Anda di halaman 1dari 3

PANDUAN PENDELEGASIAN

WEWENANG

RUMAH SAKIT FATIMA 2016

Jl.Jend. Sudirman No.27 Ketapang


Kalimantan Barat
BAB I
DEFENISI
Delegasi merupakan salah satu keterampilan manajemen yang paling
penting. Pendelegasian yang baik akan menghemat waktu,
mengembangkan anggota, mempersiapkan calon pemimpin di masa
depan, dan memotivasi tim secara keseluruhan. Pendelegasian yang
minim akan menyebabkan frustrasi, menurunkan motivasi dan
membingungkan keseluruhan tim, dan sulit untuk menjalankan tugas
serta mencapai target kelompok.
Menurut kamus besar Bahasa indonesia Pendelegasian wewenang
adalah penyerahan wewenang dari atasan kepada bawahan dalam
lingkungan tugas tertentu dengan kewajiban mempertanggungjawabkannya kepada yang telah memberikan tugas.
Mengingat pentingnya pendelegasian wewenang tersebut dan untuk
menselaraskan prosesnya maka Rumah Sakit Fatima menerbitkan
Panduan Pendelegasian Wewenang ini. Sehingga setiap unit-unit
pelayanan di RS Fatima memahami dan dapat menjalankan dengan
baik.

BAB II
RUANG LINGKUP

Anda mungkin juga menyukai