Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM

KRISTALOGRAFI & MINERALOG

Disusun Oleh:
Reno Virgianto
141.10.1083

LABORATORIUM GEOLOGI DINAMIK


JURUSAN TEKNIK GEOLOGI
FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
INSTITUT SAINS & TEKNOLOGI AKPRIND
YOGYAKARTA
2014
1

HALAMAN PENGESAHAN
Laporan ini disusun dan diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan
Praktikum Kristalografi dan Mineralogi semester I tahun akademik 2014/2015,
Jurusan Teknik Geologi Fakultas Teknologi Mineral Institut Sains & Teknologi
AKPRIND Yogyakarta

Penyusun :

Reno Virgianto
NIM. 10.110.10.43
Disetujui Oleh :
Asisten Praktikum Kristalografi dan Mineralogi
1
2
3
4
5
6

Yoni Setiawan
Wisnu Saputra Aji
Dedi Indra Darmawan
Kasdar Kasibi
Hendrikus Aleksander Wutun
Hayu Hanan Prawardana

101101021
101101043
101101056
101101038
101101022
101101028

(..)
(..)
(..)
(..)
(..)
(..)

Mengetahui,
Kepala Laboratorium Geologi Dinamik

Fivry Wellda Maulana., S.T., M.T


NIK. 12.0182.684.E

HALAMAN PERSEMBAHAN
Puji syukur kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya
kepada penulis atas segala nikmat hidup, dan kesempatan untuk menggenggam
ilmu, sehingga penulis dapat meyelesaikan laporan Kristalografi & Mineralogi ini.
Pada kesempatan ini penulis megucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak dan ibu yang selalu mempersembahkan yang terbaik untuk anaknya,
dan selalu mendoakan agar ananknya sukses,
2. Para senior-senior (Asisten Dosen Kristalografi & Mineralogi) yang sudah
membimbing kami semua untuk dapat mengenal lebih lanjut mengenai
Kristalografi & Mineralogi, dan
3. Teman-teman yang selalu menghibur hari-hari dengan al-hal yang menarik.
Sekian halaman persembahan ini saya buat dan saya persembahkan untuk mereka
semua.

KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Puji syukur penyusun panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat

dan

hidayah-Nya

kepada

penyusun

sehingga

penyusun

dapat

menyelesaikan penyusunan Laporan Kristalografi & Mineralogi ini dengan baik.


Penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada asisten dosen
Geologi Dasar yang telah bekerja keras dalam membantu kami sehingga
terselesaikannya laporan ini dengan baik.
Di dalam laporan Kristalografi & Mineralogi ini terdapat atau berisi materimateri mengenai Mineral dan sistemnya yang telah di pelajari selama mengikuti
praktikum Kristalografi & Mineralogi yang bertempat di laboratorium Geologi
Dinamik Institut Sains & Teknologi AKPIND Yogyakarta jl. I Nyoman Oka No 32
Kotabaru-Yogyakarta.
Sekian kata pengantar dari penyusun ini, apabila terdapat kesalahan dalam
penyusunan laporan ini penyusun mohon maaf yang sebesar-besarnya,
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Yogyakarta, 14 Desember 2014

