Anda di halaman 1dari 2

Time Line atau Jadwal Kegiatan Survey Lokasi Penjualan Nasi Goreng

No.

Kegiatan

Penyerahan
pembuatan
time line
survey lokasi
Penjelasan
mengenai time
line dan
penentuan
tempat survey
lokasi
Penentuan
pengambilan
data lokasi
survey dan
anggaran
kegiatan
Survey Lokasi
Pengumpulan
data dan
penjelasan
Evaluasi
Pengurusan
dan perizinan
sewa lokasi
Evaluasi
Penentuan
Anggaran
penyewaan
lokasi
keseluruhan
Koordinasi
dengan PJ
yang lain

4
5
6
7
8
9

10

2016
2017
Desember
Januari
Februari
Maret
April
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Catatan :
1.

Menyerahkan pembuatan time line pada tanggal 03 Desember 2016.

2.

Menjelaskan mengenai kegiatan time line secara singkat dan jelas dan
menentukan tempat survey lokasi dengan PJ yang lain sebagai sumber
informasi.

3.

Menentukan pengambilan data lokasi seperti :

Keadaan pagi, siang, dan sore , sepi atau ramai

Umumnya yang dijual di sekitar lokasi

Lingkungan mahasiswa atau masyarakat umum, dan lain - lain

Menentukan anggaran kegiatan survey lokasi meliputi :

4.

Makan

Minum

BBM

Dan anggaran tidak terduga

Mensurvey lokasi kegiatan meliputi :

Rencana dilakukan selama 5 minggu

Setiap minggunya direncanakan mendapat 2 lokasi

Menentukan hari untuk survey di putuskan sesuai kesepakatan dari PJ


dan anggota

Untuk masalah survey lokasi disarankan untuk mencari waktu pada


hari kerja yang memang waktu utama pengambilan data secara tepat

5.

Mengumpulkan data hasil survey lokasi dan menjelaskannya dilakukan


pada minggu ke - 3 dan ke - 5 untuk mendapatkan tempat yang disepakati.

6.

Evaluasi

survey

lokasi

dilakukan

dihadapan

PJ

yang

lain

guna

mendapatkan kesepakatan dan dukungan.


7.

Mengurus segala administrasi dan prosedur penyewaan sewa lokasi.


Dilakukan selama 4 minggu. Menentukan hari untuk survey di putuskan
sesuai kesepakatan dari PJ dan anggota.

8.

Evaluasi administrasi dan prosedur penyewaan sewa lokasi dihadapan PJ


yang lain agar mengetahui dan dapat ikut mengawasi.

9.

Penentuan anggaran untuk penyewaan lokasi di buat sesuai dengan hasil


survey lokasi yang disepakati oleh PJ yang lain dan sponsor.

10. Koordinasi dengan PJ lain dilaksanakan setiap minggu pada hari sabtu jam
10.30 WIB DIY.

Anda mungkin juga menyukai