Anda di halaman 1dari 23

1

KONSEPSI SERTIFIKASI
PENDIDIK UNTUK DOSEN
(SERDOS)

TIM SERDOS
DITJEN SUMBER DAYA
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

LANDASAN HUKUM Sertifikasi pendidik untuk dosen (Serdos) :


q UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Nasional,
q UU No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen,
q PP No. 37 Tahun 2009 tentang Dosen,
q Permenpanrb 17 tahun 2013 jo revisinya no 46 tahun 2013
q Permendiknas 47 Tahun 2009 ttg Sertifikasi Pendidik untuk
Dosen,
q Kepmendiknas RI No.48 Tahun 2009 tentang Pedoman Pemberian
Tugas Belajar bagi PNS di lingkungan Depdiknas, dan
q Permendiknas No. 17 tahun 2010 ttg plagiat dan pencegahannya
q Permendikbud No. 92 tahun 2014 ttg Petunjuk teknis kenaikan
jabatan
q Kepmenristekdikti No. tentang Penetapan PTPS Tahun 2016

LANDASAN KONSEP:
Program Serdos merupakan :
qupaya meningkatkan mutu pendidikan nasional dan
memperbaiki kesejahteraan dosen dengan mendorong
dosen untuk secara berkelanjutan meningkatkan
profesionalismenya.
qSertifikat pendidik yang diberikan kepada dosen melalui
proses sertifikasi adalah bukti formal pengakuan
terhadap dosen sebagai tenaga profesional pada jenjang
pendidikan tinggi.

LANDASAN TEKNIS :
q Penyelenggaraan program serdos sejak tahun 2012-2016 berbasis
on-line dan integrasi data dosen untuk mendukung pengembangan
karir dosen dan nilai2 budaya akademik serta kejujuran dalam rangka
pendidikan karakter di perguruan tinggi
q Penilaian kontribusi dilakukan terhadap pengembangan tridharma
dan kompetensi dasar dosen meliputi kompetensi sosial yang
ditunjukkan oleh kemampuan berbahasa Inggris, potensi akademik,
dan publikasi ilmiah.
q Khusus peserta Serdos tahun 2016 yang mempunyai jabatan
akademik Lektor atau Lektor Kepala dapat menggunakan sertifikat
PEKERTI dan/atau AA sebagai pilihan rekam jejak dan kemampuan
dosen

TUJUAN SERDOS
1. menilai profesionalisme dosen guna menentukan
2.
3.
4.
5.

kelayakan dosen dalam melaksanakan tugas,


melindungi profesi dosen sebagai agen pembelajaran
di perguruan tinggi,
meningkatkan proses dan hasil pendidikan,
mempercepat terwujudnya tujuan pendidikan nasional,
dan
meningkatkan kesadaran dosen terhadap kewajiban
menjunjung tinggi kejujuran dan etika akademik
terutama larangan untuk melakukan plagiasi

PETA KONSEP SERDOS


KUALIFIKASI
KOMPETENSI
KONTRIBUSI

PROFESIONAL

SERTIFIKASI

KEBERLANJUTAN
PROFESIONALISME

PENINGKATAN MUTU

PROSES PENCAPAIAN PROFESIONALISME

STRATEGI PENILAIAN SERDOS (1)

PENILAIAN PORTOFOLIO

Persepsi dari Atasan,


Kualifikasi Akademik
Pernyataan Diri tentang
Sejawat, Mahasiswa dan
dan Unjuk Kerja
kontribusi Dosen dalam
Diri Sendiri tentang
Tridharma, TKDA, TKBI,
pengembangan
Kompetensi Dosen
PEKERTI/AA
Tridharma (PERSONAL(PERSEPSIONAL(DOKUMENT-EMPIRIK)
SIMBOLIK)
SIMBOLIK

STRATEGI PENILAIAN SERDOS (2)

SISTEM PENILAIAN

Internal PTU
persepsional

Eksternal PTPS
personal

Gabungan internal
dan eksternal

10

BUKTI PORTOFOLIO

Penilaian Empirikal, adalah bukti yang terkait dengan


kualifikasi akademik dan angka kredit dosen, untuk
kenaikan jabatan akademik

Penilaian Persepsional, adalah penilaian yang


didasarkan atas persepsi kepemilikan kompetensi
pedagogik, profesional, kepribadian dan sosial oleh
mahasiswa, teman sejawat, atasan, dan diri sendiri

