserta penyuluhan memahami > 75 % (>2/3 ) dari materi


yang diberikan.

b. Klasifikasi II

: Bila peserta penyuluhan memahami antara 75 % - 50 % dari


materi yang diberikan.(1/3 sd 2/3)

c. Klasifikasi III

: Bila peserta penyuluhan memahami antara < 50 % dari materi


yang diberikan. ( < 1/3 )

3. Tehnis Pelaksanaan Evaluasi :


a. Setelah selesai penyuluhan pemateri menentukan area untuk klasifikasi I, II, & III
b. Menjelaskan klasifikasi untuk area I, II, & III dan mengajak peserta penyuluhan
untuk memilih tempat sesuai dengan daya pemahamannya.

Denah Pelaksanaan :

I
II

III

Keterangan gambar :
: Pembawa Materi
I

: Undangan/ peserta, tempat klasifikasi I, II , & III


: Moderator
: Observer
: Notulen
: Tempat Duduk

SAP
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
PENYULUHAN KESEHATAN

Cabang Ilmu

: Keperawatan Komunitas

Topik

: Diare

Hari/Tanggal

: Saptu 19 Maret 2005

Waktu

: 30 menit

Tempat

: Jalan Sahabat

Sasaran

: Masyarakat

Metode

: Ceramah, tannya jawab

Media

: Leaflet.

Materi

: Terlampir

Tujuan Umum
Setelah dilakukan penyuluhan kesehatan ini diharapkan ibu yang
mempunyai bayi/balita mau melaksanakan/membawa anaknya untuk di
imunisasi
Tujuan Khusus
Setelah dilakukan penyuluhan ini diharapkan ibu yang mempunyai
bayi/balita
Dapat :
6. Menyebutkan pengertian Imunisasi
7. Menyebutkan tujuan pemberian imunisasi
8. Mengetahui jadwal pemberian imunisasi
9. Mengetahui macam-macam vaksin dan kegunaannya.
10.

Memahami proses yang terjadi didalam tubuh setelah pemberian


imunisasi

Anda mungkin juga menyukai