Anda di halaman 1dari 3

Fungsi

A. Pengertian Fungsi:
elemen utama dari program bahasa C
suatu bagian dari program yang dirancang untuk melaksanakan tugas tertentu dan
letaknya dipisahkan dari program yang menggunakannya
Standard Library Function

Yaitu fungsi-fungsi yang telah disediakan oleh C dalam file-file header atau librarynya.
Contoh : Liat di PPt

Programmer-Defined Function

Adalah function yang dibuat oleh programmer sendiri.


Contoh: liat di PPt

Jenis-Jenis Fungsi:
Fungsi void (Prosedur) adalah fungsi yang tidak mengembalikan suatu nilai keluaran
yang didapat dari hasil proses fungsi tersebut tidak Ada keyword Return.

Fungsi non Void (Function) adalah fungsi yang mengembalikan nilai kembalian yang
berasal dari keluaran hasil proses function tersebut. Terdapat keyword return

FUNGSI (Parameter Fungsi)


Parameter Formal dan Parameter Aktual

Parameter formal adalah variabel yang ada pada daftar parameter dalam definisi fungsi.
Pameter aktual adalah parameter (tidak selalu berupa variabel) yang dipakai dalam
pemanggilan fungsi.

Penggolongan Variabel Berdasarkan Kelas Penyimpanan


1. Variabel Lokal
Variabel lokal atau disebut juga dengan variabel otomatis adalah variabel yang
dideklarasikan dalam fungsi.

2. Variabel Eksternal (Variabel Global)


Variabel eksternal merupakan variabel yang dideklarasikan di luar fungsi.

3. Variabel Statis
Variabel hanya dapat diakses pada fungsi yang mendefinisikannya. Variabel tidak hilang
setelah eksekusi berakhir. Nilainya akan tetap dipertahankan sehingga akan dikenali pada
pemanggilan fungsi untuk tahap berikutnya.

REKURSIF
Fungsi dalam C dapat dipakai secara rekursi yang dalam artian sebagai suatu fungsi yang dapat
memanggil dirinya sendiri.

Anda mungkin juga menyukai