Anda di halaman 1dari 2

MEMELIHARA KEBERSIHAN MULUT

No. Dokumen
RSUD
KAB. JOMBANG

09/YANMED.KSK.KU/PP

Tanggal Terbit

No.Revisi
01
0000

Halaman
1/2

Ditetapkan
Direktur RSUD Kab. Jombang,

SPO
01 September 2014
dr. PUDJI UMBARAN, M.KP
Pengertian

Tujuan

Kebijakan
Prosedur

Memelihara kebersihan mulut adalah melaksanakan kebersihan romgga


mulut, gigi dan lidah untuk mempertahankan agar mulut tetap bersih dan
sehat.
1. Supaya mulut dan gigi tetap bersih/tidak berbau
2. Mencegah infeksi pada mulut, kerusakan gigi, bibir dan lidah pecahpecah/ stomatitis.
3. Memberikan perasaan senang dan segar pada pasien.
4. Mendidik pasien dalam kebersihan perorangan.
Sesuai dengan Keputusan Direktur RSUD Kabupaten Jombang Nomor :
188.4/45/415.44/2014 tentang Kebijakan Pelayanan Pasien
1. MENYIKAT GIGI
1.1 Sebelum melakukan tindakan petugas mencocokkan identitas dengan
gelang pasien.
1.2 Handuk diletakkan dibawah dagu/pipi
1.3 Pasien diberi penjelasan dan dimiringkan
1.4 Pasien dianjurkan untuk berkumur
1.5 Siakt gigi diberi odol kemudian pasien dianjurkan menyikat gigi
sendiri, dilanjutkan dengan berkumur-kumur sampai kemudian bibir
dansekitarnya dikeringkan.
1.6 Pada pasien yang tidak dapat melakukan, dibantu oleh perawat.
1.7 Merapikan pasien dan alat-alat seperti semula.
2. MEMBERSIHKAN MULUT
2.1 Handuk diletakkan dibawah dagu dan pipi
2.2 Ujung pincet dibungkus dengan kasa dan dibasahi dengan air
matang/NACL/air garam
2.3 Mulut dibuka denag tong spatale (bila pasien tidak sadar)
2.4 Rongga mulut dibersihkan mulai dari dinding, gusi, gig, lidah dan
terakhir bibir.
2.5 Kian kasaa yang sudah kotor diletakkan pada bengkok.

MEMELIHARA KEBERSIHAN MULUT

No. Dokumen
RSUD
KAB. JOMBANG
Prosedur

Unit Terkait

09/YANMED.KSK.KU/PP

T D.2 5

No.Revisi
01

Halaman
2/2

0000
2.6 Diulangi sampai bersih
2.7 Selanjutnya dioksi denga borax glyserin / lips gloss
2.8 Bila ada stomatitis dioksi dengan gentian videl atau sesuai intruksi
dokter
2.9 Pasien dan Alat-alat dirapikan kembali
3. MEMELIHARA GIGI PALSU
3.1 Pasien dianjurkan membuka giginya, kemudian dimasukkan ke
dalam mangkok yang berisi air, Berikan pasien air bersih untuk
kumur.
3.2 Gigi palsu dicuci dibawah air mengalir dengan menyikat gigi sampai
bersih dan kemudian di masukkan ke dalam mangkok/gelas yang
berisi air bersih.
3.3 Berikan pasien untuk dipasang kembali
3.4 Pasien dan alat-alat dirapikan kembali.

Semua Unit Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai