Anda di halaman 1dari 11

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

KATA PENGANTAR
Puji syukur kami ucapkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa karena atas
limpahan rahmat dan hidayahnya proposal pengajuan kerja praktek ini dapat
terselesaikan dengan sebaik-baiknya. Tak lupa kami mengucapkan banyak
terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam menyelesaikan
proposal ini.
Kami menyadari bahwa dalam hal penyusunan proposal ini tidak terlepas
dari sebuah kesalahan, oleh karena itu kritik dan saran akan sangat membantu
kami sebagai bahan pertimbangan untuk kedepannya.

Jember, 15 Oktober 2016

penyusun

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

PROPOSAL KERJA PRAKTEK


MAHASISWA JURUSAN S1 TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER
I. PENDAHULUAN
Perkembangan teknologi dan pembangunan di Indonesia yang cukup pesat
mengharuskan perguruan tinggi untuk semakin meningkatkan mutu lulusannya
baik dari segi kuantitas maupun segi kualitasnya. Dengan demikian, diharapkan
Indonesia memiliki anak-anak bangsa yang berkepribadian mandiri, berkualitas,
memiliki kemampuan intelektual yang baik dan mampu bersaing dalam
perkembangan teknologi termasuk menciptakan ide dan inovasi terbaru dalam
mengatasi permasalahan-permasalahan global yang ada di dunia modern.
MP3EI (Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi
Indonesia) yang tertuang pada Perpres RI Nomor 32 Tahun 2011, memiliki salah
satu komponen utama yang berisikan tentang pengembangan infrastruktur dalam
mempercepat pertumbuhan ekonomi Indonesia. Untuk melancarkan dan
mensukseskan progam tersebut, maka Universitas Jember sebagai salah satu
Perguruan Tinggi yang berada di kawasan timur Pulau Jawa berupaya untuk
menghasilkan mahasiswa lulusan teknik sipil dari Fakultas Tekniknya yang
memiliki kualitas baik secara fisik maupun mental, serta siap mengikuti arus
perkembangan teknologi di bidang konstruksi. Oleh karena itu, untuk lebih
memperdalam pengetahuan mahasiswa tentang dunia konstruksi, maka program
kerja praktek menjadi salah satu kurikulum yang wajib ditempuh oleh mahasiswa
Jurusan Teknik Sipil Universitas Jember. Dengan adanya program tersebut,
diharapkan mahasiswa dapat menyelaraskan antara ilmu pengetahuan yang
diperoleh selama perkuliahan dengan aplikasi praktis di dunia nyata. Sehingga

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

mahasiswa dapat menambah pengalamannya dan termotivasi untuk menjadi salah


satu Sumber Daya Manusia yang siap menghadapi dan menciptakan inovasi yang
mampu menjawab tantangan dalam bidang konstruksi di era globalisasi.
Chevron Indonesia Company yang merupakan salah satu perusahaan minyak
dan gas terbesar di Indonesia dengan kontrak kerja sama lepas pantai seluas
11.100 km2 (2,8 juta are) di Kutei Basin, Kalimantan. Sebuah perusahaan minyak
dan gas tentunya membutuhkan sarana dan prasarana yang berhubungan dengan
bidang ketekniksipilan seperti kebutuhan akan fasilitas berupa akses pelabuhan,
jalan, pembangunan pabrik pengolahan minyak/gas, dan infrastruktur pendukung
lainnya. Dengan demikian, mahasiswa yang mengikuti kuliah praktek pada
proyek konstruksi tersebut akan memiliki pengalaman dan wawasan baru
mengenai konstruksi bangunan yang berhubungan dengan perusahaan minyak dan
gas.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

II. DASAR PERTIMBANGAN


a) Tujuan Pendidikan Nasional, yaitu untuk meningkatkan kualitas manusia
Indonesia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
berbudi pekerti yang luhur, berkepribadian, mandiri, maju, tangguh,
cerdas,

kreatif,

terampil,

berdisiplin,

beretos

kerja, professional,

bertanggung jawab dan produktif serta sehat jasmani dan rohani.


b) Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu : pendidikan, penelitian, dan
pengabdian terhadap masyarakat.
c) Syarat kelulusan mata kuliah kerja praktek di Jurusan

Teknik Sipil

Fakultas Teknik Universitas Jember.


d) Untuk meningkatkan relevansi terhadap mutu pendidikan dan penelitian.
e) Diperlukan sarana untuk mengimplementasikan ilmu-ilmu yang diperoleh
di masa kuliah pada dunia kerja.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

III. TUJUAN DAN MANFAAT


TUJUAN :
Tujuan dan pelaksanaan Kerja Praktek di Chevron Indonesia Company ini adalah
sebagai berikut :
Umum
1. Meningkatkan kepedulian dan partisipasi dunia konstruksi dalam
memberikan kontribusinya dalam sistem pendidikan nasional.
2. Terciptanya suatu hubungan yang sinergis, jelas dan terarah antara dunia
perguruan tinggi dengan dunia kerja sebagai pengguna outputnya.
3. Membuka wawasan mahasiswa agar dapat mengetahui dan memahami
aplikasi ilmunya di dunia konstruksi pada umumnya dan mampu
menyerap serta berasosiasi dengan dunia kerja secara utuh.
4. Menumbuhkan dan menciptakan pola berpikir konstruktif yang lebih
berwawasan bagi mahasiswa.
5. Mahasiswa dapat memahami dan mengetahui teknik pelaksanaan
konstruksi di dunia kerja.
Khusus
1. Untuk memenuhi beban satuan kredit semester (SKS) yang harus
ditempuh sebagai persyaratan akademis di Jurusan Teknik Sipil Fakultas
Teknik Universitas Jember.
2. Mengenal lebih lanjut tentang teknologi yang sesuai dengan bidang yang
dipelajari di Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Jember.
3. Mengenal secara khusus bidang yang menjadi minat peserta yakni tentang
teknik pelaksanaan konstruksi pada pengembangan dan operasional
infrastruktur di Chevron Indonesia Company

