Anda di halaman 1dari 8

1.

Fungsi rele
Untuk mengamankan system tenaga listrik dari gangguan.
Sensitifitas
Kecepatan rele untuk memberikan respon bila merasakan adanya gangguan.
Selektifitas
Kemampuan rele untuk menentukan pada titik mana terjadi gangguan
2.
Relay arus lebih adalah relay yang bekerja terhadap arus lebih, ia akan bekerja bila arus
yang mengalir melebihi nilai settingnya.
Prinsip Kerja Pada dasarnya relay arus lebih adalah suatu alat yang mendeteksi besaran
arus yang melalui suatu jaringan dengan bantuan trafo arus. Harga atau besaran yang boleh
melewatinya disebut dengan setting. Relay arus lebih waktu terbalik Relay ini akan bekerja
dengan waktu tunda yang tergantung dari besarnya arus secara terbalik (inverse time), makin
besar arus makin kecil waktu tundanya.
Karakteristik ini bermacam-macam dan setiap pabrik dapat membuat karakteristik yang
berbeda-beda, karakteristik waktunya dibedakan dalam tiga kelompok :
Standar invers
Very inverse
Extreemely inverse
3. Kepekaan operasi (sensitifitas)
Kecepatan rele untuk memberikan respon bila merasakan adanya gangguan.
Keandalan operasi (reliabilitas)
a. Keandalan rele artinya sebagai kemampuan rele yang dapat bekerja dengan
baik dalam mengatasi gangguan dan kemampuan rele dalam mengatasi
gangguan dan kemampuan rele dalam menghindari operasi yang tidak
diperlukan.
b. Keandalan rele dapat dihitung dengan perbandingan jumlah gangguan yang
terjadi . keandalan rele yang baik adalah 90% keatas.
4. Pengaman terhadapa tegangan lebih karena surja petir adalah untuk mengamankan sistem
jaringan dari tegangan lebih karena Surja Switching dan Surja petir.
a) Ground Line (Kawat Tanah)
Berfungsi melindungi kawat penghantar jaringan dari tegangan lebih akibat Petir.
b) Lightning Arrester
Berfungsi melindungi peralatan/transformator dari tegangan lebih akibat petir.
c) Over Voltage Relay
Berfungsi mengamankan sistem jaringan maupun peralatan dari tegangan lebih
pada sistem.
5. apa fungsi relay dengan waktu kerja time delay , sedangkan gangguan harus segera di
amankan.

Fungsinya adalah untuk mengamankan gangguan yang terjadi dalam suatu sistem
berdasarkan waktu penundaan atau time delay dan dengan waktu operasinya tidak
bergantung pasa besar atau kecilnya arus gangguan - gangguan yang akan di amankan oleh
relay adalah gangguan yang letaknya paling dekat dari relay tersebut, dan elemen time delay
yang nantinya menentukan pemisahnya.
6.

7. Pick Up:
Keadaan dimn suatu rele bkrja untuk merubah keadaan kontaknya (membuka atau menutup)
Drop out arus:
Keadaan dimana suatu rele arus yang akan membuka kontak n.o yang sedang bekerja
Fungsi nya:
Sebagai rele pengaman yang berada dalam keadaan trbuka dengn konta n.o dan yg brda dlm
keadaan trtutup fengn kontak n.c
8. elemen dasar rele pengaman:
elemen sensor : suatu alat yang beraksi bila terjadi perubahan arus pada rangkaian yang di
amankan

elemen pembanding : suatu alat yang bekerja membandingkan besar arus pada rele dengan
arus dari luar
elemen kontrol : suatu alat yang bekerjanya memutuskan aliran yang di amankan baik secara
langsung maupun tidak langsung
9. Faktor faktor yang mempengaruhi dalam perencanaan dan kontruksi relay :
a) Karakteristik rele bekerja atas dasar tanggapan thdp jenis gangguan
b) Daerah penyetelan variabel setting rele
c) Spesifikasi rele sesuai dengan negara pemakai
d) Ketahanan terhadap efek transient
e) Kontruksi rele harus kompak, sederhana dan mempermudah pemeliharaan
f) Pengawatan dan pengaturan terminal sehingga mudah testing dan pencarian gangguan
g) Modifikasi di sesuaikan dengan kondisi
10. Rele Sekunder
Rele yang elemen sensingnya dihubungkan dengan CT atau PT sebelum dihubungkan ke
sistem
11.

