Anda di halaman 1dari 4

unandDi era global seperti sekarang ini, akan semakin banyak perkembangan yang terjadi di negeri

ini. Mulai dari perdagangan bebas, semakin banyaknya berdiri perusahaan-perusahaan asing di
indonesia sehingga penggunaan bahasa internasonal seperti bahasa inggris sudah sangat tersebar
luas, tentunya untuk para calon entrepreneur dan pencari kerja sudah menjadi suatu keharusan
untuk bisa menguasai bahasa inggris agar bisa mengikuti perkembangan jaman di era globalisasi
ini.

Seperti kita ketahui bahwa Bahasa Inggris telah diakui sebagai bahasa internasional untuk
bisnis, olahraga, akademik, ilmu pengetahuan, teknologi, periklanan, dan diplomatik.
Sebagai mahasiswa Banyak sumber pembelajaran baik dari buku maupun media internet yang
menggunakan bahasa Inggris. Dengan menguasai bahasa Inggris, dapat menambah pengetahuan
dari berbagai sumber tersebut.
1.Bahasa Inggris adalah bahasa yang paling sering digunakan oleh penutur bahasa asing di seluruh
dunia. Ketika orang-orang dengan berbagai bahasa datang bersama-sama, pada umumnya mereka
menggunakan bahasa Inggris untuk saling berkomunikasi.
2.Menguasai bahasa Inggris dapat meningkatkan value Anda dan akan lebih di hargai pada dunia
kerja internasional.
4.Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional yang digunakan dalam berkomunikasi terutama
dalam dunia usaha, salah satu contohnya adalah komunikasi dalam bisnis. Oleh karena itu untuk
memasuki suatu usaha ataupun kegiatan perekonomian sangat dituntut untuk menguasai bahasa
Inggris, terutama bagi usaha yang mempunyai aktivitas berhubungan dengan perusahaanperusahaan di negara-negara lain.

English for Our Future


Sebagai mahasiswa bahasa Inggris merupakan salah satu aspek penting untuk
dimiliki. Selain merupakan bahasa Internasional yang akan menunjang komunikasi
dengan orang lain, saat ini banyak referensi penunjang perkuliahan yang
menggunakan bahasa Inggris sehingga mahasiswa perlu meningkatkan
kemampuan berbahasa Inggris. Disamping itu, sebagai mahasiswa kita juga perlu
mempersiapkan diri dengan kemampuan hardskill dan softskill yang bagus
termasuk didalamnya kemampuan bahasa inggris. Kemampuan bahasa inggris
merupakan salah satu modal bagi mahasiswa untuk bisa bersaing di masa depan
nanti.
As a student, the English language is one important aspect to have. Beside as an
international language that will support communication with other people, currently
many references that supporting the study use english language so students need
to improve their english. In addition, as students we also need to prepare our self

with the good hardskill and softskills including English language skill. English
language skill is one of the aspect for the students to compete in the future.
Bahasa inggris merupakan bahasa internasional yang berfungsi sebagai alat komunikasi bagi
orang-orang diseluruh dunia. Kemampuan berkomunikasi dengan bahasa Inggris dapat
digunakan dalam berbagai aspek kehidupan seperti dalam aspek ekonomi, sosial, budaya,
pendidikan, hukum, dan lainnya. Dari sekian banyak aspek kehidupan, aspek yang
memerlukan bahasa Inggris adalah aspek ekonomi, karena aspek ekonomi merupakan aspek
vital dalam perkembangan sebuah negara. Dengan kemampuan berbahasa Inggris yang baik
maka akan mempermudah pelaku ekonomi dalam melakukan kegiatan perekonomian.
English is an international language that function as a communication tool for people around
the world. The ability to communicate in English can be used in various aspects of life like in
the economic, social, cultural, educational,and more. From thats many aspects, aspect that
require english language is the economic aspect because its a vital aspect in the development
of a country. With good English language skills, it will will make easier for economic agents
doing economic activities.
Di era global seperti sekarang ini, akan semakin banyak perkembangan yang terjadi di negeri ini.
Mulai dari perdagangan bebas, semakin banyaknya berdiri perusahaan-perusahaan asing di
indonesia sehingga penggunaan bahasa internasonal seperti bahasa inggris sudah sangat tersebar
luas, tentunya untuk para calon entrepreneur dan pencari kerja sudah menjadi suatu keharusan
untuk bisa menguasai bahasa inggris agar bisa mengikuti perkembangan jaman di era globalisasi
ini. dengan menguasai bahasa inggris maka
In this globalization era, there will be more developments in this country like free trade and so many
established foreign firms in Indonesia, so the use of international language like English is increase
to use. For entrepreneurs and job seekers was necessary to improve the english language in order
to follow the development in this globalization era.
Menguasai bahasa Inggris dapat meningkatkan value dan akan lebih di hargai pada dunia kerja
internasional, apalagi dengan dibukanya pasar bebas Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA).
Pemberlakuan MEA ternyata tidak hanya terjadi pada aktifitas pertukaran barang saja namun juga
terjadi pada pertukaran tenaga jasa atau sumber daya manusia (SDM). Anggota negara ASEAN
yang terdiri dari Brunei Darussalam, Myanmar, Filipina, Singapura, Thailand, Vietnam, Malaysia,
Laos, Indonesia, dan Kamboja mesti siap menghadapi persaingan ini.
If we can use english fluently and clearly, it can increase our value and more appreciated in the
international world, especially with the opening of the free trade of the ASEAN Economic Community
or Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Enforcement of MEA were not only on the activity of the
exchange of goods, but also exchange of the labor services or human resources. Member countries
of ASEAN which consist of Brunei Darussalam, Myanmar, Philippines, Singapore, Thailand,
Vietnam, Malaysia, Laos, Indonesia, and Cambodia should be prepare in this competition.