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

MANFAAT :
Mahasiswa dapat mengetahui secara lebih mendalam tentang kenyataan yang ada
dalam dunia konstruksi sehingga nantinya diharapkan mampu menerapkan ilmu
yang telah didapat dalam bidang konstruksi.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

IV. MATERI YANG AKAN DIPELAJARI


Kerja praktek ini lebih dititik beratkan pada pengamatan kondisi di lapangan yang
sesuai dengan perancangan sistem kerja.
Materi kerja praktek didasarkan pada mata kuliah yang telah diperoleh
selama masa perkuliahan di Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas
Jember yang memiliki relevansi dengan kebutuhan infrastruktur untuk eksplorasi
minyak dan gas, antara lain:
NAMA MATA KULIAH
Analisis Struktur 1, 2, dan 3
Teknik Pondasi 1 dan 2

KETERANGAN
Menghitung dan menganalisa keadaan
struktur sebuah konstruksi bangunan sipil.
Mempelajari dan menghitung tipe-tipe
pondasi yang cocok untuk bangunan
tersebut.

Struktur Beton 1 dan 2

Menghitung dan mempelajari teknik


pembetonan pada saat konstruksi sesuai
dengan standar peraturan yang berlaku.

Struktur Baja 1 dan 2

Menghitung dan mempelajari dasar-dasar


teori konstruksi baja sesuai dengan
peraturan yang ada.

Teknik Pantai

Mempelajari sumber daya pantai dan laut


untuk pemanfaatan di masa depan.

Mekanika Tanah 1 dan 2

Menghitung dan menganalisa keadaan tanah


akibat adanya konstruksi di atasnya.

Metode Pelaksanaan dan Alat Berat

Melakukan estimasi perencanaan alat berat


sesuai kondisi aktual lapangan, alat berat
dan produktivitas efektif.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

V. PELAKSANAAN
VI.1

Bentuk Kegiatan

Aktivitas kerja praktek sesuai dengan materi yang telah dipelajari antara lain:
1. Pengenalan proses secara umum.
2. Pengumpulan data, yang meliputi observasi / pengamatan di lapangan.
3. Melaksanakan tugas yang diberikan Chevron Indonesia Company selama
Kerja Praktek.
4. Penulisan laporan.
VI.2

Tempat Pelaksanaan Kerja Praktek

Kerja praktek ini akan dilaksanakan di :


Chevron Indonesia Company
Pasir Ridge, PO. BOX. 276
Balikpapan, Kalimantan Timur
VI.3

Waktu Pelaksanaan
Waktu pelaksanaan kerja praktek ini, kami mengharapkan dapat terlaksana

pada medio bulan Juni sampai medio bulan Juli (selama 1 bulan) dengan
bertepatannya masa liburan kuliah di Universitas Jember.
VI.4 Peserta Kerja Praktek
Peserta dalam kerja praktek ini adalah mahasiswa jurusan S1 Teknik Sipil (Civil
Engineering), Fakultas Teknik (FT), Universitas Jember yaitu :
1. Nama
NIM
2. Nama
NIM

: Mukhamad ilham
: 141910301076
: Mochammad Yanuar Alexander
: 141910301120

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

VI.5

Mentor

Mentor yang akan mendampingi selama masa Kerja Praktek adalah Bapak
Suparno (suparno@chevron.com). Akan tetapi, Kerja Praktek ini bersifat fleksibel
dengan tidak menutup diri akan mentor lain sesuai kebijakan Chevron Indonesia
Company.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

VI. PENUTUP
Demikian proposal kerja praktek di Chevron Indonesia Company, Balikpapan,
Kalimantan Timur ini kami susun dengan harapan dapat memberikan gambaran
singkat dan jelas tentang maksud dan tujuan diadakannya kerja praktek ini.
Besar harapan kami akan bantuan dari pimpinan direksi, staf serta
karyawan-karyawati di Chevron Indonesia Company. Atas bantuan dan
kerjasamanya kami mengucapkan terima kasih.

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PERGURUAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK SIPIL
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977*Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

VII. LEMBAR PENGESAHAN


Pemohon
Pemohon I

Pemohon II

Yusuffi Kurnia Gushaf

Bima Anggaruci Bhirawa Yudha

NIM 111910301070

NIM 111910301059

Mengetahui,
Ketua Jurusan Teknik Sipil
Fakultas Teknik
Universitas Jember

Ketua Program Studi S1


Jurusan Teknik Sipil
Fakultas Teknik
Universitas Jember

Jojok Widodo S, ST., MT


NIP 19720527 200003 1 001

M. Farid Maruf, ST., MT., PhD.


NIP 19721223 198803 1 002

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER

Anda mungkin juga menyukai