Anda di halaman 1dari 7

K O TA M A G E L A N G

PEMERINTAH KOTA MAGELANG


DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 5 MAGELANG
Jalan Barito II Sidotopo Magelang 56114 Telepon (0293) 3149516
ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL
TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017
LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran
Kelas / Program
Hari / Tanggal
Waktu

: Biologi
: XI / IPA
: Sabtu, 26 November 2016.
: 07.30 - 09.30 WIB

I. Soal pilihan ganda


1. Organel dari sel prokariotik yang tidak ditemukan dalam sel eukariotik adalah
A. Inti sel
D. Plasmid
B. Mitokondria
E. Ribosoma
C. Dinding sel
2. Proses respirasi aerob pada sel dilakukan oleh organel...........
A. Inti sel
D. Plasmid
B. Mitokondria
E. Ribosoma
C. Dinding sel
3. Larutan gula 5% dan larutan gula 15% dipisahkan oleh sebuah membran
semipermeabel, maka.................
A. Air akan bergerak dari larutan gula 5 % ke larutan gula 15 %.
B. Air akan bergerak dari larutan gula 15 % ke larutan gula 5 %.
C. Tidak adak perubahan karena membran akan menghalangi.
D. Molekul gula dari larutan 5 % akan bergerak kelarutan 15 %
E. Molekul gula dari larutan 15 % akan bergerak ke larutan 5 %.
4. Dibawah ini merupakan pernyataan yang benar untuk membedakan antara
jaringan meristem dan jaringan dewasa adalah....
Ciri yang diamati
Jaringan meristem
Jaringan dewasa
A Ukuran sel
besar
kecil
B Dinding sel
tebal
tipis
C Inti sel
besar
kecil
D vakuola
besar
kecil
E Keberadaan
daun dan buah
Akar dan batang
5. Perhatikan gambar dibawah ini

Pernyataan yang paling tepat untuk menjelaskan gambar diatas adalah....


A.
A adalah daerah pematangan karena selnya sudah mengalami
spesialisasi
B.
A adalah daerah diferensiasi karena sel-selnya telah memanjang
C.
B adalah daerah pemanjangan karena selnya sudah dapat dibedakan
secara mikroskopik
D.
B adalah daerah pembelahan karena daerah ini tampak paling cepat
pertumbuhannya.
E.
C adalah daerah yang memiliki sel paling keras karena berfungsi
menembus tanah.

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

6. Perhatikan gambar dibawah ini

Gambar diatas adalah potongan dari...


A.
Akar monokotil karena letak xilem dan floem berdekatan
B.
Akar dikotil karena letak pembuluh angkutnya tersebar.
C.
Batang monokotil karena batas antara korteks dan stele tidak jelas.
D.
Batang dikotil karena tidak memiliki jari-jari empelur
E.
Batang dikotil karena xilem dan floem terletak berdampingan.
.
7. Perhatikan gambar dibawah ini

Jaringan yang digunakan dalam proses fotosintesis adalah.....


A.
1 dan 2
D. 4 dan 5
B.
2 dan 3
E. 6 dan 7
C.
3 dan 4
8. Proses fertilisasi tumbuhan angiospermae terjadi dalam ....
A.
ovarium
D. pistil
B.
stamen
E. stilus
C.
calyx
9. Sifat totipotensi tumbuhan berarti.....
A.
kemampuan tumbuhan untuk menduplikasi diri
B.
kemampuan tumbuhan menghasilkan individu baru
C.
kemampuan tumbuhan menghasilkan buah.
D.
kemampuan untuk tumbuh dan berkembang
E.
kemampuan sel, jaringan atau organ tumbuhan untuk tumbuh dan
berkembang menjadi organisme yang utuh.
10. Jenis kultur jaringan yang umum digunakan karena hanya menggunakan eksplan
dari potongan jaringan adalah....
A.
Meristem culture
D. Pollen culture
B.
Protoplast culture
E. Chloroplast culture
C.
Somatic cross
11. Lapisan dalam dari pembuluh darah disusun jaringan epithel..........
A. Pipih selapis
D. Silindris selapis
B. Kubus selapis
E. Transisional
C. Silindris berlapis semu.
12. Daun telinga dan bronkiolus di susun oleh jaringan...........
A. Ikat longgar
D. Tulang spons
B. Kartilago hialin
E. Tulang kompak
C. Kartilago elastis.
2