DS CB DS
ES
ES

DS dan CB saling interlock yang fungsinya untuk menjamin tidak ada kesalahan urutan
operasional. Interlock adalah untuk mengunci disconnecting switch agar tidak open
kecuali disaat ada gangguan.

Standart Operasional

1. CB dibuka

2. DS dibuka

3. ES ditutup

12. Relay daya balik


Relai daya balik berfungsi untuk mendeteksi aliran daya aktif yang masuk ke arah generator.
Perubahan ini disebabkan oleh pengaruh rendahnya input dari penggerak mula generator.
Bila input tidak dapat mengatasi rugi-rugi yang ada, maka kekurangan daya dapat diperoleh
dengan cara menyerap daya aktif dari sistem. Selama penguatan masih tetap, maka aliran
daya rekatif generator sama halnya sebelum generator bekerja sebagai motor. Dengan
demikian pada generator bekerja sebagai motor, daya aktif akan masuk ke generator,
sementara itu aliran daya reaktif mungkin masuk atau mungkin juga keluar.
13. PENGARUH HARMONISA PADA SISTEM TENAGA
Sistem Proteksi
Pada peralatan sistem proteksi, harmonisa dapat menyebabkan:
1. Penurunan rating (derating) akibat pemanasan yang terjadi.
2. Menyebabkan peningkatan pemanasan dan rugi-rugi pada switchgear, sehingga
mengurangi kemampuan mengalirkan arus dan mempersingkat umur beberapa
komponen isolator.
3. Timbulnya getaran mekanis pada panel listrik yang merupakan getaran resonansi
mekanis akibat harmonisa arus frekuensi tinggi.
4. Harmonisa dapat menimbulkan tambahan torsi pada kWh-meter jenis
elektromekanis yang menggunakan piringan induksi berputar, akibatnya putaran
piringan akan lebih cepat atau terjadi kesalahan ukur pada kWh-meter karena
piringan induksi tersebut dirancang hanya untuk beroperasi pada frekuensi dasar.
5. Triple harmonisa pada kawat netral dapat memberikan induksi harmonisa yang
mengganggu sistem telekomunikasi.
6. Pemutus beban dapat bekerja di bawah arus pengenalnya atau mungkin tidak
bekerja pada arus pengenal.
7. Untuk sistem tenaga, arus pada kawat netral membesar (terutama akibat munculnya
kelipatan harmonisa ke-3) serta tegangan sentuh peralatan membesar dan berbahaya
bagi operator.
14. Rele Primer
Rele yang mempunyai sensing elemennya terhubung langsung dengan rangkaian / sistem
yang dilindugi
15.

Relay-relay seperti diatas akan beroperasi atau bekerja ketika memenuhi kondisi :
Tc >= Ttr + Tar + Tbt
Dimana:
Tc adalah interval waktu relay C mulai pick up sampai terhubung.
Ttr adalah operasi time delay T yg di setting pada t tertentu.
Tar adalah operasi relay bantu.
Tbt adalah waktu yang di butuhkan untuk lepasnya CB.
Bila kondisi di atas tidak dapat dicapai, maka relay dapat di reset kembali pada keadaan
semula dengan urutan bagiannya di sesuaikan dengan rencana proteksi dan kesalahan pada
switch out jaringan.
16. Relay direct acting
Rele yang kontrol elemennya dihubungkan langsung dengan tripping coilnya
17. Automatic vaccum switch adalah pengaman yang berfungsi membagi daerah beban
suatubsistem menjadi beberapa bagian, dan apabila terjadi gangguan pada salah satu bagian
maka dibagian yang lain tidak terganggu.

