Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PRAKTIKUM

KIMIA DASAR I
PERCOBAAN III
SIFAT KOLIGATIF LARUTAN

NAMA : ANNISA SYABATINI


NIM : J1B107032
KELOMPOK : 1.4
ASISTEN : ALFIAN NOOR
PROGRAM STUDI KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARBARU
2007
PERCOBAAN III
SIFAT KOLIGATIF LARUTAN
I. TUJUAN PERCOBAAN
Tujuan percobaan praktikum ini adalah dapat memahami pengaruh keberadaan suatu zat terlarut
terhadap sifat fisis larutan, dan menggunakan penurunan titik didih suatu larutan unntuk menentukan
massa molekul relatif dari zat terlarut.

II. TINJAUAN PUSTAKA


Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang tidak bergantung pada jenis zat terlarut tetapi
tergantung pada banyaknya partikel zat terlarut dalam larutan (Syukri, 1999). Sifat koligatif larutan
dapat dibedakan menjadai dua macam, yaitu sifat larutan nonelektrolit dan elektrolit. Hal itu
disebabkan zat terlarut dalam larutan elektrolit bertambah jumlahnya karena terurai menjadi ion-ion,
sedangkan zat terlarut pada larutan nonelektrolit jumlahnya tetap karena tidak terurai menjadi ionion, sesuai dengan hal-hal tersebut maka sifat koligatif larutan nonelektrolit lebih rendah daripada
sifat koligatif larutan elektrolit. Larutan merupakan suatu campuran yang homogen dan dapat
berwujud padatan, maupun cairan. Akan tetapi larutan yang paling umum dijumpai adalah larutan

cair, dimana suatu zat tertentu dilarutkan dalam pelarut berwujud cairan yang sesuai hingga
konsentrasi tertentu (Sastrohamidjojo, 2001).
Penurunan tekanan uap menurut hukum Roult, tekanan uap salah satu cairan dalam ruang di
atas larutan ideal bergantung pada fraksi mol cairan tersebut dalam larutan P A = XA . PAo. Dari hukum
Roult ternyata tekanan uap pelarut murni lebih besar daripada tekanan uap pelarut dalam larutan.
Jadi penurunan tekanan uap pelarut berbanding lurus dengan fraksi mol zat terlarut (Syukri, 1999).
Selisih antara titik beku dengan titik beku larutan disebut penurunan titik beku.
Tf = titik beku pelarut titik beku larutan
Apabila suatu senyawa nonelekrolit terlarut di dalam pelarut. Sifat-sifat pelarut murni berubah
dengan adanya zat terlarut. Sifat-sifat fisika seperti titik didih, titik beku, tekanan uap berbeda
dengan pelarut murni. Adanya perubahan ini tergantung pada jumlah partikel-partikel pelarut yang
terdapat di dalam larutan. Makin berat larutan, makin rendah titik beku, makin tinggi titik
didih. Perubahan hampir sebanding dengan perubahan konsentrasi. Karena fraksi molar zat pelarut
x merupakan fungsi linier fraksi zat terlarut X 1 maka X + X1 = 1, sehingga Tf dapat dinyatakan
sebagai fungsi X1, yaitu :

R (T ) . X
o

RT =
T
f

Dimana : Tf = besarnya penurunan titik beku.

M RT
K=
1000T
.

Apabila melarutkan 1 mol zat terlarut ke dalam 1000 gr air, titik beku turun sebesar 1,86oC. Apabila 2
mol zat terlarut di dalam 100 gram air. Titik beku air turun 2 x 1,86 oC.penurunan titik ini tidak
bergantung pada jumlah partikel zat terlarut di dalam larutan.Tiap pelarut mempunyai tetapan
penurunan titik beku molal (Kf) yang tertentu :
Untuk

mol
zat
terlarut
ditambhakan ke dalam 1000 gram zat terlarut, maka larutan mempunyai fraksi molar zat terlarut
sebesar :

M
X = 1000/(M + m)
1

dimana :
M = BM
Zat
terlarut

Untuk larutan yang sangat encer m 0, maka :

X1 =
Sehingga penurunan titik beku larutan

R (T ) Mm
T =
H 1000
o

Apabila

didistribusikan nilai :