Penyusun

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL.. i
HALAMAN PENGESAHAN ii
HALAMAN PERSEMBAHAN iii
PRAKATA.. iv
DAFTAR ISI... v
DAFTAR GAMBAR . vii
DAFTAR TABEL.. viii
BAB I PENDAHULUAN... 1
1 Defenisi umum tentang kristalografi dan mineralogi 1
2 Maksud dan tujuan. 1
3 Alat dan Bahan... 2
4 Waktu, lokasi dan pelaksanaan praktikum. 3
BAB II KRISTALOGRAFI.. 4
2.1. Dasar Teori... 4
2.2. Simbol Kristalografi 5
2.3. Geometri Kristal .. 5
2.4. Sistem Kristal .. 9
2.4.1. Sistem Kristal Isometrik 9
A. Ketentuan sistem Kristal Isometrik 9
B. Cara Menggambar Sistem Kristal Isometrik.. 9
Lampiran
2.4.2. Sistem Kristal Hexagonal... 12
A. Ketentuan sistem Kristal Hexagonal.. 12
B. Cara Menggambar Sistem Kristal Hexagonal 12
Lampiran
2.4.3. Sistem Kristal Tetragonal15
A. Ketentuan sistem Kristal Tetragonal15
B. Cara Menggambar Sistem Kristal Tetragonal..15
Lampiran
2.4.4. Sistem Kristal Orthorombik 18
A. Ketentuan sistem Kristal Orthorombik.18
B. Cara Menggambar Sistem Kristal Orthorombik ..18
Lampiran
2.4.5. Sistem Kristal Monoklin ..20
A. Ketentuan sistem Kristal Monoklin...20
B. Cara Menggambar Sistem Kristal Monoklin.20
Lampiran
2.4.6. Sistem Kristal Triklin22
A. Ketentuan sistem Kristal Triklin22
B. Cara Menggambar Sistem Kristal Triklin..22
Lampiran
2.4.7. Sistem Kristal Trigonal..24
A. Ketentuan sistem Kristal Trigonal.24

B. Cara Menggambar Sistem Kristal Trigonal.24


Lampiran
BAB III MINERALOGI FISIK..26
3.1. Pengertian Mineralogi dan Mineral..26
3.2. Proses Pembentukan Mineral...26
3.3. Mineral Utama Penyusun Kerak Bumi.28
3.4. Sifat Fisik dan Sifat Kimia Mineral..29
3.5. Lembar Tugas Deskripsi Mineral.51
BAB IV LAPANGAN...52
4.1. lokasi, waktu dan kesampaian daerah...52
4.2. mineral yang dijumpai dan keterdapatannya didalam batuan...52
4.3. lampiran deskripsi.53
BAB V PENUTUP55
5.1. Kesimpulan...55
5.2. Kritik dan Saran ...56
DAFTAR PUSTAKA........................................................................................57

DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1
sumbu dan sudut kristal. 6
Gambar 2.2
sistem isometris... 9
Gambar 2.3-2.10 langkah-langkah pembuatan sistem kristal Isometris..11
(anonim, 2014 Power Point)
Gambar 2.11
sistem Tetragonal....12
Gambar 2.12-2.20 langkah-langkah pembuatan sistem Tetragonal.14
(anonim, 2014 Power Point)
Gambar 2.21
sistem Kristal Hexagonal15
Gambar 2.22-2.34 langkah-langkah pembuatan sistem Hexagonal..17
(anonim, 2014 power point)
Gambar 2.35
sistem Trigonal18
Gambar 2.36-2.43 langkah-langkah pembuatan sistem kristal Trigonal..19
(anonim,2014 Power Point)
Gambar 2.44
sistem Orthorombik.20
Gambar 2.45-2.51 langkah-langkah pembuatan sistem Kristal Orthorombik...21
(anonim, 2014 Power Point)
Gambar 2.52
sistem Monoklin...22
Gambar 1.52-1.57 langkah-langkah pembuatan sistem kristal Monoklin..23
(anonim, 2014 Power Point)
Gambar 2.58
sistem Triklin24
Gambar 2.59-2.62 langkah-langkah pembuatan sistem kristal Triklin..25
(anonim, 2014 Power Point)
Gambar 3.1
sistem Magmatic..27
(anonim, 2014 Power Point)
Gambar 3.2
macam-macam kilap mineral31
(Buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)
Gambar 3.3
cerat...31
(buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)
Gambar 2.4
macam-macam bentuk mineral.33
(buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)
Gambar 3.5
Perawakan Kristal.35
(buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)
Gambar 2.6
macam-macam pecahan pada mineral..36
(buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)

DAFTAR TABEL
Tabel 1 macam-macam belahan pada kristal.33
(buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)
Tabel 2 skala kekerasan menurut Mosh.36
(buku panduan Praktikum Geologi Dasar IST AKPRIND)

Anda mungkin juga menyukai