Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
KOP
Pasien diminta untuk menepati jadwal dan waktu tindakan hemodialisis yang telah ditentukan
2. Apabila pasien sudah dijadwalkan hemodialiasis 1 minggu 2x tetapi pasien hanya datang 1
minggu 1x maka kami berhak menentukan jadwal pasien tersebut menjadi 1 minggu 1x dengan
risiko menjadi tanggung jawab pasien
3. Pasien tidak dibenarkan untuk memberikan tips atas pelayanan yang diberikan
4. Pasien dan keluarga tidak dibenarkan untuk melakukan transaksi keuangan terkait pelayanan
yang diberikan selain kepada petugas administrasi/ pendaftaran/ kasir
5. Pasien dan keluarga tidak dibenarkan melakukan transaksi keuangan diluar yang terkait dengan
tindakan hemodialisis kepada seluruh karyawan.
6. Pasien dan pendamping diminta untuk menjaga barang-barang pribadi dengan baik. Klinik
Hemodialisa Sejahtera tidak bertanggung jawab apabila terdapat kehilangan atas barang-barang
tersebut
7. Pendamping pasien hanya dibolehkan satu orang selama dilakukan tindakan hemodialisis
8. Tidak diperkenankan merokok di lingkungan Klinik Hemodialisa Sejahtera
9. Pasien dan keluarga diminta untuk turut menjaga kebersihan kerapian dan keindahan Klinik
Hemodialisa Sejahtera
10. Pasien diminta berkoordinasi dengan dokter pelaksana/perawat pelaksana harian untuk setiap
permohonan perubahan jadwal tindakan baik sementara maupun permanen selambat-lambatnya 3
hari sebelum jadwal tindakan berikutnya
11. Pasien diminta untuk memberitahukan kepada pihak manajemen perihal perubahan alamat dan
nomor telepon yang dapat dihubungi
PERNYATAAN
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama
: ....
Tempat / tanggal lahir
: ....
Alamat
:
Hubungan dengan pasien
: diri saya sendiri / suami/ isteri/ anak/ ibu/ ayah/ lainnya
(sebutkan : .
Atas nama pasien :
Nama
: ....
No. Rekam Medis
: ....
Tempat / tanggal lahir
:.....
Alamat
: ....
Bersama ini saya menyatakan bahwa:
a. Saya telah membaca dan paham serta menyetujui seluruh persyaratan dan tata tertib yang
berlaku di atas
b. Semua informasi yang saya berikan di atas adalah benar adanya
c. Saya sepakat apabila saya dengan alasan apapun menyembunyikan atau memberikan
informasi yang palsu maka Klinik Hemodialisa Sejahtera berhak untuk menghentikan
pelayanan tindakan hemodialisis terhadap saya
Pernyataan dibuat dengan penuh kesadaran dan tanpa adanya paksaan.
. , .................................... 20 ..
Yang Menyatakan,
(.................................................)
Mengetahui,
( Dr . )
Petugas Administrasi,
(..................................................)