Anda di halaman 1dari 3

KERJA PRAKTIK

PT. SEMEN PADANG


2016

KATA PENGANTAR

Puji syukur berkat karunia Allah SWT. penulis dapat menyelesaikan


laporan Kerja Praktek di pabrik Indarung IV PT. Semen Padang selama satu
setengah bulan yang dimulai tanggal 1 Agustus 2015 sampai 16 September 2016.
Laporan ini disusun dengan tujuan untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam menyelesaikan mata kuliah Kerja Praktek di Jurusan Teknik Elektro,
Universitas Andalas tahun 2016.
Dalam menyelesaikan laporan ini, penulis banyak mendapat bantuan dan
dorongan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu penulis mengucapkan terima kasih
kepada:
1. Kepada kedua orang tua dan seluruh keluarga tercinta yang selalu
mendoakan dan mendukung setiap langkah yang penulis tempuh dalam
pendidikan.
2. Bapak Ariadi Hazmi, Dr. Eng selaku Ketua Jurusan Teknik Elektro yang
telah memberi perizinan kerja praktek
3. Bapak Refdinal Nazir, P.hD selaku pembimbing saya yang telah memberi
masukkan dan membimbing saya dalam pembuatan laporan ini.
4. Pusat Pendidikan dan Pelatihan PT. Semen Padang yang telah menerima
penulis untuk melakukan Pengalaman Lapangan Industri.
5. Bapak Ade Kurniawan, S.T selaku Kepala Biro Pemeliharaan Listrik dan
Instrument Indarung IV PT. Semen Padang.

Reggi Aryunadi
1310951028

KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN PADANG
2016

6. Bapak Novan Andy Bachtiar, S.T selaku Kepala Bidang Pemeliharaan


Listrik dan Instrument Raw Mill & Kiln Coal Mill Indarung IV PT. Semen
Padang.
7. Bapak Safrizal selaku Kepala Urusan Pemeliharaan Listrik dan
Instrumentasi Kiln & Coal Mill.
8. Seluruh Personil Biro Pemeliharaan Listrik dan Instrument di Indarung IV
khususnya di Raw Mill, Kiln, Cement Mill, Shift, Automasi, CCP serta
karyawan-karyawan yang tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih
telah banyak membantu dan meluangkan waktunya untuk membimbing
dan berbagi ilmunya kepada penulis.
9. Seluruh personil di Kiln & Coal Mill PLI IV yaitu Pak Hendri, Uda Meidi,
Bang Rocki, Pak Amril, Pak Afrizal, Bang Akmal, Bang Ogi, Bang
Firdaus, Bang Willy, Bang Robi, Bang Fauzan, Bang Randi, Bang Sabri,
Bang David, Bang Momon, Pak Nop, Pak Samsul terimakasih untuk
semua ilmu, bantuan, serta begitu banyak pengalaman yang sudah di
berikan kepada penulis.
10. Rekan-rekan Kerja Praktek di Kiln & Coal Mill PLI IV PT. Semen Padang
(bang erik, bang satria, harun, rizki, ziqri, susan, popi, andre, nadia, akbar,
bang sawal, da riyan ) selamat berjuang dan semoga sukses.
11. Teman-teman kampus yang seperjuangan praktek di PT. Semen Padang
yaitu, Defa, Ziqri, Habril, Dwiga, Regit, Mita, Nurul, cukup banyak
pengalaman dan pelajaran yang kita dapatkan. Semoga ini dapat menjadi
pengalaman berharga yang tak terlupakan bagi kita.

Reggi Aryunadi
1310951028

ii

KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN PADANG
2016

12. Rekan-rekan LKEEs team (Da Randa, Da Rahmattullah, Da Nofendri, Da


Ando, Niko, Suci, Putri, Fahmi, Yogi, Axel, Rido, Tari)

yang telah

membantu dalam pembuatan laporan dan tanggung jawab di laboratorium


yang ditinggalkan selama kerja praktek ini
13. Temanteman jurusan Teknik Elektro Universitas Andalas angkatan 2013.
Semoga sukses di masa mendatang dan berguna bagi bangsa, negara dan
agama.
14. Atas bantuan dari semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan
laporan kerja praktek ini, maka saya mengucapkan terima kasih dan
semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis, pembaca maupun
instansi kedua belah pihak.

Penulis menyadari dalam penulisan laporan ini masih banyak kekurangan,


oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritikan yang membangun dari
pembaca demi kesempurnaan laporan ini. Semoga laporan ini bisa berguna bagi
pembaca dan bagi penulis sendiri.

Padang,

September 2016

Penulis

Reggi Aryunadi
1310951028

iii

Anda mungkin juga menyukai