Anda di halaman 1dari 1

RUMAH SAKIT PERTAMINA- BINTANG AMIN LAMPUNG

PEMBERIAN KOMPRES HANGAT


No.Dokumen :
No.Revisi :
Halaman :
SOP IRI/015/XX
00
1 Dari 2
PROSEDUR
TETAP

PENGERTIAN
TUJUAN
KEBIJAKAN
PETUGAS
PERALATAN

PROSEDUR

Tanggal Terbit :

Ditetapkan Oleh :

dr. Yuliani
Tata cara pemberian Kompres hangatkepada pasien yang
mengalami panas tinggi menurunkan suhu tubuh.
Sebagai acuan untuk pemberian kompres hangat pada pasien
rawat inap untuk menurunkan suhu tubuh pasien
Mengacu pada standar asuhan keperawatan
Perawat
1. Air Panas
2. Washlap
3. Perlak dan Pengalas
4. Termometer
1. Mendekatkan peralatan disamping pasien
2. Mengukur suhu tubuh pasien
3. Perwat cuci tangan
4. Memberitahukan pasien dan keluarga
5. Memasang perlakdan pengalas pada tempat yang akan
dikompres
6. Washlap dibasahi dengan air hangat dan diletakkan
pada tempat yang akan dikompres
7. Mengobservasi respon pasien dan mengukur suhu
tubuh
8. Mencatat kegiatan dan respon pasien kedalam catatan
perawatan
9. Perawat cuci tangan

Standar Operasional Prosedur RSPBA

Anda mungkin juga menyukai