Anda di halaman 1dari 4

URAIAN JABATAN

Job Description
Kode Jabatan

Nama Pemangku Jabatan

Job Code

Nama Jabatan

: Asisten QHSSE

Disusun oleh

Position Title

Atasan Langsung

: Pengawas QHSSE

Diperiksa oleh

Division

Departemen

: Operation & Marketing


: Trasportation &
Distribution
: Area Manager

Disetujui oleh

:
:

Approved by

Jumlah Halaman

No. of Pages

: -

Tanggal Revisi Akhir

Section/Unit

Lokasi

Disetujui oleh
Approved by

Department

Seksi/Unit

Reviewed by

Directorate

Divisi

Arrange by

Direct Superior

Direktorat

Job Holder

Date of Last Revision

: Kantor Perwakilan

Tanggal Berlaku

Location

Date of Establishment

A. Tujuan Jabatan
Job Purpose

Melaksanakan prosedur QHSSE di unit kerja sesuai dengan prosedur yang berlaku sekaligus
membuat laporan pelaksanaannya agar target zero accident dapat dicapai sesuai dengan sasaran
kerja yang telah ditetapkan di unit kerja.
B.

Dimensi
Dimensions

Finansial:
- Anggaran Biaya:
- Anggaran Operasional
- Anggaran Personnel Cost
a. Karyawan Direct
b. Karyawan Outsourcing
- Kewenangan Pengeluaran
- Kas Kecil
- Nilai Aset
- Nilai Proyek / Kapasitas Produksi
- Target Pendapatan
Non Finansial:
- Jumlah Bawahan:
a. Langsung (Direct)
b. Tidak Langsung (Indirect)
- Alat Kerja / Sistem Informasi
- Luasan Area
- Jumlah Vendor / Customer

:
:
:
:
:
:
:
:

:
:
:
:
:

1 of 4

C.

Ruang Lingkup Pekerjaan


Nature and Scopes

1.

Melaksanakan prosedur K3 di unit kerja dengan cara memeriksa kesesuaian proses


kerja dengan prosesur standar yang telah ditetapkan agar target kerja dipenuhi sesuai
dengan sasaran yang telah ditetapkan.
Bahan Kerja :
1.a. SOP QHSSE
Hasil Kerja :
1.a. Laporan QHSSE

3.

Melakukan pengecekan alat-alat keselamatan dan perlindungan kerja secara teratur


dengan cara melakukan pengecekan fisik secara teliti dan mengupdate cek list yang
tertera pada setiap alat sesuai dengan prosesur standar yang telah ditetapkan agar
seluruh alat keselamatan dan perlindungan kerja dalam keadaan prima.
Bahan Kerja :
3.a. SOP QHSSE
Hasil Kerja :
3.a. Alat-alat keselamatan dan perlindungan kerja dalam keadaan prima

4.

Mengajukan permintaan service, maintenance dan penggantian alat keselamatan kerja


bila dibutuhkan dengan cara mengikuti prosedur permintaan yang telah ditetapkan agar
unit kerja dapat senantiasa memenuhi standar K3 yang telah ditetapkan.
Bahan Kerja :
4.a. SOP QHSSE
Hasil Kerja :
4.a. Alat-alat keselamatan dan perlindungan kerja dalam keadaan prima

5.

Memeriksa dan melaksanakan pengisian ulang APAR pada mobil tangki secara reguler
dengan cara mengikuti prosesur standar yang telah ditetapkan agar target keselamatan
kerja dapat dipenuhi sesuai dengan sasaran kerja yang telah ditetapkan.
Bahan Kerja :
5.a. SOP APAR
Hasil Kerja :
5.a. APAR layak guna

D. Tantangan Jabatan
Job Challenges

1. Memastikan prosedur K3 dijalankan di unit kerja sesuai dengan standar yang telah
ditetapkan.
2. Dicapainya zero accident.

2 of 4

E.

Kondisi Lingkungan Pekerjaan (Intensif Medium Rendah)


Job Environment

1.
2.
3.
4.
5.
6.

Kondisi ruang kerja


Tingkat perjalanan luar kantor
Paparan suhu (panas/dingin)
Paparan Kimia
Paparan partikel (aroma/debu/gas)
Tingkat kebisingan/getaran

:
:
:
:
:
:

Intensif
Rendah
Mediun
Intensif
Intensif
Medium

F.

Tanggung Jawab Utama & Indikator Kinerja Utama


Key Result Areas (KRA) & Performance Indicators (PI)

1.
2.
3.

Key Result Areas (KRA)


Melaksanakan nilai-nilai Etika Perilaku sesuai
dengan nilai-nilai perusahaan

Melaksanakan pekerjaan sesuai dengan rencana kerja yang telah ditetapkan


Melaksanakan dan mengelola kebijakan dan
program HSE di fungsi kerjanya untuk
memastikan agar seluruh aktivitas yang ada di
bawahnya sesuai dengan kaidah dan ketentuan
standar & prosedur HSE EPN, standar OHSAS
18001 dan standar ISO 9001

Performance Indicators (PI)


Gap kompetensi perilaku yang terkait
dengan nilai etika yang dipersyaratkan
Tingkat pelanggaran
Persentase pencapaian target kerja
Persentase kecelakaan kerja

G. Wewenang
Authorities

1.
2.
3.

Melakukan komunikasi dengan pihak pelanggan pada level tertentu.


Mengajukan permintaan alat dan material.
Mendapatkan akses data sesuai dengan kebutuhan pekerjaannya.

H. Kewenangan Bidang SDM (Untuk posisi Unit Head ke atas)


HR Authority
Tidak Terlibat

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

I.

Proses penerimaan karyawan


Perencanaan pelatihan dan pengembangan bawahan
Penilaian hasil kerja dan kinerja bawahan
Pengaturan beban kerja dan pembagian tugas unit kerja
Proses promosi, mutasi dan penugasan kerja dan demosi
Menyelesaikan keluh kesah (grievance) karyawan
Pengaturan cuti, izin meninggalkan pekerjaan

Rekomendasi

Memutuskan

x
x
x
x
x
x
x

Hubungan Kerja
Work Relation

Internal
No.
Unit Kerja
1.
Operasi

Nama Jabatan
Pengawas Utama

Frekuensi
Harian

Tujuan
Koordinasi
pengujian kualitas
dan kuantitas
produk
3 of 4

2.

Umum

Eksternal
No.
Instansi
1.
Pertamina

2.

J.

Dispatcher

Harian

Koordinasi
pengujian kualitas
dan kuantitas
produk

Nama Jabatan
Staf Quality Quantity

Frekuensi
Harian

Staf Segel

Harian

Tujuan
Koordinasi
pengujian kualitan
dan kuantitas
produk
Koordinasi
pengujian kualitan
dan kuantitas
produk

Persyaratan Jabatan
Job Requirements

Pendidikan Minimum:
D3 dan sederajat untuk semua jurusan
Pengalaman Minimum:
2 tahun pengalaman di unit distribusi
Persyaratan Khusus:
Sertifikasi Wajib :
K. Profil Kompetensi
Competency Profile

L.

Pelatihan
Training

QHSE
Product Knowledge
Arus minyak korporat

M. Letak Dalam Organisasi (Bagan Organisasi)


Organization Chart

Disetujui oleh:
(Atasan Langsung)

Nama
Jabatan
Tanggal

:
:
:

Disetujui oleh:
(Atasan dari Atasan Langsung)

Nama
Jabatan
Tanggal

:
:
:

Diperiksa oleh:
(Human Resources Division)

Nama
Jabatan
Tanggal

:
:
:

4 of 4

Anda mungkin juga menyukai