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

13. Pernyataan yang benar dibawah ini....


Bagian pengamatan
Otot polos
A Bentuk sel
silindris
B Inti sel
banyak
C Cara kerja
involunter
D Reaksi
cepat
E ketahanan
Mudah lelah

Otot rangka
gelendong
Satu di tepi
volunter
lambat
Mudah lelah

14. Perhatikan struktur syaraf dibawah ini....

Bagian yang ditunjuk bernama................


A. Badan sel
B. Akson
C. Selubung mielin

D. Dendrit
E. Neurolemma

15. Pernyataan yang benar berkaitan dengan tulang penyusun rangka manusia
adalah...
A.
rangka manusia tergolong eksoskleton
B.
rangka manusia tergolong endoskleton
C.
tulang rangka berfungsi sebagai alat gerak aktif
D.
tulang janin berjumlah lebih sedikit daripada orang dewasa
E.
jumlah tulang laki-laki lebih sedikit dibanding wanita.
16. Dibawah ini yang bukan merupakan fungsi sistem rangka manusia
A.
fungsi sirkulasi kalsium
D. hematopoisis
B.
penyimpan mineral
E. fungsi imunologis
C.
penyimpan energi
17. Pernyataan yang benar berkaitan dengan letak tulang adalah....
A.
tulang sfenoid terletak dalam kelompok tulang fasial
B.
C.
D.
E.

skapula merupakan penyusun tulang dada


klavikula dikelompokkan dalam gelang bahu.
sakrum penyusun tulang rusuk
metakarpal penyusun anggota gerak bawah.

18. Perhatikan gambar di bawah ini...

Pada anak-anak bagian yang kaya akan osteoblas dan menentukan pertumbuhan
tulang adalah nomor...
A.
1
D. 4
B.
2
E. 5
C.
3
19. Tulang belakang manusia umumnya disusun dari tulang yang berbentuk....
A.
pipa
D. tidak beraturan
B.
pendek
E. tulang sesamoid
C.
pipih
20. Pernyataan yang benar berkaitan dengan osifiksi (penulangan) adalah....
A.
Jenis sel asal pada osifikasi kondral adalah sel mesenkim
B.
Osifikasi kondral pada tulang pendek.
C.
Osifikasi desmal terjadi pada tulang pipih
3

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

D.
E.

Osifikasi desmal terjadi sampai usia remaja.


Osifikasi desmal berlangsung dua kali

21. Komponen penyusuan persendian tulang, kecuali................


A.
ligamen
D. Kapsul fibrosa
B.
tulang rawan
E. Cairan sinovial
C.
perikondrium
22. Jenis persendian pada gambar dibawah ini..

A.
B.
C.

sinartrosis
gomposis
diartrosis

D. ellipsoid
E. amfiartrosis

23. Gambar persendian dibawah ini termasuk tipe sendi............

A.
B.
C.

peluru
engsel
putar

D. gulung
E. pelana

24. Kelainan tulang pada gambar berikut ini disebut.......

A.
B.
C.

skoliosis
lordosis
kifosis

D. osteoporosis
E. sublubrikasi

25. Pernyataan tentang otot yang paling benar


A.
Kontraktilitas adalah kemampuan meregang melebihi panjang otot
semula
B.
Tonus yaitu tidak memiliki ketegangan sedikitpun saat relaksasi
C.
Eksitabilitas yaitu mampu merespons dengan kuat apabila ada
stimulasi impuls saraf
D.
Ekstensibilitas yaitu dapat kembali keukuran semula setelah
berkontraksi.
E.
Elastisitas yaitu mampu berkontraksi dan meregang.
26. Manakah yang benar?
No
Pembeda
A
Bentuk
B

