Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Availibility (Ketersediaan)
Merupakan hal yang penting dalam suatu system instalasi listrik, karena berkaitan
dengan kemungkinan pengembangan ataupun perluasan proses kontrol / mesin yang meliputi
ketersediaam terhadap :
Alat
Tempat / Ruang
Daya
Adanya cadangan tempat atau ruang yang diperlukan untuk menempatkan peralatan
tambahan, karena adanya pengembangan ataupun perluasan system.
Adanya cadangan daya pada system instalasi yang dapat langsung digunakan tanpa
harus mengganti ataupun menambah kabel pada system instalasi.
Kondisi ekonomis pada suatu system instalasi sikatakan berhasil bila efisien dan
efektif terhadap penggunaan daya listrik, peralatan yang digunakan cukup andal dan
kecilnya delay time pada pengoperasian proses produksi.
Contoh : Bila prose produksi banyak menggunakan beban induktif, gar
penggunaan daya listrik efektip maka system instalasi listriknya harus dilengkapi dengan
kompensasi daya listrik, yaitu dengan memasang Capasitor Bank.
7. Esthetic ( Keindahan )
Suatu hal yang penting pada system instalasi listrik adalah keindahan dan
kerapian, yang meliputi :