Diskripsi Diri, adalah pernyataan diri dosen yang


bersangkutan tentang prestasi dan kontribusi yang telah
diberikannya dalam pelaksanaan dan pengembangan
Tridharma Perguruan Tinggi, terutama kegiatan publikasi

11

PRASYARAT KEBERHASILAN SISTEM PENILAIAN SERDOS

KEJUJURAN

DARI SEMUA FIHAK YANG TERKAIT (DYS, PSD, PTPS, ASESOR)

Penunjukan penilai
Penilaian oleh mahasiswa
persepsional, baik
diharapkan dilakukan
mahasiswa, teman sejawat
ketika mahasiswa penilai
dosen maupun atasan
selesai mengikuti paling
DYS, dilakukan oleh PSD,
sedikit 5 kali pertemuan
bukan oleh DYS sendiri.
kuliah dalam mata kuliah
Nama-nama penilai tidak
yang diberikan oleh DYS
boleh diketahui oleh DYS

Penilaian oleh diri sendiri,


teman sejawat dan atasan
dilakukan sendiri-sendiri
Unttuk menjamin
obyektivitas penilaian
Secara online

12

KELULUSAN
DYS dinyatakan lulus apabila lulus penilaian unsur
1. persepsional oleh mahasiswa, teman sejawat, atasan, dan diri
sendiri (rerata total > 4,5) (rerata komponen > 4,0);
2. deskripsi diri oleh Asesor (rerata > 4,0);
3. konsistensi antara nilai persepsional dengan deskripsi diri
(sedang atau tinggi); dan
4. gabungan nilai angka kredit, skor persepsional, skor
kemampuan berbahasa Inggris, dan skor potensi akademik
atau skor PEKERTI dan/atau AA (NGB > 4.0).
DYS dinyatakan tidak lulus apabila tidak lulus salah satu di
antara keempat unsur penilaian tersebut.

13

SERTIFIKAT PENDIDIK
qDYS yang lulus mendapat sertifikat pendidik dan memperoleh

hak untuk mendapatkan tunjangan profesi dosen setelah


memenuhi persyaratan sesuai dengan peraturan perundangan
qSertifikat pendidik diterbitkan oleh PTPS dan diserahkan ke
PTU, untuk disampaikan kepada dosen yang bersangkutan
qS ertifikat Pendidik untuk dosen berlaku selama yang
bersangkutan melaksanakan tugas sebagai dosen sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
q Pimpinan perguruan tinggi dapat mengusulkan ke Ditjen Dikti
untuk pencabutan pemberlakuan sertifikat pendidik berdasarkan
penilaian kelayakannya sebagai dosen.

14

MASA PEMBINAAN DOSEN YANG TIDAK LULUS


Bagi dosen yang tidak lulus penilaian portofolio

dilakukan pembinaan dalam periode sekurangkurangnya 1 (satu) tahun kalender, yaitu 365 hari
terhitung sejak tanggal yudisium sebelum
diusulkan kembali sebagai DYS.

15

PERSYARATAN PESERTA SERDOS


1. memiliki kualifikasi akademik sekurang-kurangnya S2/setara dari
2.

3.
4.
5.

Program Studi Pasca Sarjana yang terakreditasi;


dosen tetap di perguruan PTN atau dosen DPK di PTS atau
dosen tetap yayasan di PTS yang telah mendapatkan surat
keputusan inpassing/penyetaraan
telah memiliki masa kerja sekurang-kurangnya dua tahun di
perguruan tinggi tempat dosen bekerja sebagai dosen tetap;
memiliki jabatan akademik sekurang-kurangnya Asisten Ahli;
melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi dengan beban kerja
paling sedikit sepadan dengan 12 (dua belas) sks pada setiap
semester di Perguruan Tinggi di mana DYS bekerja sebagai
dosen tetap.

