Anda di halaman 1dari 7

Satu sistim suspensi dirancang seperti pada

gambar (a) disebelah ini untuk mendukung suatu


kendaraan dengan massa m = 200 kg.
Pada
saat
kendaraan
ini melalui
jalan
bergelombang, maka respons sistim suspensi
tersebut tergambar pada diagram simpangan x(t)
vs waktu t seperti pada diagram (b) dibawah.
Waktu peredaman getaran yang terjadi pada sistim
suspensi ini adalah 2 detik, dan simpangannya
meluruh/mengecil menjadi seperempatnya dalam
setengah siklus ( x1,5 = x1 ).

Tentukan besarnya konstanta kekakuan dari setiap pegas dan konstanta redaman
yang digunakan dalam rancangan sistim suspensi ini. Hitung besarnya amplitudo
kecepatan awal dari respons sistim propulsi ini bila simpangannya adalah maksimum
sebesar 250 mm.

Anda mungkin juga menyukai