18. 1. Proteksi arus lebih adalah perencanaan relay pengaman yang digunakan untuk mendeteksi
arus lebih pada jaringan yang diamankan dan disetting pada harga tertentu.
2. Bila Ir(arus gangguan) >> Ip (arus operasi relay), maka relay denga kombinasi time delay
akan aktif dengan kelambatan waktu tertentu akan memberikan perintah ke rele sinyal untuk
mengontrol impuls yang mengetripkan CB.
3. Atau dengan kata lain setelah relay arus lebih dan time lag relay beroperasi maka dengan
segera signal relay S memberikan signal ke trip coil untuk mentrip CB.

19. Recloser mengamankan sistem dari arus lebih terutama untuk megatasi gangguan yang
bersifat temporer, sedangkan LBS tidak direkomendasikan untuk mengamankan gangguan
yang bersifat temporer.
Load Break Switch(LBS)
Berfungsi mengatasi gangguan arus lebih/over load, dan tidak dapat mengamankan hubung
singkat. Bila dikehendaki mengamankan hubung singkat harus dilengkapi dengan fuse.
Recloser.
Berfungsi mengamankan arus lebih yang diatur waktu saat memutus dan menutup kembali
secara otomatis, terutama untuk mengatasi gangguan temporer / semenrata.
20. Karakteristik waktu pengaman over current
1.Instant(sesaat)
Relay bekerja sangat cepat (langsung trip)
2. Difinite Time Lag
Terdapat penundaan waktu tertentu antara saat terjadinya gangguan dan saat bekerjanya

t relay.
3
kontak-kontak
Waktu
3.Inverse Time2Lag
(Second)
1 terjadinya gangguan dan saat bekerjanya konta-kontak, berbanding
Lama waktu antara
terbalik dengan besarnya arus.

I(Arus)

21. Hitunglah waktu suatu mengamankan lebur memiliki rating 10A dan dialiri arus sebesar
25A?
Jawab
Diketahui rating arus 10 A, arus yang dialiri 25A
Sehingga waktu lebur (t) adalah =
IR
I
T
T R
I in
I in

10
0, 4 s
25

10
0, 4 s
25

Dengan asumsi rating aruslebur = 1 sekon


22. Mengapa Proteksidiperlukan?
Proteksi itu diperlukan:
a) Untuk menghindari ataupun untuk mengurangi kerusakan peralatan peralatan akibat
gangguan (kondisi abnormal operasi sistem). Semakin cepat reaksi perangkat
proteksi yang digunakan maka akan semakin sedikitlah pengaruh gangguan kepada
kemungkinan kerusakan alat
b) Untuk cepat melokalisir luas daerah terganggu menjadi sekecil mungkin.
c) Untuk dapat memberikan pelayanan listrik dengan keandalan yang tinggi kepada
konsumsi dan juga mutulistrik yang baik.
d) Untuk mengamankan manusia terhadap bahaya yang ditimbulkan olehlistrik..
23. Sistem ini terdiri 3 buah CT dan sebuah relay dimana terminal yang sama dari ke tiga CT di
hubungkan dengan relay.
Pada kondisi normal arus yang mengalir melalui relay adalah balance, maka : Ir = Ia + Ib + Ic

III R
= 0. Hanya pada gangguan 1 fasa ketanah atau 2 fasa ketanah saja maka arus akan melalui
Io
C
rele dan pengaman
bekerja.
A
B
III
o

a b c

24. Proteksi arus lebih adalah perencanaan relay pengaman yang digunakan untuk mendeteksi
arus lebih pada jaringan yang diamankan dan disetting pada harga tertentu.
Bila Ir(arus gangguan) >> Ip (arus operasi relay), maka Rele arus lebih
mengaktifkan rele T dengan kelambatan waktu tertentu akan memberikan perintah

ke rele sinyal untuk mengontrol impuls yang mengetripkan CB.


Atau dengan kata lain setelah relay arus lebih dan time lag relay beroperasi maka

dengan segera signal relay S memberikan signal ke trip coil untuk mentrip CB.
Dari gambar diatas akan beroperasi memenuhi kondisi :
ttr + tar + tbt
Dimana :
tc = interval waktu pengaman bekerja
ttr = operasi rele T yang disetting pada t tertentu.
tar = operasi relay bantu.
tbt = waktu yang dibutuhkan untuk lepasnya CB

tc

CB
C

CT

sS
Ir

Anda mungkin juga menyukai