M RT
K=
1000 H
o

Ke dalam

persamaan di atas maka didapatkan :


;

Mm
X =
1000
1

W /M
X =
W / M + W/m
1

1000 X
m=
M

dimana : W1 = berat zat terlarut


M1 = BM zat terlarut
W2 = berat pelarut
M2 = MB Pelarut

W .M
X =
W .M
1

Untuk larutan encer, maka W1/M1 <<< W/M dapat dijabarkan terhadap W/M, sehingga :

1000 . K . W
T =
M W
f

1000 K x W
M =
T
f

f W

Tetapan
titik beku
molal (Kf)

Pelarut

Titik beku ( C)
o

K ( C)
f

Air

1,86

Benzena

5,4

5,1

Fenol

39

7,3

Naftalena

80

Asam asetat

16,5

3,82

Kamfer

180

40

Nitrobenzena

5,6

6,9

Penurunan titik beku, Tf . bila kebanyakan larutan encer didinginkan, pelarut murni terkristalisasi
lebih dahulu sebelum ada zat terlarut yang mengkristalisasi suhu dimana kristal-kristal pertama
dalam keseimbangan dengan larutan disebut titik bekularutan.Titik beku larutan demikian selalu
lebih rendah dari titik beku berbanding lurus dengan banyaknya molekul zat terlarut (atau molnya) di
dalam massa tertentu pelarut, jadi penurunan titik beku Tf = (titik beku pelarut titik bekularutan)
= Kf . m dimana m ialah molaritas larutan. Jika persamaan ini berlaku sampai konsentrasi 1 molal,
penurunan titik beku larutan 1 molal setiap non elektrolit yang tersebut di dalam pelarut itu ialah
Kf yang karena itu dinamakan tetapan titik beku molal (molal Freezmapoint consatant) pelarut
itu.Nilai numerik Kf adalah khas pelarut itu masing-masing (Anonim, 2003).
III. ALAT DAN BAHAN

A. Alat
Alat-alat yang digunakan dalam percobaan ini adalah tabung reaksi besar,
gelas beker besar (500 atau 1000 mL), pengaduk gelas, gelas ukur, neraca
analitik, termometer.
B. Bahan
Bahan-bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah sikloheksana,
larutan contoh: es batu
IV. PROSEDUR KERJA
I. Penentuan Titk Beku Pelarut

a. Semua peralatan gelas yang akan digunakan dikeringkan dengan


menggunakan kain atau tisu.
b. Tabung reaksi dalam keadaan kosong ditimbang dengan menggunakan neraca
analitik dicatat beratnya.

c. Tabung reaksi diisi dengan 20 mL sikloheksana. Tabung reaksi yang telah berisi
sikloheksana ditimbang kembali beratnya. Ditutup tabung reaksi dengan
menggunakan sumbat.
d. Diisi gelas beker besar dengan es batu, ingat ketinggian es batu kira-kira lebih
tinggi dibandingkan tinggi larutan dalam tabung reaksi.
e. Dimasukkan tabung reaksi ke dalam gelas beker. Dicatat suhu awal larutan
sebelum tabung reaksi dimasukkan.
f. Diaduk perlahan sikloheksana dalam tabung dengan menggunakan pengaduk
gelas.
g. Diamati perubahan suhu yang terjadi dan dicatat suhu setiap 10 detik
h. Dilakukan pengamatam selama 8 menit.
II. Penentuan Titik Beku Larutan Contoh

Dilakukan prosedur yang sama dengan penentuan titik beku pelaruthanya isi
tabung reaksi diganti dengan larutan conoth yang telah disediakan.
Susunan alat percobaan

termometer pengaduk
Es batu
Larutan
contoh

V.

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil dan Perhitungan


1. Hasil
a. Menentukan Titik Beku Pelarut (sikloheksana)

No

Langkah Percobaan

Hasil Pengamatan

Ditimbang tabung reaksi kosong.


Diambil 20 ml larutan sikloheksana,
dimasukkan dalam tabung dan ditimbang
(menggunakan gelas piala 200 ml untuk
membantu penimbangan).
Dicatat suhu awal larutan sikloheksana.

