Anda di halaman 1dari 13

PARENTS BOOKLET

A COMPLETE GUIDE OF OUR PROGRAM

@AIESEC_UGM

AIESEC UGM

@AIESECUGM

AIESEC UGM

Yang terhormat para orang tua.....


Melepas putera-puteri anda untuk ikut berpar sipasi pada
Global Ci zen Program Summer Season yang diselenggarakan
oleh AIESEC Universitas Gadjah Mada bukanlah hal yang mudah
karena ada banyak per mbangan yang harus dilakukan. Atas nama
AIESEC Universitas Gadjah Mada, kami telah menyiapkan booklet
ini untuk anda dengan harapan booklet ini dapat menjelaskan
kepada anda mengenai Global Ci zen Program serta menjawab
segala keraguan, kekhawa ran, dan pertanyaan anda.
Kami percaya bahwa dengan memberikan kesempatan bagi
para pemuda untuk keluar dari zona nyaman dapat membantu
mereka dalam mengembangkan kemampuan-kemampuan baru
dalam diri mereka serta menciptakan perspek f baru bagi para
pemuda dalam melihat dunia. Misi kami melalui program ini adalah
untuk membangun sikap toleransi dan kesadaran akan perbedaan
di seluruh dunia yang kemudian akan membentuk sebuah sikap
kepemimpinan bagi banyak pemuda di Indonesia, khususnya di
kota Yogyakarta.Melalui program kami ini, kami percaya bahwa
kedamaian di seluruh dunia pun akan tercapai.
Terima kasih untuk kepercayaan anda kepada kami untuk
memberikan kesempatan bagi putera-puteri anda untuk
mengembangkan diri menjadi pribadi yang lebih baik sesuai dengan
misi penyelenggaraan program kami.

Tentang AIESEC

AIESEC adalah organisasi


kepemudaan terbesar di
dunia yang telah hadir di
126 negara dan teritori.

AIESEC merupakan organisasi


yang
terbuka
dan
tidak
melakukan diskriminasi dalam
bentuk ras, warna kulit, jenis
kelamin, orientasi seksual,
agama, kenegaraan, etnis, dan
sosial.

Visi AIESEC adalah untuk


menciptakan kedamaian dan
pemenuhan
potensi
yang
dimiliki seluruh umat manusia.

Member kami tertarik pada isu


global, kepemimpinan, dan
manajemen.

AIESEC pertama kali didirikan


pada
penghujung
Perang
Dunia ke-2 pada tahun 1948
dengan
tujuan
untuk
meningkatkan
kesadaran
mengenai perbedaan budaya
di
seluruh
dunia
serta
mengembangkan kemampuan
kepemimpinan
bagi
para
generasi muda.
AIESEC merupakan organisasi
internasional,
tidak
dipengaruhi politik, mandiri,
dan bersifat non-for-prot yang
secara keseluruhan dijalankan
oleh mahasiswa dan fresh
graduates.

Program Kami
Global Talent : Program kerja magang secara
internasional selama 6 bulan 1 tahun, terbuka
untuk mahasiswa tingkat akhir maupun fresh
graduate.

Global
Ci zen:
Program
kerja
sukarela
(volunteering) selama 6-8 minggu di luar negeri.
Global Leader: Program membership AIESEC pada
taraf lokal.

Tentang Global Ci zen


Global Ci zen merupakan program yang
diselenggarakan oleh AIESEC dalam bentuk kerja
sukarela di luar negeri dengan durasi 6-8 minggu.
Program ini diselenggarakan dengan tujuan
untuk memberikan kesempatan bagi para peserta
dalam
mengembangkan
kemampuan
kepemimpinan mereka dengan memberikan
kesempatan bagi para pemuda untuk keluar dari
zona nyamannya. Negara-negara yang dapat
dipilih oleh peserta dalam melakukan social
project mayoritas merupakan negara-negara
berkembang di seluruh dunia.

Syarat Keikutsertaan
Mahasiswa ak f dari Universitas Gadjah Mada,
Universitas Islam Indonesia, Universitas Atma Jaya
Yogyakarta, Universitas Ahmad Dahlan, Ins tut Seni
Indonesia, Universitas Teknologi Yogyakarta, STMIK
AMIKOM, dan STIE YKPN.

Memiliki kemampuan untuk berkomunikasi dengan


baik menggunakan bahasa inggris.
Memiliki waktu selama 6 minggu pada bulan Juni
Juli, Agustus 2016.
Dapat beradaptasi dengan lingkungan baru dalam
waktu yang singkat.

Keuntungan Mengiku Program Kami


+Dapat meningkatkan kemampuan intrapersonal (hidup
mandiri, beradaptasi, dan self-management).
+Memberikan pengalaman baru salam skala internasional
yang dapat stand out pada Curriculum Vitae (CV).
+Dapat menemukan perspektif baru dalam melihat dunia.
+Mengembangkan kemampuan interpersonal (kemampuan
komunikasi, pemikiran secara global, dsb).
+Membangun relasi pertemanan dengan banyak orang baru
dalam skala internasional.

