Anda di halaman 1dari 2

Perbedaan struktur penyusun sel hewan dan tumbuhan dapat dilihat pada

gambar dibawah ini:

Dimana dari gambar diatas dapat diperoleh hasil Hasil Perbedaan sebagai
berikut:

Sel Hewan

Sel Tumbuhan

mempunyai dinding sel


dari selulosa

tidak mempunyai dinding sel,


hanya selaput sel (membran
plasma)

mempunyai kloroplas
ukuran vakuola besar
batas sel tebal (dinding
sel)
bentuk tetap

tidak mempunyai kloroplas


ukuran vakuola kecil
batas sel tipis (membran
plasma)
bentuk tidak tetap

Adapun fungsi masing- masing organel dalam sel baik sel hewan
maupun sel tumbuhan, sebagai berikut :
Membran Plasma berfungsi mengatur transportasi zat antar sel.
Sitoplasma berfungsi melarutkan bermacam- macam zat organic.
Mitokondria berfungsi untuk proses pernafasan sel.
Lisosom berfungsi menghasilkan enzim untuk memecah molekul yg masuk
dalam sel.
Ribosom dan sebagian dari Retikulum Endoplasma berfungsi dalam sintesis
protein.

Badan Golgi berfungsi dalam pengeluaran zat dari sel.


Plastida berfungsi pada saat fotosintesis, terutama pada bagian kloroplas
yang mempunyai klorofil.
Sentrosom berfungsi dalam proses pembelahan sel yang akan membelah sel
menjadi 2 sentriol.
Vakuola berfungsi sebagai tempat terlarutnya macam- macam zat.
Kromosom berfungsi sebagai pembawa sifat suatu makhluk hidup.
Nukleoplasma berfungsi sebagai tempat terlarutnya macam- macam zat dan
kromosom

Anda mungkin juga menyukai