Anda di halaman 1dari 1

REM BLONG, TRUK HAJAR 5 MOBIL

PENULIS : contributor pasuruan, moh. Anas


Dibaca : 2335 kali
Senin,30 juli 2012| 21:33 PM

Kecelakaan beruntun terjadi di jalan raya purwodadi , kabupaten pasuruan,


jawa timur senin (30/07/2012). Sebuah truck gandeng dengan muatan tebu
menggalaami rem blong hingga menabrak 5 kendaraan yang ada didepanya.
Meski menimbulkan korban jiwa, akibat kecelakan itu membuat jalan raya
purwodadi yang menghubungkan Surabaya-malang macet sepanjang 10 kilometer.
Menurut sejumlah saksi, kecelakaan itu bermula saat truck gandeng bermuatan
tebu DR 8348 AB meluncur darri arah malang menuju Surabaya namun tiba-tiba
sopir truck, sunaji tidak dapat menggendalikan lajutruck hingga menabrak bus yang
sedang melaju didepannya.
Tidak hanya bus, sebuah truck engkel juga yang melintas juga terkena sebetan
bodi truck hingga terpental ke jalur berlawanan. Truck gendeng akhirna terguling,
sementara truck engkel oleng menimpa sebuah mobil Honda jazz dan avanza yang
tengah parker di tengah jalan.
Saya sempat melihat, kenek truck memang sempat turun jalan dan lari untuk
mengganjal truck. Tapi langsung nabrak, ujar eko nurwanto, kenek bus.
Sedangkan dari keterangan kepolisian setempat, dugaan dari penyebab
kecalakan itu memang truck menggalami rem blong. Namun beruntung insiden
tersebut tidak memakan korban jiwa, dua orang yakni sopir truck dan pengguna
jalan lainya menggalami patah tulang.
Sedangkan arah lalulintas Surabaya-malang maupun arah sebaliknya lumpuh
total sepanjang 10 kilometer. Sebab, bodi truck gandeng masih melintang serta
tumpukan tebumasih berserakan di tenggah jalan.
Kita upayakan agar bangkai secepatnya di evakuasi serta tumpukan tebu segera
dipinggirkan agar semua alur jalan lalu lintas lancar,tegas ajun komisari polisi
(AKP) I Nengah darsana,kapolsek purwodadi.

Anda mungkin juga menyukai