Anda di halaman 1dari 5

FASCO (SMP)

Bidang: Matematika

Petunjuk FASCO Matematika SMP

1. Tes terdiri dari dua bagian. Tes bagian pertama terdiri dari 15 soal isian singkat dan tes
bagian kedua terdiri dari 5 soal uraian.
2. Waktu yang disediakan untuk menyelesaikan semua soal adalah 120 menit.
3. Tuliskan identitas diri Anda pada lembar jawaban yang telah disediakan.
4. Untuk soal bagian pertama:
(a) Anda hanya diminta untuk memberi jawaban akhir saja pada lembar jawaban.
5. Untuk soal bagian kedua:
(a) Anda diperbolehkan untuk memilih tiga soal dari lima soal yang tersedia.
(b) Anda diminta untuk menyelesaikan soal yang diberikan secara lengkap. Selain jawaban
akhir, Anda diminta menuliskan semua langkah dan argumentasi yang Anda gunakan
untuk sampai kepada jawaban akhir tersebut.
(c) Anda diperbolehkan untuk menggunakan lebih dari 1 lembar kertas untuk menjawab 1
soal, tetapi Anda tidak diperbolehkan untuk menggunakan 1 lembar kertas untuk menjawab lebih dari 1 soal.
6. Poin untuk setiap soal telah ditetapkan dan dirahasiakan oleh Tim Pembuat Soal dan tidak
dicantumkan di lembar soal.
7. Tuliskan jawaban Anda dengan menggunakan bolpoin.
8. Selama tes, Anda tidak diperkenankan menggunakan buku, catatan, dan alat bantu hitung.
Anda juga tidak diperkenankan bekerjasama.
9. Kertas buram disediakan oleh panitia. Anda diperbolehkan untuk mencoret lembar soal.
10. Mulailah bekerja hanya setelah pengawas memberi tanda dan berhentilah bekerja setelah pengawas memberi tanda.
11. Selamat bekerja.

FATIHVERSARY

FASCO Matematika SMP

Bagian Pertama
1. Pada barisan bilangan 1, 2, 2, 3, 3, 3, 4, 4, 4, 4, ..., nilai suku ke-2016 adalah...
2. Banyaknya faktor positif dari 2016 adalah...
3. Pada suatu ruangan gelap, terdapat tak terhingga kaos kaki berwarna merah, biru dan hijau.
Tanpa melihat warna kaos kakinya, minimal berapakah banyak kaos kaki yang harus diambil sehingga dapat dipastikan terdapat 100 pasang kaos kaki yang diambil? (Dua kaos kaki
dikatakan sepasang apabila warnanya sama).
4. Tentukan nilai dari 1 +

1
1+2

1
1+2+3

+ ... +

1
1+2+3+...+2016 .

5. Berapakah nilai minimum dari x2 + 31x 2016?


6. Di kelas 8 SMP Fatih BBS, 5 siswa akan dimasukkan ke klub futsal, seni rupa, debat bahasa
Inggris, dan debat bahasa Indonesia. Seorang siswa boleh masuk ke dalam lebih dari 1 klub,
tetapi tidak boleh masuk ke dalam klub debat bahasa dan bahasa Indonesia sekaligus karena
jadwal kedua klub tersebut sama. Ia juga tidak boleh tidak masuk ke dalam klub manapun.
Ada berapa cara memasukkan 5 siswa tersebut ke dalam 4 klub tersebut?
7. Afif memiliki sebuah kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 1 satuan. Ia memotong kubus
tersebut secara diagonal dari titik G ke titik A, sehingga kubus tersebut terbagi menjadi dua
bangun ruang yang serupa. Berapakah luas permukaan salah satu dari dua bangun ruang
tersebut?

8. f : R R, f (x)f (y) = f (x) + f (y). Tentukan jumlah dari semua nilai yang mungkin dari
f (2016).
9. Terdapat suatu barisan a0 , a1 , a2 , ... dengan a0 = 2, a1 = 1 dan an = an1 + 2an2 untuk
semua n bilangan bulat lebih besar dari 1. Tentukan sisa a2016 jika dibagi 4.
10. Banyaknya cara menyusun huruf-huruf pada kata FATIHVERSARY sehingga tidak ada dua
huruf A yang berdekatan adalah...
11. x2 x + 1 = 0. Tentukan nilai dari x2048 +

1
x2048 .

12. Pada segitiga ABC siku-siku di A dengan |AB| = 5 dan |AC| = 12, terdapat lingkaran dengan
titik pusat yang berada di garis AC dan menyinggung garis AB dan BC. Berapakah luas dari
segitiga yang berada di luar lingkaran? (nyatakan dalam bentuk )
13. Fani dan Tia bermain tebak-tebakan bilangan prima. Tia akan menebak bilangan prima yang
dimiliki Fani.
Tia: Apa yang terjadi jika bilangan itu ditambah dengan 2?
Halaman 1

FATIHVERSARY

FASCO Matematika SMP

Fani: Bilangan itu akan menjadi suatu bilangan prima lainnya. Dan jika kuadrat dari kedua
prima tersebut dikurangkan, diperoleh bilangan kuadrat sempurna.
Bilangan prima apakah yang dimiliki Fani?
14. Banyak bilangan bulat positif kurang dari 100 yang jika dikuadratkan memiliki digit puluhan
ganjil dalam penjabaran desimalnya adalah...
15. Bu Daisy adalah seorang pengusaha bunga. Ia menjual buket bunga dengan kombinasi bunga
mawar, anggrek, tulip, dan aster. Jika satu buket terdiri dari 13 bunga, ada berapa banyak
kombinasi bunga yang bisa dibentuk sehingga terdapat semua jenis bunga pada kombinasi
tersebut?

Halaman 2

FATIHVERSARY

FASCO Matematika SMP

Bagian Kedua
1. Dengan menggunakan ruas garis yang sudah ada, tentukan banyaknya persegi panjang pada
gambar di bawah ini.

Note: Persegi juga termasuk persegi panjang.


2. Tentukan dua digit terakhir dari penjabaran desimal 22016 . Tentukan juga bilangan bulat n
terkecil dengan n > 2016 sehingga dua digit terakhir dari 2n sama dengan dua digit terakhir
dari 22016 .
3. Tentukan semua bilangan riil x sehingga
125x + 27x
=1
45x + 75x
4. Tentukan semua pasangan bilangan bulat (a, b) sehingga a2 + b2 = 2016.
5. Pada suatu persegi ABCD, E adalah titik tengah dari segmen |AD|. |BD| dan |CE| berpotongan di titik F . Buktikan bahwa AF BE.

Halaman 3

Anda mungkin juga menyukai