Anda di halaman 1dari 3

Nama : Tsania Safitri

NIM : 4311414034
Lotion Tabir Surya
Bahan-bahan Lotion Tabir Surya :
1. Titanium Oksida (TiO2)

Fungsi

: pigmen, pengental, menyerap UV dengan kuat, menghamburkan cahaya


tampak, mendispersikan minyak dan air
: serbuk putih
: dalam air tidak larut

Pemerian
Kelarutan
2. Oksibenzone
Fungsi
: bahan aktif tabir surya
Pemerian
: Kristal tidak berwarna
Kelarutan
: mudah larut dalam pelarut nonpolar, tidak larut dalam air
3. Vitamin E

Fungsi
Pemerian
Kelarutan
4. Lanolin

: sebagai antioksidan
: cairan berupa minyak
: larut dalam lemak, tidak larut dalam air,

Fungsi
: bahan dasar cream, emulgator, melembabkan dan melembutkan kulit
Pemerian
: cairan seperti minyak
Kelarutan
: tidak larut dalam air
5. Asam Stearat

Fungsi
: emulgator, solubilizing agent, memperbaiki tekstur
Pemerian
: kristal atau serbuk putih atau kuning, bau lemah
Kelarutan
: benzen larut,etanol larut, propilen glikol larut, air praktis tidak larut
% lazim untuk ointments dan creams: 1-20%
6. Propilen Glikol

Fungsi
: antimikroba, humektan, desinfektan, bahan pelarut, stabilizer untuk vitamin
Pemerian
: cairan kental, transparan dan tidak berbau
Kelarutan
: gunakan pereaksi dengan kualitas yang cocok
7. TEA (Triethanolamine)
Fungsi
: agen pengemulsi/surfaktan
Pemerian
: cairan bening tidak berwarna sampai kuning pucat, bau amoniak lemah
Kelarutan
: etanol 95% larut, metanol larut, water larut
8. Natrium Lauryl Sulfat

Fungsi
Pemerian
Kelarutan

: pengemulsi/surfaktan
: Kristal atau serbuk warna putih
: larut dalam air

9. Methyl Paraben

Fungsi
Pemerian
Kelarutan
10. Aquadest
Fungsi
Pemerian

: antimikroba untuk sediaan topikal 0,02%-0,3%, pengawet


: kristal putih, tidak berbau, panas
: etanol 1:2, gliserin 1:60, air 1:400,
: pelarut
: cairan tidak berwarna

Formula Lotion Tabir Surya

Titanium oksida
Oksibenzone
Vitamin E
Lanolin
Asam stearate
Propilen glikol
TEA
Natrium lauril sulfat
Metil paraben

25%
6%
0,1%
15%
10%
10%
5%
2,5%
0,5%

Aquades
100%
Formula Krim Tabir Surya ( 100 gram )
Bahan

Persentase (%)

Massa (gram)

25

25

Vitamin E

0.1

0.1

Lanolin

10

10

Asam Stearat

10

10

Na Lauryl Sulfat

2.5

2.5

Methyl Paraben

0,5

0,5

Sampai 100

40.9

R/ Titanium
OksidaOksibenzone

Propilen Glikol
Tea

Aqua dest

Cara Pembuatan :
1. Fase minyak (asam stearate, lanolin, vitamin E, oksibenzon, titanium oksida) dilebur diatas
penangas air pada suhu 70oC sampai semua bahan lebur
2. Pada saat bersamaan, fase air (Natrium Lauryl Sulfat, aquades) dipanaskan pada suhu 50 oC
ditambah metil paraben hingga larut, kemudian ditambahkan TEA dan propilen glikol.
Campuran fase air dipnaskan kembali hingga suhu 70oC.
3. Fase minyak dan fase air dicampurkan dalam mortar panas, digerus kuat sampai terbentuk
massa krim (basis) putih seperti susu.
4. Sediaan krim yang sudah jadi diaduk hingga homogen, dan dimasukkan ke dalam wadah
yang telah diberi etiket.

Anda mungkin juga menyukai