Anda di halaman 1dari 5

RESUME DI RUANG MAWAR

A. IDENTITAS KLIEN
Nama
: Tn. S
Umur
: 55 Tahun
Jenis Kelamin
: Laki-laki
Diagnosa medis : Apendisitis kronis
B. KELUHAN UTAMA
Klien mengatakan bahwa nyeri pada perut bagian kanan bawah saat buang
angin, dan klien juga merasakan nyeri pada perut bagian kanan bawah saat
ditekan. Klien mengatakan nyeri kurang lebih selama 6 bulan, dari hasil
pemeriksaan USG terdapat apendisitis kronis.
C. PEMERIKSAAN FISIK
1. Status kesehatan umum
Keadaan/ penampilan umum:
Kesadaran
: compos metris
GCS
: 4-5-6
BB sebelum sakit
: 50 kg
TB
: 157 cm
BB saat ini
: 46
Tanda Tanda vital
:
TD :100/60 mmHg
N
: 64 x menit

Suhu
RR

: 36,2 C
: 20 x /menit

2. Kepala
a. Bentuk kepala
: bulat
b. Ukuran
: normal cephalis
c. Kondisi
: simestris
d. Kulit
: tampak kering, saat diraba tidak ada
benjolan, tidak ada nyeri tekan
Rambut
a. Keadaan
b. Warna

: rambut lebat, bersih


: hitam

Mata
a. Inpeksi
reflek cahaya (+)

: sklera putih, konjungtiva tidak anemis,

b. Palpasi
benjolan

: tidak ada nyeri tekan dan tidak teraba

Hidung dan mulut


a. Inpeksi
bersih, mukosa lembab
b. Palpasi
3. Leher
a. Inpeksi
tiroid
b. Palpasi
benjolan

: hitung tampak bersih, simetris, mulut


: tidak ada benjolan, nyeri tekan (-)
: leher kotor, tidak ada pembesaran kelenjar
: tidak ada nyeri tekan maupun tidak terasa

4. Torax ( dada)
a. Inpeksisi
:Bentuk torak normal cest, pergerakan dada
simetris, tidak ada lesi, tidak ada benjolan, Pola nafas reguler
b. Palpasi
:Nyeri tekan (-). Benjolan (-)
c. Auskultasi
: tidak ada suara nafas tambahan
d. Perkusi
: Paru (sonor) ves +/+, Rhonci -/-, wheezing
-/-, Jantung (Redup), S1 S2 tunggal
5. Abdomen
a. Inpeksi
: flat, hiperemi (-)
b. Auskultasi
: BU (+) 12x/menit
c. Palpasi
: nyeri tekan mc burney (+), psoas sign (+)
d. Perkusi
: Timpani
6. Tulang belakang
Tidak ada benjolan pada tulang belakang
Tidak terliat jejas di bagian tulang belakang
7. Ekstrimitas
Motorik
Sensorik
Akral Hangat
Oedem

: 55555 55555
55555 55555
: +2 +2
+2 +2
:+ +
+ +
:- - -

D. PEMERIKSAAN PENUNJANG
Foto Rontgen

E. PENATALAKSANAAN

MASALAH KEPERAWATAN

Nyeri akut berhubungan

INTERVENSI

RASIONAL

1. Kaji skala nyeri klien

dengan agen injuri biologi


distensi jaringan intestinal
oleh inflamasi

1. Menentukan
penanganan

2. Jelaskan

pada

klien

tentang penyebab nyeri

secara tepat
2. Informasi yang tepat
dapat

3. Mengajarkan
untuk

menambah

tekhnik

relaksasi

pengetahuan klien
nafas 3. Nafas dalam dapat

dalam

4. Monitor

nyeri

tanda-tanda

vital
5. Beri posisi nyaman pada
klien
6. Pertahankan tirah baring

menghirup

oksigen

secara

adekuat

sehingga

otot-otot

menjadi

relaksasi

sehingga

dapat

mengurangi rasa nyeri


4. Mengetahui keadaan
umum klien
5. Memberikan

rasa

nyaman
6. Meningkatkan kualitas
tidur dan istirahat

Anda mungkin juga menyukai