16

DOSEN TUGAS BELAJAR


q Dosen yang berstatus tugas belajar Doktor (S3) dapat

diikutsertakan sebagai DYS dengan dasar bahwa beban tugas


belajar setara dengan 12 sks.
q Dosen yang tugas belajar di luar negeri, sehingga tidak dapat
mengajar di perguruan tinggi asalnya, dikecualikan dari
penilaian persepsional oleh mahasiswa
q Yang pernah mengajar di perguruan tinggi asalnya atau yang
ditugasi mengajar di perguruan tinggi tempat belajarnya dinilai
oleh mahasiswanya, sedangkan yang belum pernah mengajar
dan tidak ditugasi mengajar dikecualikan dari penilaian
persepsepsional oleh mahasiswa dengan nilai 4

17

DOSEN YANG TIDAK DIPERBOLEHKAN MENGIKUTI


SERTIFIKASI DOSEN ADALAH
qdosen tetap yayasan yang juga memiliki status sebagai guru

tetap yayasan dan telah mendapat sertifikat pendidik untuk guru;


qdosen tetap yayasan yang juga memiliki status kepegawaian
sebagai PNS atau pegawai tetap di lembaga lain;
qdosen calon peserta sertifikasi yang sedang menjalani hukuman
administratif sedang atau berat menurut peraturan perundangundangan/peraturan yang berlaku;
qdosen yang tidak lulus sertifikasi sebelum 1 (satu) tahun
kalender .

18

DYS DIUSULKAN OLEH PTU KEPADA DIKTI BERDASARKAN URUTAN


PRIORITAS :

q jabatan akademik;
q pendidikan terakhir;
q masa kerja berdasarkan daftar urut kepangkatan

(DUK) bagi PNS atau yang setara untuk dosen non


PNS pada tingkat perguruan tinggi.

19

MASA KERJA
q Untuk dosen PNS masa kerja dihitung mulai dari pengangkatan

awal sebagai PNS (SK CPNS), sedangkan untuk dosen non PNS
masa kerja sebagai dosen dihitung sesuai dengan inpassing/
penyetaraan .
q Untuk PNS non dosen yang alih fungsi menjadi PNS dosen
masa kerja jabatan diperhitungkan sejak ditetapkannya alih
fungsi yang bersangkutan.
q Semua perhitungan masa kerja tersebut diatas diperhitungkan
sampai dengan tanggal 1 April tahun pelaksanaan sertifikasi
dosen (contoh: pelaksanaan serdos tahun 2016 maka semua
masa kerja dihitung sampai dengan 1 April 2016).

20

PENETAPAN PERGURUAN TINGGI PENYELENGGARA


SERDOS
qPeringkat Akreditasi pada Satuan Pendidikan Tinggi dan/atau

Program Studi;
qPengalaman dan rekam jejak dalam melaksanakan Serdos;
qKepemilikan program pascasarjana terutama program Doktor;
qJumlah Asesor yang meliputi jumlah dan keragaman bidang
ilmu;
qPertimbangan kewilayahan; dan
qHasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan Serdos.

21

PANITIA SERTIFIKASI DOSEN (PSD)


q Penyelenggaraan Serdos di tingkat Perguruan Tinggi

(PT), dilakukan oleh PSD yang dibentuk pada tingkat PT.


q PSD harus dibentuk untuk kepentingan internal
(sebagai PTU), maupun kepentingan eksternal (sebagai
PTPS)
q PSD secara resmi ditetapkan oleh pimpinan perguruan
tinggi.

22

TINDAK LANJUT PROGRAM SERDOS

Dosen

Perguruan
Tinggi

wajib meningkatkan dan


mengembangkan profesionalismenya
secara terus menerus, dan
mengaplikasikannya dalam
pelaksanaan tugas pokok dan
fungsinya;
wajib memberikan akses kepada dosen
terhadap sumber belajar, informasi, sarana dan
prasarana pembelajaran, serta penelitian dan
pengabdian kepada masyarakat, agar dosen
dapat meningkatkan kompetensi dan
mengembangkan profesionalismenya.

23

Terima kasih dan Selamat


berkarya

Anda mungkin juga menyukai