Anda di halaman 1dari 2

Fosil "Meganthropus Paleojavanicus" ditemukan oleh Von Koeningswald di Sangiran,

Lembah Bengawan Solo pd tahun 1936-1941.


Fosil ini berasal dr lapisan Pleistosen Bawah.

Nama Fosil
Tempat ditemukan

: Pithecanthropus Erectus.
: Desa Trinil di pinggir sungai Bengawan Solo di dekat
Ngawi, Propinsi Jawa Timur.

Nama Penemu

: Dr. Eugene Dubois

Tahun ditemukan

: 1890.

Nama Fosil
Tempat Ditemukan
Nama Penemu
Tahun ditemukan

: Pithecanthropus Mojokertensis.
: Daerah Perning, Mojokerto, Jawa Timur.
: Duyfjes dan Von Koenigswald
: 1936.

Nama Fosil

: Homo Soloensis.

Tempat Ditemukan

: Daerah Ngandong, Blora, Propinsi Jawa Tengah.

Nama Penemu

: Ter Haar, Oppenoorth, Von Koenigswald.

Tahun Ditemukan

: Antara tahun 1931 1933.

Nama Fosil

: Homo Wajakensis.

Tempat Ditemukan : Daerah Wajak, Tulungagung, Propinsi Jawa Timur.


Nama Penemu

: B.D. van Rietschoten.

Tahun Ditemukan

: 1889.

Pithecantrophus Soloensis

Ditemukan di Ngandong Bengawan SoloTahun 1939


Penemu : G.H.R. Von Koeningswald
Weidenreich
Homo floresiensis,

Ditemukan
Oleh
pada tahun

: saat penggalian di Liang Bua, Flores


: tim arkeologi gabungan dari Puslitbang Arkeologi Nasional,
Indonesia dan University of
New England, Australia
: 2003.

Anda mungkin juga menyukai