Anda di halaman 1dari 3

KATARAK PRIMER

A.

PENGERTIAN
Katarak primer adalah kekeruhan lensa yang memiliki derajat kepekatan
yang sangat bervariasi dan dapat disebabkan oleh berbagai hal tetapi biasanya
berkaitan dengan penuaan.
Katarak primer adalah kekeruhan lensa yang dapat terjadi akibat hidrasi
(penambahan cairan) lensa, denaturasi, protein lensa, atau akibat kedua-duanya,
biasanya mengenai kedua mata dan berjalan progresif (Kapita Selekta
Kedokteran)

B.

TANDA DAN GEJALA

Pandangan kabur yang memburuk jika ada lampu terang. Biasanya disadari
penderita sewaktu ia mengendarai mobil dimalam hari, dimana lampu mobil
yang berpapasan terlihat berpendar yaitu : benda terlihat dobel atau jarang,
pupil terlihat putih susu : opak (pada stadium lanjut).

C.

PENYEBAB
-

Peristiwa yang wajar karena proses menua.

Trauma kepala.

Peradangan seperti uveitis.

D.

PATHWAYS
Proses menua

Trauma kepala

Usia 60 th

Tekanan bola mata

Pengerasaan pembulah darah

Ggn. Keseimbangan

Suplay mknan keVitreous <


Katarak primer
Lensa keruh

Fgs.Mata:Iris, Sklera,
Koroid terganggu

Penurunan fgs. Lensa

Ggn.
Keseimbangan
Penglihatan

Pandangan kabur

Uveitis

Gangguan rasa
Nyaman : nyeri

Rangsangan cahaya lampu


Pandangan ganda
Keterbatasan penglihatan

Resiko cedera

E. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Resiko terhadap cedera berhubungan dengan keterbatasan penglihatan.
2. Gangguan keseimbangan penglihatan berhubungan dengan fungsi lensa.
3. Gangguan rasa nyaman nyeri berhubungan dengan uveitis.

DAFTAR PUSTAKA
-

Carpenito, L.J. (2001). Diagnosa Keperawatan. Jakarta : EGC

Mansjoer, A. (1999). Kapita Selekta Kedokteran. Edisi 3, jilid 1. Jakarta :


Media Aesculapius

Gliffith, W. (1994). Buku Pintar Kesehatan. Jakarta : ARCAN

Daniel, G. Vaughman, dkk. (2000). Oftalmologi umum. Edisi 14. Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai