Anda di halaman 1dari 1

NAMA : YASHINTA WULANDARI

NPM : 01011511119
SEMESTER : III-A

MACAM-MACAM TINDAKAN HUKUM PEMERINTAH


1. I Z I N / Vergunning

Izin adalah ketetapan yang menguntungnkan, misalnya memberikan izin untuk


menjalankan perusahaan.
Ada dasarnya izin diberikan karena ada peraturan yang melarang.

2. L I S E N S I

Merupakan izin untuk menjalankan suatu perusahaan, misalnya Lisensi untuk impor
barang-barang atau Ekspor hasil bumi.

3. DISPENSASI
Dispensasi adalah suatu ketetapan yang menghapuskan akibat daya mengikatnya
suatu peraturan perundang-undangan.
Prajudi Atmosudirdjo mengatakan :
Dispensasi merupakan suatu pernyataan alat pemerintahan yang berwenang bahwa
kekuatan undang-undang tertentu tidak berlaku terhadap masalah/ kasus yang
diajukan oleh seseorang.
Van Der Pot mengatakan :
Dispensasi adalah keputusan alat pemerintah yang membebaskan suatu perbuatan
dari cengkraman dari suatu peraturan yang melarang perbuatan itu
Prins mengatakan :
Dispensasi adalah suatu perbuatan pemerintah yang meniadakan berlakunya suatu
peraturan perundang-undangan untuk suatu persoalan istimewa.
Tujuan pemberian dispensasi adalah agar seseorang dapat melakukan suatu
perbuatan hukum dengan menyimpang dari syarat-syarat untdan- undang yang
beralku.
Misalnya : pemberian izin bagi seorang wanita yang berumur 15 tahun untuk
menikah, meskipun peraturan menentukan syarat-syarat untuk wanita harus
berumur 16 tahu.
4. K O N S E S I

Merupakan suatu perjanjian bersyarat antara pemerintah dengan seorang/ swasta


untuk melakukan suatu tugas pemerintah.
Van de Pot mengatakan :
Konsesi adalah keputusan administrasi Negara yang mempertahankan suatu subyek
hukum swasta bersama pemerintah melakukan perbuatan penting bagi umum.
Prins mengatakan:
Konsesi adalah izin atas hal yang penting bagi umum, misalnya dalam bidang
pertambangan. Kerenenburg mengatakan : Konsesi berhubungan dengan hal
pemerintahan, memberi bantuan pada pekerjaan yang bagi umum dan bersifat
monopoli.

Anda mungkin juga menyukai