Jumlah inti
sel
Kerja

Gerak

Otot lurik
Gelendong dengan
ujung meruncing
Banyak terletak di
tepi sel
Tidak dipengaruhi
kesadaran
Teratur dan cepat

Otot polos
Panjang silindris
Satu, terletak
ditengah sel
Dipengaruhi
kesadaran
Cepat dan tidak
terartur

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

Otot jantung
Panjang silindris
bercabang
Banyak, terletak
ditengah serabut
Dipengaruhi
kesadaran
Teratur dan lambat

Ketahanan

Tidak cepat lelah

Cepat lelah

Cepat lelah

27. Perhatikan serat otot di bawah ini

Sarkolema dan miofibril masing-masing ditunjuk dengan nomor.......


A.
1 dan 3
D. 3 dan 5
B.
1 dan 5
E. 5 dan 6
C.
2 dan 4
28. Perhatikan gambar dibawah ini

Berdasarkan gambar diatas 1 unit struktural dan fungsional terkecil dari kontraksi
otot pada miofibril adalah......
A.
antara cakram Z (Zwiscshencheibe) D. zona H (Heller)
B.
pita I (Isotrop)
E. pita A (anisotrop)
C.
garis M
29. Pada tahapan mekanisme kerja otot, ion Ca2+ yang dibebaskan dari retikulum
sarkoplasma berperan dalam...........
A.
mengubah
struktur tropomiosin D. menjembatani ikatan aktin
dan miosin
B.
mengunci tropomiosin
E. mengaktifkan kepala miosin
C.
mengubah struktur troponin.
30. Dibawah ini merupakan gerakan sinergi dari otot adalah.....
A.
ekstensi-fleksi
D. abduksi - adduksi
B.
depresi-elevasi
E. jawaban salah semua
C.
supinasi pronasi
31. Penderita penyakit kelumpuhan akibat penyakit stroke atau poliomielitis, sering
mengalami keadaan otot mengecil atau dikenal sebagai......
A.
strain
D. atrofi
B.
miastenia gravis
E. distrofi
C.
tetanus
32. Manakah yang benar?
Pilihan
Aspek

Eritrosit

A
B
C

inti sel
hemoglobin
bentuk

punya
punya
bikonkaf

waktu hidup

12 hari

fungsi

alat angkut
oksigen

Leukosit

Trombosit

punya
tak punya
bervariasi, dpt
berubah-ubah
100-300 hari

tidak punya
punya
tak beraturan

kekebalan tubuh

alat angkut
makanan

8 hari

33. Protein plasma darah yang berperan sebagai antibodi adalah....


A.
albumin
D. Gamma globulin
B.
alfa globulin
E. fibrinogen
5

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

C.

beta globulin

34. Pengurangan produksi eritrosit dapat terjadi jika.....


A.
tinggal di pantai dalam jangka lama D. mengalami haemoragik
B.
mendaki gunung
E. mengalami gagal
jantung.
C.
sakit infeksi paru-paru
35. Dibawah ini merupakan faktor penentu pembekuan darah, kecuali.....
A.
protrombin
D. vitamin e
B.
fibrinogen
E. vitamin k
C.
ion kalsium
36. Manakah hasil tes golongan darah sistem ABO dan Rhesus yang paling benar?
Pilihan
Jenis serum yang diteteskan pada darah
Golongan
darah
Anti-A
Anti-B
Anti -AB
Anti-D
A
+
+
+
+
AB +
B
+
+
+
B+
C
+
+
+
A+
D
AB E
+
+
BKeterangan (+)= menggumpal, (-)=tidak mengumpal
37. Bagian lapisan jantung yang mampu berkontraksi adalah ..........
A. perikardium
D. endokardium
B. epikardium
E. endotelium
C. miokardium
38. Berikut ini adalah alat peredaran darah pada manusia
1) aorta
3) vena
5) jantung
7) arteriola
2) venula
4) arteri
6) kapiler
Urutan yang benar adalah.............
A. 1) - 4) - 7) - 5) 6) 2) 3)
D. 6) 1) 4) 3) 2)- 5) -7)
B. 5) 4) 1) 6) 2) 3) 7)
E. 5) 1) 4) 7) 6) 2) -3)
C. 5) 1) 4) 2) 7) 3) 6)
39. Perhatikan bagan peredaran darah sistemik dibawah ini

