Anda di halaman 1dari 2

KOMPUTER GENERASI PERTAMA

Electronic
Integrator and
(ENIAC) merupakan
komputer digital
digunakan untuk
Pgamroposal ENIAC
tahun 1942, dan mulai
1943 oleh Dr. John W.
Presper Eckert di
Electrical Engineering
Pennsylvania) dan
tahun 1946.

Numerical
Calculator
generasi pertama
elektronik yang
kebutuhan umum.
dirancang oada
dibuat pada tahun
Mauchly dan John
Moore School of
(University of
baru selesai pada

Ciri-ciri :
1. Sirkuit menggunakan vacum tube atau tabung hampa udara.
Tabung hampa udara sebagai penguat sinyal, merupakan
ciri khas komputer generasi pertama. Pada awalnya,
tabung hampa udara (vacum-tube) digunakan sebagai
komponen penguat sinyal. Bahan bakunya terdiri dari
kaca, sehingga banyak memiliki kelemahan, seperti:
mudah pecah, dan mudah menyalurkan panas. Panas ini
perlu dinetralisir oleh komponen lain yang berfungsi
sebagai pendingin

2. Memerlukan daya listrik yang sangat besar.


Ketika dioperasikan, ENIAC membutuhkan daya listrik sebesar 140 kilowatt
3. Banyak mengeluarkan panas sehingga butuh alat pendingin (AC) yang banyak
4. Prosesnya relatif lambat.
5. Ukurannya fisik sangat besar sehingga memerlukan ruangan/tempat yang luas
ENIAC berukuran sangat besar, untuk penempatannya membutuhkan ruang 500m2.
ENIAC menggunakan 18.000 tabung hampa udara, 75.000 relay dan saklar, 10.000 kapasitor,
dan 70.000 resistor. Memiliki berat lebih dari 30 ton, dan menempati ruangan sebesar 167 m2
.
6. Proses dan Kapasitas untuk menyimpan data kecil dan sangat terbatas sekali.
7. Program dibuat dalam bahasa mesin.
Bahasa Pemrograman Generasi Pertama adalah bahasa mesin atau level instruksi dan data
yang memerintahkan hardware komputer agar dapat bekerja dengan menggunakan kodekode biner (binary digit) terdiri dari angka 0 dan angka 1.
Disebut generasi pertama karena merupakan jenis yang paling awal dikembangkan tahun
1940-an dan awal 1950-an semua program harus dikodekan dalam bahasa mesin, sehingga
pemograman dalah bahasa mesin:
Akan menyita waktu dan kondusif untuk membuat kesalahan.

Berbeda untuk setiap jenis computer, sehingga tergantung pada computer dan tidak
setandar.
Semua program harus ada dalam bahasa mesin agar dapat dieksekusi, sehingga bahasa
lain yang ditulis programmer perlu diterjemahkan oleh computer ke bahasa mesin untuk
eksekusi.
Bahasa pemrograman generasi pertama berorientasi pada mesin. Program disusun dengan
menggunakan bahasa mesin. Tentu saja program generasi ini sangat sulit untuk dipahami
oleh orang awam dan sangat membosankan bagi pemrogram. Pemrogram harus benar-benar
menguasai operasi komputer secara teknis. Namun bahasa generasi ini memberikan eksekusi
program yang sangat cepat. Selain itu, bahasa mesin sangat bergantung pada mesin (machine
dependent), artinya, bahasa mesin antara satu mesin dengan mesin lainnya akan berbeda.
8. Orientasi utama pada aplikasi bisnis.
9. Menggunakan sistem luar magnetic tape dan magnetic disk.
Magnetik tape adalah model pertama dari secondary memory. Tape ini juga dipakai untuk
alat Input/Output dimana informasi dimasukkan ke CPU dari tape dan informasi diambil dari
CPU lalu disimpan pada tape lainnya. Magnetik Tape adalah alat penyimpanan data untuk
berkas besar, yang diakses dan diproses secara sequensial. Data disimpan dalam bintik kecil
yang bermagnet dan tidak tampak pada bahan plastic yang dilapisi besi Oksida/Ferroksida
pada satu sisi dari magnet tape.
Magnetic Disk adalah media yang digunakan pada peralatan penyimpan magnetik dilapisi
dengan logam oksida, oksida ini adalah material feromagnetik, yang berarti jika ini dibiarkan
pada bidang yang mengandung magnet secara permanen akan menjadi magnet.
Penggeraknya menggunakan motor untuk memutar media pada kecepatan tinggi, dan
pengaksesan informasi menggunakan alat kecil yang dinamakan head.
Contoh komputer generasi pertama :
- ENIAC (Electronic Numerical Integrator And Calculator)
terdiri dari 70.000 resistor , 5 juta titik soldier dan 18.000 tabung hampa udara serta
mengkonsumsi daya sebesar 160.000 Watt.Komputer jenis ini merupakan komputer
serbaguna yang dapat bekerja 1000 kali lebih cepat dibandingkan dengan komputer Mark I.
- EDVAC (Electronic Discrete Variable Automatic Computer) mengurangi penggunaan
tabung-tabung vakum, menggunakan sistem nomor binari dan konsep aturcara
tersimpan (stored program concept) serta proses penghitungannya lebih cepat dibandingkan
dengan ENIAC.

Anda mungkin juga menyukai