1
2
3
4
5

Diletakkan tabung reaksi berisi larutan


sikloheksana ke dalam gelas kimia besar
yang berisi es batu dan diaduk serta dicatat
perubahan suhu larutan setiap 10 detik
selama 8 menit.
Menentukan titik beku larutan sikloheksana
serta bentuk dan warna larutan.

68,94 gr
Tabung reaksi + larutan = 84,15
gr
T = 30 C
Titik beku larutan 6 berbentuk
padat kristal.
0

b. Menentukan Titik Beku Larutan Contoh

No

Langkah Percobaan

Hasil Pengamatan

Ditimbang tabung reaksi besar.


Diambil 20 ml larutan contoh,
dimasukkan dalam tabung dan ditimbang
(menggunakan gelas piala 200 ml untuk
membantu penimbangan).
Dicatat suhu awal larutan contoh.
1
2
3
4
5

Diletakkan tabung reaksi berisi larutan


contoh ke dalam gelas kimia besar yang
berisi es batu dan diaduk serta dicatat
perubahan suhu larutan setiap 10 detik
selama 8 menit.

69,04
Tabung reaksi + larutan = 84,34
gr
T = 31 C
Titik beku larutan -1 C berbentuk
padat kristal dan berwarna
bening
1

Menentukan titik beku larutan contoh


serta bentuk dan warna larutan.

Tabel Hasil Pengamatan Larutan Sikloheksana

t(detik)

T( C)

t(detik)

T( C)

t(detik)

T( C)

t(detik)

T( C)
o

30

130

250

370

10

26

140

260

380

20

19

150

270

390

30

18

160

280

400

40

18

170

290

410

50

18

180

300

420

60

15

190

310

430

70

14

200

320

440

80

12

210

330

450

90

11

220

340

460

100

11

230

350

470

120

11

240

360

480

Tabel Hasil Pengamatan Larutan Contoh

t(detik)

T( C)

t(detik)

T( C)

t(detik)

T( C)

t(detik)

T( C)
o

31

130

250

370

10

30

140

260

380

20

29

150

270

390

30

26

160

280

400

40

23

170

290

410

50

20

180

300

420

60

17

190

310

430

70

15

200

320

440

80

13

210

330

450

90

11

220

340

460

-1

100

230

350

470

-1

120

240

360

480

-1

2. Perhitungan
Tf sikloheksana
y = -0,1374x + 24,763
y = -0,0062x + 8,3208
-0,0062x + 8,3208 = -0,1374x + 24,763
-0,0062x + 0,1374x = 24,763 8,3208
0,1312x = 16,4422
x = 125,32
y = -0,1374 x 125,32 + 24,763
= -17,218 + 24,763
= 7,54 (Tf sikloheksana)
Tf larutan contoh
y = -0,1874x + 30,284
y = -0,0173x + 7,0856
-0,0173x + 7,0856 = -0,1874x + 30,284
-0,0173x + 0,1874x = 30,284 7,0856
0,1701x = 23,1984
x = 136,38
y = -0,1874 x 136,38 + 30,284
= -25,557 + 30,284
= 4,72(Tf larutan contoh )
I. Diketahui : Tf sikloheksana = 7,540C
Tf larutan contoh = 4,720C.
Ditanya : Tf = ?
Jawab : Tf = Tf sikloheksana - Tf larutan contoh
= 7,54 4,72
= 2,82 0C
II. Diketahui : msolute = 15,30 gr
msolvent = 15,61 gr