Kewajiban dan Akuntabilitas


AIESEC Universitas Gadjah Mada dan AIESEC Indonesia
berkewajiban untuk
- Melakukan kerjasama dengan AIESEC pada negara dan
kota yang dituju oleh peserta untuk memberikan
fasilitas berupa airport pick-up, host family, dan buddy.

- Melakukan kontak secara intensif dengan AIESEC


pada negara dan kota tempat para peserta melakukan
kerja sukarela (social project).

- Melakukan kontak secara intensif dengan peserta


selama kegiatan berlangsung.

Rincian Biaya
- Biaya Penda aran dan Registrasi:
o Applica on form: Rp 15.000,o Focus Group Discussion: Rp 70.000,o Interview: Rp 65.000,- Commitment Fee + Matching Fee:
> Untuk negara didalam SEA (South East Asia) :
Commitment Fee : Rp 500k + Matching Fee : 2.5 jt
> Untuk negara diluar SEA :
Commitment Fee : Rp 500k + Matching Fee : 3 jt
- Biaya Tiket Pesawat (Pergi Pulang), VISA, Paspor, Health
Insurance dan akomodasi selama kegiatan disesuaikan
dengan negara dan kota tujuan dan ditanggung secara
keseluruhan oleh peserta.

Fasilitas
- Se ap social project memberikan fasilitas yang berbeda-beda.
Ada beberapa social project di luar negeri yang memberikan
fasilitas berupa fasilitas makan serta transportasi secara gra s
sehingga dak diperlukan biaya transportasi dan makan
sehari-hari.

- AIESEC Universitas Gadjah Mada akan memberikan fasilitas


berupa Outgoing Prepara on Seminar sebelum
keberangkatan peserta dengan tujuan untuk mempersiapkan
peserta dengan kegiatan nya selama di luar negeri.

- Tempat nggal di luar negeri pada umumnya akan berupa


nggal bersama host family, namun dak menutup
kemungkinan adanya tempat nggal berupa asrama serta
kamar yang harus berbagi dengan orang lain (roommate).
Sarana berupa toilet dan dapur juga akan disediakan namun
ada kemungkinan untuk digunakan untuk banyak orang ( dak
pribadi).

- Kondisi tempat nggal peserta selama di negara dan kota


tujuan akan berbeda-beda sesuai dengan yang disediakan
namun dapat kami pas kan kondisi nya akan nyaman, layak,
namun dak mewah.

Pengalaman kami
Sejak berdirinya AIESEC Universitas Gadjah Mada pada
tahun 2011 hingga pada Summer Season 2015, sudah
ada lebih dari 125 orang tua yang mempercayakan
putera-puterinya dalam mengiku Global Ci zen
Program. Pada tahun 2014, kami telah sukses mencetak
38 pemimpin baru yang telah mengiku Global Ci zen
Program di negara-negara berikut: India, Romania,
Slovakia, Filipina, Thailand, Austria, Republik Ceko,
Hongaria, Korea Selatan, Rusia, Polandia, Kirgiztan,
Republik Rakyat Cina, Bulgaria, Turki, Mesir, dan
Srilanka.

Experience Exchange
Windy Oceany Azzarah
Law Faculty, 2014, UGM
Perjalanan saya di AIESEC di mulai dari cerita salah satu teman saya. Saya
tercengang ke ka membaca mengenai AIESEC serta mengenai tujuan dan esensi
yang ditawarkan dibalik program volunteer abroad nya. namun fokus pada
implementasi peran generasi muda terhadap masyarakat secara global. Saat itu,
pilihan saya jatuh pada social project dengan tema educa on di negara Kirgiztan.
Di Kirgiztan, saya ditugaskan untuk mengajar Bahasa Inggris dan Hak Asasi
Manusia kepada siswa-siswi se ngkat SMA selama 6 minggu. Pada awalnya saya
gugup dan khawa r dalam melakukan tugas saya. Saya khawa r para siswa yang
saya ajari dak menger apa yang saya bicarakan mengingat kemampuan bahasa
inggris mereka pun terbatas dan saya sama sekali dak dapat berbicara dalam
bahasa setempat. Akan tetapi, walaupun bahasa inggris mereka terbatas, mereka
tetap menerima saya dengan sangat baik. Mereka pun berusaha untuk
berkomunikasi dengan saya walaupun mereka seringkali menggunakan kamus
ke ka berkomunikasi dengan saya. Pada momen-momen tersebut saya sangat
bersyukur bahwa apa yang saya lakukan berar
Mengiku program volunteer abroad AIESEC dan memilih Kirgiztan
merupakan keputusan terbaik yang pernah saya buat seumur hidup. Saya sangat
sedih ke ka program ini berakhir dan saya harus pulang ke Indonesia. Pengalaman
yang saya miliki di Kirgiztan sangatlah berharga dan membuat saya dapat melihat
dunia dengan perspek f yang berbeda dan juga mengubah diri saya menjadi
pribadi yang jauh lebih baik dari diri saya sebelumnya.

@AIESEC_UGM

AIESEC UGM

@AIESECUGM

AIESEC UGM

Anda mungkin juga menyukai