Oleh karenanya, kualitas individu sangat menentukan dalam kompetisi MEA ini dimana keterampilan
sangatlah diperlukan pada setiap individu. Tanpa adanya persiapan untuk meningkatkan
keterampilan maka besar kemungkinan pemberlakuan MEA akan menjadi sebuah ancaman yang
tidak bisa terelakkan. Maka salah satu hal yang mesti dikuasai oleh individu adalah penguasaan
bahasa Inggris, yang biasanya dipakai oleh komunitas international dalam berinteraksi. Ada
beberapa alasan mengapa bahasa Inggris penting dikuasai oleh masyarakat dalam persaingan MEA
ini. Pertama, bahasa Inggris ini dipakai sebagai media untuk mencari ilmu. Dengan kemampuan
bahasa Inggris yang baik dan benar, maka dengan mudah seseorang dapat memahami dan
mendapatkan pengetahuan baru di bidang tertentu. Kedua, bahasa Inggris membantu mendapatkan
pekerjaan yang layak. Banyak perusahaan nasional dan internasional mensyaratkan kepada peserta
untuk mampu berkomunikasi dengan bahasa Inggris secara lancar dan memiliki nilai TOEFL yang
tinggi. Oleh karena itu diperlukan kemampuan bahasa inggris yang bagus untuk menghadapi
persaingan dalam MEA ini,
Therefore, the individual quality is decisive in MEA competition where skill is required in each
individual. Without any preparation to improve the skills then holding of MEA will be a threat that can
not we avoid. So one should we have as the individual is a mastery of the english language, which is
usually used by the international community to interact. There are several reasons why english is
important by the community of MEA. First, English is used as a media for seeking knowledge. An
excellent english language skills make someone can easily understand and get new knowledge in a
particular field. Second, english language help get a good job. Many national and international
companies require participants to be able to communicate in English fluently and have a high TOEFL
score. Therefore we need a good English language skills to competition in this MEA,
Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional yang digunakan dalam berkomunikasi terutama
dalam dunia usaha, salah satu contohnya adalah komunikasi dalam bisnis. Oleh karena itu untuk
memasuki suatu usaha ataupun kegiatan perekonomian sangat dituntut untuk menguasai bahasa
Inggris. Memasuki Masyarakat Ekonomi ASEAN di mana peluang berbisnis akan semakin terbuka
luas. Kini menjadi pengusaha bisnis juga tidak sukar karena munculnya bisnis online. Melalui bisnis
online, para pengusaha dapat menjual produknya semakin luas ke daerah-daerah lain bahkan ke
luar negeri. Tentunya hal ini tidak akan terjadi apabila para pelaku bisnis tidak mempunyai
kemampuan dalam berbahasa Inggris.
Dari beberapa penjelasan terbut dapat kita ketahui bahwa penting bagi kita sebagai mahasiswa
untuk mempersiapkan bahasa inggris sejak sekarang, apalagi sebagai mahasiswa ekonomi yang
dalam persaingan dunia kerja dan dunia bisnis nantinya kita dituntut untuk memiliki kemampuan
bahasa inggris yang bagus. Oleh karena itu, mari kita persiapkan bahasa inggris sejak dini untuk
masa depan yang lebih cerah!

Anda mungkin juga menyukai