Tf = 2,82 0C
Kf = 3,9
Ditanya : Mr = .?
Jawab : Tf = m x Kf
Tf = m larutan contoh
Mr larutan sikloheksana
2,82 = 15,30 X 20
15,61
Mr
2,82 x 15,61 = 306
Mr
44,02 Mr = 306
Mr = 6,95 gram/mol
Jadi, massa molekul relatif larutan contoh adalah 6,95 gram/mol
V. PEMBAHASAN
1. Menentukan Titik Beku Pelarut
Pada percobaan yang telah dilakukan, sikloheksana sebagai pelarut.Sikloheksana akan
mengalami penurunan titik beku yang besarnya sebanding dengan konsentrasi molalnya.
Telah diketahui bahwa sifat koligatif larutan tergantung pada jumlah zat terlarut dan zat
pelarut. Semakin banyak zat terlarut yang dilarutkan dalam zat pelarut, maka penurunan titik
bekunya semakin tinggi pula. Hal ini dikarenakan konsentrasi molalnya juga bertambah
sedangkan perubahan titik bekunya sebanding dengan konsentrasinya.
Dari percoban di atas dapat kita ketahui bahwa dalam mendapatkan titik beku dari grafik,
yaitu dengan membuat grafik dari hasil percobaan sehingga kita dapatkan grafik yang
dihasilkan akan memperlihatkan penurunan suhu yang curam pada beberapa detik diawal
percobaan (1-60 detik pertama) dan perubahan suhu yang relatif kecil pada sisa waktu
percobaan (penurunan suhu yang landai).Untuk mendapatkan titik beku pelarut atau larutan,
tarik garis pada daerah curam (garis pertama) dan landai(garis kedua) sehingga garis tersebut
membagi titik suhu dengan jarak yang sama. Perpotongan antara kedua garis tersebut
merupakan titik beku pelarut/larutan. Sedangkan pada larutan contoh perubahan suhunya juga
tidak konstan pada awal-awal pertama dan pada detik pengukuran terakhir pada pada suhu
-1C. jadi dapat kita simpulkan bahwa perubahan yang terjadi pada penentuan titik beku
pelarut dengan penentuan titik beku larutan contoh perubahan suhunya relatif tidak tetap dan
penurunannya juga berjalan dengan tidak konstan. Dari grafik diketahui bahwa Tf dari larutan
sikloheksana dan larutan contoh adalah 2,82C sedangkan Mr/BM dari larutan contoh adalah
6,95 gram/mol.
2. Menentukan Titik Beku Larutan Contoh
Dengan menggunakan percoban penurunan titik beku, digunakan larutan sikloheksana
dan larutan contoh sebagai bahan untuk percoban. Dari percobaan tersebut, maka didapat
berat larutan sikloheksana dan berat larutan contoh. Dari seluruh data penurunan titik beku

larutan di atas, terbukti bahwa setiap adanya penambahan jumlah zat terlarut akan bertambah
juga penurunan titik bekunya.Perbedaan ini terjadi karena suhu pendinginan yang tidak
konstan, karena seharusnya menggunakan termostat. Juga karena es yang digunakan dalam
praktikum sudah mencair sehingga data yang diperolehpun kurang tepat dan hal ini akan
menyebabkan hasil yang diperoleh akan tidak mendekati nilai sebenarnya.
VI. KESIMPULAN
Dari seluruh percobaan di atas dapat disimpulkan bahwa :
1. Penurunan titik beku bergantung pada konsentrasi zat terlarut.
2. Sifat koligatif adalah sifat yang disebabkan hanya oleh kebersamaan (jumlah partikel) dan bukan
oleh ukurannya. Sifat koligatif tergantung pada konsentrasi zat terlarut.
3. Dalam menentukan titik beku pelarut dan larutan, melalui percobaan dapat dicari dengan cara
melihat titik perpotongan dalam waktu 1-60 detik pada grafik dan didapatkan titik beku pelarut
(sikloheksana) sebesar 7,540C dan titik beku pelarut (larutan contoh) adalah 4,72.
4. Didapat Tf adalah 2,820C yang didapat dari selisih antara titik beku sikloheksana dengan titik
beku larutan contoh.
5. Besar berat molekul suatu senyawa bergantung pada titik beku larutan dan titik beku pelarut.

DAFTAR PUSTAKA
Anonim. 2003. Petunjuk Praktikum Kimia Dasar. UGM, Yogyakarta
Baroroh, Umi L U. 2004. Diktat Kimia Dasar I. Universitas Lambung Mangkurat,
Banjarbaru.
Sastrohamidjojo, Hardjono. 2001. Kimia Dasar. UGM, Yogyakarta.
Syukri, S. 1999. Kimia Dasar 2. ITB, Bandung.

Anda mungkin juga menyukai