Anda di halaman 1dari 3

WORKSHOP NASIONAL PERTANAHAN

ASPEK LEGAL PENGADAAN DAN PEROLEHAN


PENGELOLAAN ASET
Sekretariat: Jl. Pinang IV No. 66 Jakarta 14270

Nomor
: 102/Pusdiknas-WNP/VIII/2016
Lampiran : 1 Berkas
Perihal
: Undangan Workshop Nasional Pertanahan

www.pusdiknas.com

Jakarta, 24 Agustus 2016

KepadaYth,
Pimpinan/Direksi
Perusahaan BUMN/BUMD/SWASTA /RUMAH SAKIT
UNIVERSITAS / SEKOLAH TINGGI DAN PERBANKAN
di
Tempat
Up. Divisi Diklat / SDM
Dengan hormat,
Jika Perusahaan anda ataupun client anda akan membeli Tanah, Menjual Tanah atau
anda akan melakukan Kerjasama, bahkan jika anda ada masalah kasus Tanah, sebaiknya
anda mengikuti terlebih dahulu Workshop Pertanahan ini. Pada Workshop ini anda akan
melakukan Pembedahan masalah Pertanahan dengan didampingi oleh Narasumber yang
merupakan akamedisi ataupun Praktisi dibidangnya.
Berkenaan dengan maksud tersebut diatas, maka Pusat Studi Kebijakan Nasional
(Pusdiknas) akan menyelenggarakan Workshop Nasional Pertanahan Yang diselenggarakan
pada:
Hari
Tanggal
Tempat

: Rabu - Kamis
: 26 27 Oktober 2016
: Hotel BALAIRUNG - Jakarta
Jln. Matraman Raya No. 19 Jakarta Timur

Melalui Workshop ini, Peserta diharapkan :


Memahami konsepsi dasar Hukum Pertanahan di indonesia dan Pengaturanya.
Memahami seluk beluk pengatuaran hak hak atas Tanah, pendaftaran Tanah dan
permasalahanya.
Mampu mengidetifikasi potensi sengketa dibidang Pertanahan dan alternatif
penyelesaianya.
Demi suksesnya Workshop Pertanahan, bersama dengan ini kami bermaksud mengundang
Bapak/Ibu/Sdr(i), kiranya berkenan hadir serta dimohon bantuannya, untuk dapat mengutus
peserta pada Workshop Pertanahan yang kami selenggarakan tersebut diatas. Untuk
informasi Pendaftaran dapat menghubungi Sdr. DANI Hp. 0852 1070 2771 081 771 8860
Email : pendaftaran@pusdiknas.com / Fax.: 021 4393 0507

Demikian undangan ini kami sampaikan atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.
Hormat kami,
Pusat Studi Kebijakan Nasional

B H. Yusuf Tonda
Direktur Eksekutif

JADWAL ACARA WORKSHOP NASIONAL PERTANAHAN


HARI PERTAMA:
08.00 - 09.00
09.00 - 12.00

:Registrasi peserta/ Pembukaan


: Kisi-Kisi Pidana Dalam Perolehan dan Pengadaan Tanah Skala Besar
Prinsip Hukum dalam Perolehan Tanah
Pengadaan Tanah untuk Kepentingan Umum
Pengadaan Tanah untuk Kepentingan Swasta
Persoalan Pidana
: Ishoma
: Hak atas Tanah, Pendaftaran Tanah, Tarif/Biaya dan Persyaratan
Kedudukan Hukum Tanah yang belum terdaftar dan sudah terdaftar
Hak atas Tanah dan turunanya serta Kedudukan Hukumnya
Peralihan, Pembebanan, Blokir, Sita, Eksekusi, Pailit
Tarif/Biaya Pendaftaran Tanah
Persyaratan pendaftaran Hak atas Tanah

12.00 - 13.00
13.00 - 15.30

Narasumber: Dr. Muchtar Wahid

(Pakar Hukum Agraria, Mantan Sestama BPN RI, MG & Partner Jakarta)
HARI KEDUA:
08.30 -12.00

: Hantu Investasi Penyerobotan/Penjarahan Tanah serta upaya


Hukum Penangananya
Sosiolegal Penyerobotan/Penjarahan Tanah
Penyerobotan Tanah Aset Pemerintah (HPL/Hak Pakai)
Penyerobotan Tanah Kehutanan, Kawasan Tambang/Migas
Strategi Penyelesaian Masalah dilihat dari sisi kepastian Hukum

Strategi Efisiensi Penanganan Aset dalam Konteks Hukum Tanah


Nasional
Kasus Pertanahan dan Strategi Penyelesaianya
Strategi Peralihan aset dalam konteks Hukum Tanah Nasional
Strategi Kerjasama
Kasus :
- Sengketa Tanah kawasan kumuh Perkotaan
- Sengketa Tanah Kawasan Hutan, Tambang/Migas
- Persoalan Tanah Ulayat
12.00 - Selesai : Penutupan dan Pembagian Sertifikat
Narasumber : Mohammad Machfudh Zarqoni, SIP.,MM.,MH

(Widyaiswara Luar Biasa BPN RI, Konsultan Land Mapping)

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA

Formulir Pendaftaran di Fax. 021 - 4393 0507 atau Email : pendaftaran@pusdiknas.com


No
1>

Nama Lengkap

Instansi/Perusahaan

Jabatan

Telp/Hp

2>
3>

Contac Person Pendaftaran Sdr. DANI 0852 1070 2771 081 771 8860
FASILITAS ;
1. Modul ( lengkap dengan CD ), serta Sertifikat Workshop.
2. Tas, Alat Tulis, Coffee Break dan Makan siang selama 2 hari Workshop
KONSTRIBUSI PESERTA:

Rp.3.250.000,- / Peserta ( Tidak Termasuk Penginapan )

PEMBAYARAN DAPAT DILAKUKAN DENGAN CARA:


1. Pembayaran TUNAI saat registrasi dihotel
2. Transfer ke : No. Rek. 0522.01.000210. 30.4 Bank Rakyat Indonesia Kcp. Cempaka
Putih, An. Lembaga Pusat Studi Kebijakan Nasional.

Anda mungkin juga menyukai