Anda di halaman 1dari 1

i

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan
ridho-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah yang berjudul Regenerasi
Kecebong. Makalah ini berisi tentang Regenerasi kecebong sebagai lanjutan dari
perkembangan Organogenesisnya.
Dalam penulisan makalah ini penulis banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak.
Oleh karena itu penulis mengucapakan terimakasih yang tak terhingga, kepada :
1. Ibu DR. Evi Suryawati, M.Pd selaku Dosen Pengasuh Mata Kuliah Perkembangan Hewan
2. Encik Rosiana, Zarmega Marza dan Weni andriani selaku Asisten Mata Kuliah
Perkembangan Hewan
3. Dan semua pihak yang telah ikut membantu.
Penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu penulis
mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan makalah ini.
Penulis berharap makalah ini dapat menjadi wacana yang bermanfaat bagi siapa saja yang
ingin memperdalam pengetahuannya tentang Regenerasi.

Pekanbaru, Mei 2015

Penulis

Anda mungkin juga menyukai