Anda di halaman 1dari 1

Muhammad Fadel Wijaya

1401253
T. Perminyakan Regular C 2014

Tugas Individu

Boron adalah unsur alami yang bersifat diamagnetik. Di alam banyak ditemukan
dikombinasikan dengan oksigen dan unsur lainnya, unsur-unsur pembentuk yang berbeda
senyawa yang disebut borat . Borat didistribusikan secara luas di alam, terdapat di lautan, batuan
sedimen , batubara, serpih dan beberapa tanah.
Anomali magnetik pada dasarnya merupakan kelainan atau perbedaan yang mencolok
dari data magnetik pada suatu area yang sifat magnetnya telah di teliti. Anomali dapat terjadi
pada bahan yang kecil hingga pada sebuah survei magnetik suatu wilayah . Kelainan sifat
magnetik tersebut bukan berarti bersifat negatif,tetapi lebih di arahkan pada penonjolan sifat
magnetik relatif terhadap yang lain.

1. Mengapa boron berada diluar zona anomali magnetik dan sulit untuk diinterpretasi ?
Boron tidak bisa diinterpretasi dengan jelas pada anomali magnetik dikarenakan
unsur Boron sendiri yang bersifat diamagnetik dimana batuan diamagnetik
mempunyai harga suseptibilitas k negatif, sehingga intensitas imbasan dalam batuan
atau mineral tersebut mengarah berlawanan dengan gaya medan magnet.

Anda mungkin juga menyukai