Anda di halaman 1dari 2

ABSTRAK

Teknologi Wireless Local Area Network (WLAN) atau lebih sering dikenal dengan
Wireless Fidelity (Wi-Fi) merupakan perkembangan dari teknologi Local Area Network
(LAN) yang memberikan efisiensi dalam implementasi dan pengembangan jaringan
komputer. Hal ini dikarenakan WLAN dapat meningkatkan mobilitas pengguna, serta dapat
mengatasi keterbatasan dari teknologi jaringan komputer yang menggunakan media kabel.
Jaringan WLAN mempunyai standar yang digunakan diantaranya WLAN 802.11b, 802.11g,
802.11a, 802.11n, dan 802.11ac. Dari setiap standarisasi tersebut, mempunyai frekuensi dan
data rate yang berbeda-beda. Pada penelitian ini, dilakukan untuk mengetahui perbandingan
kerja pada WLAN 802.11a/b/g untuk mendukung layanan voice (VoIP) di Kampus STT
Telematika Telkom Purwokerto yang sudah menyediakan fasilitas Wi-Fi di seluruh gedung.
Untuk memanfaatkan bandwidth secara optimal, maka diperlukan optimasi pada jaringan WiFi yang ada dikampus STT Telematika Telkom Purwokerto. Dalam perancangan jaringan
menggunakan software simulator OPNET modeler. Pada simulasi yang dilakukan agar dapat
menampilkan performa jaringan berdasarkan parameter seperti delay, throughput, jitter,
packet loss.
Kata kunci : WLAN, Wi-Fi, LAN, voice (VoIP), OPNET Modeler, Delay, Throughput,
Jitter, Packet Loss.

ABSTRACT
Technology Wireless Local Area Network (WLAN) or more commonly known as Wireless
Fidelity (Wi-Fi) is the development of technology Local Area Network (LAN) that provide
efficiency in the implementation and development of computer networks. This is because the
WLAN can increase user mobility, and can overcome the limitations of the technology that
uses a computer network cable media. WLAN networks have used include WLAN standard
802.11b, 802.11g, 802.11a, 802.11n and 802.11ac. From each of these standardization, has a
frequency and data rate are different. In this study, conducted to determine the comparative
work on WLAN 802.11a/b/g to support voice services (VoIP) on the campus of STT Telkom
Telematics Purwokerto that already provide free Wi-Fi throughout the building. To utilize
bandwidth optimally, it requires optimization on Wi-Fi networks that exist campus
Telematics STT Telkom Purwokerto. In designing the network using a software simulator
OPNET modeler. In the simulations carried out in order to show the performance of the
network based on parameters such as delay, throughput, jitter, packet loss.
Keywords : WLAN , Wi - Fi , LAN , voice ( VoIP ) , OPNET Modeler , Delay , Throughput ,
Jitter , Packet Loss.

Anda mungkin juga menyukai