Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN
1. Latar Belakang Permasalahan
Setelah memahami pengertian bimbingan dan konseling pada materi
sebelumnya, kami dalam makalah ini akan menguraikan berbagai hal yang
menjadi landasan pelayanan bimbingan dan konseling. Landasan tersebut meliputi
landasan filosofis, religius, psikologis, sosial budaya, pedagogis.
Paparan tentang landasan filosofis membahas tentang hakikat manusia.
Uraian landasan filosofis menyangkut empat dimensi kemanusiaan dan berbagai
pemikiran tentang evolusi perkembangan manusia, tinjauan psikologis tentang
manusia, serta hakikat tentang tujuan dan tugas kehidupan manusia. Landasan
religius masih berbicara tentang manusia, tetapi khusus dikaitkan pada aspekaspek keagamaan. Pemuliaan kemanusiaan manusia sebagai makhluk Tuhan
menjadi focus pembahasan.
Uraian tentang landasan psikologis mengemukakan berbagai hal pokok
yang amat besar pengaruhnya terhadap pelayanan bimbingan dan konseling, yaitu
tentang tingkah laku, motif dan motivasi, pembawaan dan lingkungan,
perkembangan dan tugas-tugas perkembangan, belajar dan penguatan dan
kepribadian. Sedangkan tentang landasan sosial budaya dibahas pengaruh sosial
budaya terhadap individu, hambatan-hambatan komunikasi dan penyesuaian diri
sebagai dampak perbedaan antar budaya serta pengaruh perbedaan antar budaya
itu terhadap layanan bimbingan dan konseling. Tentang landasan ilmiah dan
teknologis dibahas secara garis besar keilmuan bimbingan dan konseling, Peranan
ilmu-ilmu lain dan teknologi, serta peranan penelitian dalam pengembangan
bimbingan dan konseling.
Terakhir di bahas tentang peranan secara hakiki pendidikan terhadap
pelayanan
2

bimbingan

dan

konseling.

2. Rumusun Masalah
a. Landasan yang digunakan dalam bimbingan dan konseling?
- Landasan Filosofis
- Landasan religius
- Landasan Psikologis
- Landasan kjuhj
b. Bagaimanakah implikasi landasan-landasan tersebut dalam bimbingan dan
konseling?
3. Tujuan
Tujuan penulisan makalah ini adalah untuk memberikan pemahaman/
pengetahuan tentang landasan-landasan apa saja yang digunakan dalam
bimbingan dan konseling dan implikasinya terhadap penerapan BK itu sendiri.

Anda mungkin juga menyukai