Anda di halaman 1dari 1

Pada uji benedict untuk mengetahui adanya pereduksi pada larutan karbohidrat

digunakan 1ml larutan glukosa 004 M dan 3ml larutan benedict terbentuk warna
biru terung kemudian dipanaskan dalam air mendidih selama 10menit. Terjadi
perubahan warna, yakni menjadi merah pada menit ke-3 dan terdapat endapan
merah banyak. Dari percobaan ini dapat disimpulkan bahwa semakin besar
molaritas larutan maka membutuhkan waktu reaksi lebih cepat dan mengandung
lebih banyak kandungan gula pereduksi

Pada uji berfoed dengan larutan sampel sebanyak 5ml dan dilakukan pemanasan
guna mereaksikan larutan berfoed dengan sampel. Setelah 10 menit dalam air
mendidih, Pada sampel glukosa dan fruktosa terjadi endapan merah bata yang
menandakan sampel tersebut termasuk subgugus monosakarida. Sedangkan pada
sampel laktosa dan sukrosa tetap biru terang karena sampel tersebut termasuk
subgugus disakarida. Larutan berfoed dapat bereaksi dengan subgugus
monosakarida maka dari itu pada sampel glukosa dan fruktosa membentuk
endapan merah bata

Pada percobaan uji molisch digunakan sampel amilum.

Anda mungkin juga menyukai