Anda di halaman 1dari 4

REALIZATION PERUM BULOG DIVRE JAWA BARAT

Oleh :
Yoshua Lumban Tobing

(1106130142)

Ika Reza Yuliani S

(1106130067)

Irra Putri Permatasari

(1106134206)

KONFIGURASI DAN IMPLEMENTASI ERP


SI-GAB4

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


FAKULTAS REKAYASA INDUSTRI
UNIVERSITAS TELKOM
BANDUNG
2016

TAHAP REALIZATION

I.1 INSTALASI
Instalasi adalah langkah pertama ketika ingin mengembangkan Adempiere di Perum BULOG
sebelum akan dikonfigurasi dan disesuaikan. Aplikasi pendukung proses konfigurasi pada
Adempiere adalah Java Development Kit, PostgreeSQL sebagai database dan iReport sebagai
aplikasi reporting.
I.2 KONFIGURASI
Setelah Adempiere diinstall kita perlu konfigurasi Adempiere untuk menyesuaikan kebutuhan
yang di perlukan di Perum BULOG.
I.2.1 Create Client
Konfigurasi client di Perum BULOG, untuk menjalankan aktivitas Perum BULOG di
Adempiere , kita perlu membuat client baru. Ketika mengkonfigurasi client, kita akan
membuat nama, mata uang, negara, kota, dll.
Client
Organization
User/Contact Client
User/Contact Organization
Mata Uang
Negara
Kota
Bussiness Partner

Perum BULOG DIVRE JABAR


Bandung
BULOGJABAR
BULOGJABAR
Rupiah
Indonesia
Bandung

Product

Project

Campaign

Sales Region

I.2.2 Create Organization


Membuat organization, Perum BULOG mempunyai struktur organisasi dan untuk membuat
struktur kita perlu membuat type wilayah untuk menjabarkan posisi dari struktur. Setelah itu,
kita akan menjelaskan posisi dari sebuah organisasi tersebut.
No
1
2
3
4
5
6
7

Organization Type
SUBDIVRE
SUBDIVRE
SUBDIVRE
SUBDIVRE
SUBDIVRE
SUBDIVRE
SUBDIVRE

Organization Name
Bandung
Cianjur
Cirebon
Indramayu
Karawang
Subang
Ciamis

I.2.3 Create Bussiness Partner


Membuat Bussiness Partner, menentukan siapa saja yang menjadi mitra bisnis dengan Perum
BULOG. Berikut ini mitra bisnis yang sudah dikonfigurasi dalam ADempiere.

N
o
1

Nama

BP Group

Location Contact

MKPengadaan

Mitra Kerja

MKPenyaluran

Mitra Kerja

Bandun
g
Bandun
g

Asep

Vendor

Customer

Udin

I.2.4 Create Product


Create Product, create product merupakan untuk mendefinisikan kategori produk, satuan
ukuran yang digunakan oleh produk dan menentukan harga produk.
N
o
1
2
3
4
5
6

Nama

Kategori

Beras Rastra

Finished
Goods
Beras Medium
Finished
Goods
Beras Premium 10%
Finished
Goods
Beras Premium 15%
Finished
Goods
Gabah Tingkat Petani
Finished
Goods
Gabah
Tingkat Finished
Pengilingan
Goods

UOM

Price List

Price

Kilogra
m
Kilogra
m
Kilogra
m
Kilogra
m
Kilogra
m
Kilogra
m

Purchase PL
Sales PL
Purchase PL
Sales PL
Purchase PL
Sales PL
Purchase PL
Sales PL
Purchase PL

7500
1600
7800
8251
8600
8997
8200
8624
3750

Purchase PL

4650

I.3 KUSTOMISASI
Kustomisasi adalah proses memodifikasi software untuk memenuhi spesifikasi pelanggan.
Dalam proses konfigurasi ini, ada beberapa bidang yang dibutuhkan untuk menjalankan
aktivitas pengadaan di perum BULOG, tapi tidak ada pada ADempiere. Jadi, kita perlu
melakukan kustomisasi menambahkan beberapa spesifikasi di ADempiere.

Activity
Invoice

Field
Carrier

Dalam penelitian ini kami hanya menambahkan satu bidang dalam bentuk faktur, mdan ada
35 spesifikasi dalam sistem ADempiere. Jadi ada 0,0278% spesifikasi kustomisasi dalam
sistem ADempiere.
I.4 CREATE REPORT FORM
Disamping kustomisasi, setiap bentuk laporan dalam Adempiere tidak memenuhi spesifikasi
aktivitas pengadaan di Perum BULOG. Karena itu kita perlu membuat desain dalam bentuk
lapporan yang baru untuk Perum BULOG. Untuk membuat laporan kita akan menggunakan
aplikasi iReport. Dan tabel di bawah akan menunjukkan apa saja laporan yang harus dibuat.

Activity
Purchase Order
Purchase Order
Purchase Order
Purchase Order
Material Receipt
Invoice

Report Form
PJB (Perjanjian Jual Beli)
DO Karplas (Delivery Order Karung Plastik)
SPTB (Surat Perintah Terima Barang)
SPPK (Surat Perintah Periksa Kualitas)
GD1M (Gudang 1 Masuk)
Nota Timbang Penerimaan Barang

Table
c_order
c_order
c_order
c_order
m_inout
c_invoice

I.5 PROCEDURE TO OPERATE PROCUREMENT MODULE


I.5.1 Purchase Order
Purchase Order adalah kegiatan yang ada di dalam pengadaan. Dalam proses pesanan
pembeliat kita akan menentukan jenis produk, jumlah, harga dan informasi lainnya. Dengan
membuat purchase order, yang berarti bahwa ada kesepakatan antara dua organisasi untuk
melakukan pembelian dan penjualan.
I.5.2 Material Receipt
Material Receipt adalah proses yang akan selesai saat pembeli sudah menerima produk dari
penjual (vendor) berdasarkan kesepakatan antara pembeli dan penjual. Setelah menerima
produk, kita perlu menginput data yang telah diterima kedalam sistem.
I.5.3 Invoice
Invoice adalah daftar produk yang diterima dari vendor. Dalam faktur kita dapat melihat
berapa banyak uang yang akan digunakan untuk membayar produk yang diterima.
I.5.4 Payment
Payment adalah proses pembayaran produk yang telah diterima berdasarkan invoice. Setelah
melakukan proses pembayaran, kita perlu untuk merecord kedalam sistem.

Anda mungkin juga menyukai