Yang ditunjuk nomor 1 dan 2 adalah..........


A.
arteri pulmonalis dan aorta
vena pulmonalis
B.
vena kava inferior dan arteri jugularis
dan aorta
C.
vena kava inferior dan aorta

D. arteri pulmonalis dan


E. vena kava superior

40. Angka yang menunjukkan tekanan darah ketika jantung berkontraksi paling kuat
untuk memompa darah ke arteri dan nadi disebut......
A.
denyut nadi
D. diastole
B.
tensi
E. hematokrit
C.
sistole
41. Berdasarkan pemeriksaan laboratorium , kondisi tubuh wanita dewasa yang sehat
adalah
Pilihan
Jumlah eritrosit (per mm3)
Tekanan darah
(sistole/diastole)
A
4,2 juta
120 80 mmHg
B
5,2 juta
140 90 mmHg
6

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

C
D
E

5,4 juta
3,7 juta
3,6 juta

160 100 mmHg


110 70 mm Hg
105 60 mmHg

42. Dibawah ini yang bukan merupakan faktor penggerak cairan limfa
A.
kontraksi otot
D. olah raga
B.
inspirasi eskpirasi
E. bentuk tubuh
C.
pemijatan
43. Pernyataan yang benar berkaitan penyakit eritroblastosis fetalis
A. Terjadi jika seorang ibu Rh positif meningkah dengan ayah Rh negatif.
B. Bayi pertama meninggal dunia karena ibu membentuk antibodi Rh D.
C. Bayi kedua meninggal dunia jika memiliki Rh negatif.
D. Ibu meninggal saat kehamilan ke dua karena darah menggumpal.
E. Pencegahan dapat dilakukan dengan injeksi anti-D (Rho) imonoglobin.
44. Serangan jantung yang disebabkan sekelompok sel otot jantung tiba-tiba berhenti
bekerja karena rusak atau mati. Dikenal sebagai .............
A.
jantung koroner
D. hipertensi
B.
infark miokard
E. arteriosklerosis
C.
angina pectoralis
45. Dibawah ini merupakan penyataan yang benar tentang jantung pada vertebrata.
A. Jantung ikan terdiri dari dua ruang yaitu atrium dan ventrikel.
B. Jantung Ikan terdiri dari tiga ruang yatu 2 atrium dan 1 ventrikel.
C. Jantung katak terdiri tiga ruang yaitu 1 atrium dan 2 ventrikel.
D. Jantung reptil terdiri 4 ruang dengan katup yang telah sempurna.
E. Jantung unggas terdiri 4 ruang dan memiliki foramen panizzae
II.

Soal uraian
1. Buatlah bagan untuk menjelaskan perbedaan antara sel prokariotik dan sel
eukariotik!
2. Buatlah gambar untuk menjelaskan perbedaan anatomi batang tumbuhan
monokotil dan dikotil! !
3. Gambarkan dan sebut bagian-bagian dari tulang rangka penyusun gerak
bagian atas !
4. Jelaskan mekanisme pembekuan darah pada manusia !
5. Gambar dan jelaskan mekanisme peredaran darah pada manusia!
....ooo0 SEMOGA BERHASIL 0ooo...

SMA NEGERI 5 MAGELANG US BIOLOGI XI SEMESTER GASAL T.A. 2016-2017

Anda mungkin juga menyukai