Anda di halaman 1dari 3

IBADAH (Ikhlas, Berbudaya, Amanah,

Disiplin, Akuntabel dan Humanis )


JENIS-JENIS PELAYANAN KESEHATAN
YANG TERSEDIA DI
PUSKESMAS
TANJUNGPINANG:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

PUSKESMAS
TANJUNGPINANG
VISI
Puskesmas Tanjungpinang Menjadi Pusat
Pelayanan Keluarga yang Sehat dan
Mandiri

MISI
1. Menjadikan Puskesmas Tanjungpinang
sebagai pusat pelayanan kesehatan
yang
bermutu,
berkualitas
dan
profesional
2. Meningkatkan kesadaran masyarakat
untuk hidup sehat melalui kegiatan
Promotif dan Preventif
3. Menjalin kerjasama dengan lintas
sektor dalam menanggulangi masalah
kesehatan dan penyehatan lingkungan

MOTTO

POLI UMUM
POLI GIGI
UGD
KIA-KB
IMUNISASI
KLINIK IMS
KLINIK BERSALIN
KONSULTASI GIZI
KONSULTASI
KESEHATAN
SANITASI

LINGKUNGAN/

SENIN S/D JUMAT


JAM 08.00 WIB S/D 16.00 WIB
SABTU
JAM 08.00 WIB S/D 11.00 WIB
SELASA DAN KAMIS JAM 08.00 WIB S/D 11.00
WIB

TANJUNGPINANG

1. PASIEN
JKN
(JAMINAN
KESEHATAN
NASIONAL): BPJS/KIS/JAMKESMAS/ASKES
2. PASIEN UMUM

PELAYANAN RUJUKAN
DAFTAR
RUMAH
SAKIT
RUJUKAN
PUSKESMAS TANJUNGPINANG:
1. RSUD KOTA TANJUNGPINANG
2. RSAL Dr MIDIYATO TANJUNGPINANG
3. RSUD
PROV.
KEPULAUAN
TANJUNGPINANG

JADWAL LOKET PENDAFTARAN


SENIN S/D JUMAT
JAM 08.00 WIB S/D 12.00 WIB
JAM 13.00 WIB S/D 15.00 WIB
SABTU
JAM 08.00 WIB S/D 11.00 WIB
SENIN S/D JUMAT

SENIN S/D JUMAT


JAM 08.00 WIB S/D 12.00 WIB
SABTU
JAM 08.00 WIB S/D 10.00 WIB

JADWAL IMUNISASI

1. LABORATORIUM
2. APOTIK

JADWAL POLI UMUJM

JADWAL POLI GIGI

JADWAL PELAYANAN UGD

UNIT PENUNJANG:

PUSKESMAS
MELAYANI:

JAM 08.00 WIB S/D 12.00 WIB


JAM 13.00 WIB S/D 15.00 WIB
SABTU
JAM 08.00 WIB S/D 11.00 WIB

JADWAL KIA-KB
SENIN S/D JUMAT
JAM 08.00 WIB S/D 15.00 WIB
SABTU
JAM 08.00 WIB S/D 11.00 WIB

JADWAL KONSULTASI GIZI


SENIN S/D JUMAT
JAM 08.00 WIB S/D 14.00 WIB

JADWAL KONSULTASI SANITASI


RIAU

SENIN S/D JUMAT


JAM 08.00 WIB S/D 13.00 WIB

JADWAL LABORATORIUM
SENIN S/D JUMAT
JAM 08.00 WIB S/D 13.00 WIB

JADWAL KLINIK IMS


SENIN S/D JUMAT
JAM 08.00 WIB S/D 13.00 WIB

JADWAL KLINIK BERSALIN


BUKA SETIAP HARI 24 JAM

3. Mematuhi ketentuan yang berlaku di


sarana pelayanan kesehatan.

HAK DAN KEWAJIBAN PASIEN


( UU NO.29 Tahun 2004 )
Hak Pasien
1. Memperoleh informasi tentang tata
tertib dan peraturan yang berlaku
disarana pelayanan kesehatan
2. Mendapatkan informasi tentang :
- Penyakit
- Tindakan medis yang akan dilakukan
- Resiko komplikasi yang mungkin
terjadi
- Upaya pencegahan
3. Meminta pendapat dokter atau dokter
gigi lain
4. Mendapatkan pelayanan sesuai dengan
kebutuhan medis
5. Memberikan persetujuan atau menolak
tindakan medis
6. Memperoleh isi rekam medis
7. Menyampaikan pengaduan

Kewajiban pasien
1. Memberi informasi yg lengkap dan jujur
tentang masalah kesehatannya.
2. Mematuhi nasihat dan petunjuk dokter
dan dokter gigi

HAK DAN KEWAJIBAN DOKTER /


DOKTER GIGI
(UU NO. 29 Tahun 2004 , UU
tentang PraktiK Kedokteran pasal
50 dan 51)
Hak Dokter atau Dokter Gigi
Dokter
atau
melaksanakan
mempunyai hak:

dokter
praktik

gigi
dalam
kedokteran

1. Memperoleh
perlindungan
hukum
sepanjang melaksanakan tugas sesuai
dengan standar profesi dengan standar
profesi
dan
standar
prosedur
operasional;
2. Memberikan pelayanan medis menurut
standar profesi dan standar prosedur
operasional;
3. Memperoleh informasi yang lengkap
dan jujur dari pasien atau keluarganya;
dan
4. Menerima imbalan jasa.

Kewajiban Dokter atau Dokter Gigi

Dokter
atau
dokter
melaksanakan
praktik
mempunyai kewajiban:

gigi
dalam
kedokteran

1. Memberikan pelayanan medis sesuai


dengan stanadr profesi dan standar
prosedur operasional serta kebutuhan
medis pasien;
2. Merujuk pasien kedokter atau kedokter
gigi lain yang mempunyai keahlian atau
kamampuan yang lebih baik, apabila
tidak
mampu
melakukan
suatu
pemeriksaan atau pengobatan;
3. Merahasiakan segala sesuatu yang
diketahuinya tentang pasien, bahkan
juga setelah pasien itu meninggal
dunia;
4. Melakukan pertolongan darurat atas
dasar perikemanusiaan, kecuali bila ia
yakin ada orang lain yang bertugas dan
mampu melakukannya; dan
5. Menambah ilmu pengetahuan dan
mengikuti
perkembangan
ilmu
kedokteran atau kedokteran gigi.
PROSEDUR PENDAFTARAN
PASIEN
DATANG

LOKET
PENDAFTARAN
PASIEN BARU

PASIEN LAMA

DIBUATKAN KARTU
BEROBAT
Mengisi Identitas
Pasien
Pasien
Menunjukkan
Identitas yang masih
berlaku
(KTP/Kartu
MENUNJUKKAN JAMINAN KESEHATAN
BILA
Identitas lainnya)
ADA

MENUNJUKKAN
KARTU BEROBAT

REGISTERASI PENDAFTARAN

PETUGAS MENYIAPKAN RM

PASIEN

REKAM MEDIS

PASIEN MENUNGGU GILIRAN


PELAYANAN DI RUANG TUNGGU
PASIEN
PELAYANAN DI POLI

Puskesmas Tanjungpinang
Alamat: Jln. Ir. H. Juanda No.1 Tanjungpinang
Prov. Kepulauan Riau
Telepon (0771) 21642
e-mail : pkmtanjungpinang@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai